1
00:00:35,035 --> 00:00:35,910
{\an8}Kurasa…
2
00:00:37,704 --> 00:00:38,872
{\an8}aku tahu.
3
00:00:40,123 --> 00:00:41,207
{\an8}Apa?
4
00:00:44,169 --> 00:00:47,797
{\an8}Aku tahu orang yang datang
5
00:00:49,549 --> 00:00:50,759
{\an8}ke rumahku hari itu.
6
00:01:00,727 --> 00:01:01,895
{\an8}Ya, Young-bin.
7
00:01:03,938 --> 00:01:05,106
{\an8}Apa?
8
00:01:09,694 --> 00:01:12,030
{\an8}Pak Choi, kau bisa mendengarku?
9
00:01:12,113 --> 00:01:14,657
{\an8}Jika bisa, berkedip sekali.
10
00:01:18,703 --> 00:01:20,080
- Kak Jae-hee!
- Jae-hee.
11
00:01:20,163 --> 00:01:21,581
Kau sudah sadar?
12
00:01:41,643 --> 00:01:42,769
Jae-hee.
13
00:01:43,895 --> 00:01:44,896
Kak La-ik.
14
00:01:45,396 --> 00:01:46,314
Ya.
15
00:01:47,482 --> 00:01:49,109
Kenapa aku di sini?
16
00:01:51,402 --> 00:01:52,320
Kak Hye-joo mana?
17
00:02:02,372 --> 00:02:04,582
Maaf,
18
00:02:05,166 --> 00:02:08,086
pasien masih perlu istirahat.
19
00:02:08,169 --> 00:02:09,712
Tolong keluar.
20
00:02:20,515 --> 00:02:23,059
Kenapa dia mencari Kak Hye-joo?
21
00:02:23,143 --> 00:02:25,019
Apa yang terjadi semalam?
22
00:02:25,103 --> 00:02:26,146
Ya, apa yang terjadi?
23
00:02:27,814 --> 00:02:29,816
Kau tahu sesuatu?
24
00:02:42,203 --> 00:02:45,498
Syukurlah Jae-hee sudah bangun.
25
00:02:55,091 --> 00:02:56,009
Soal aksesori itu,
26
00:02:57,802 --> 00:02:58,845
itu…
27
00:03:01,014 --> 00:03:03,224
sesuatu yang kubeli bersama Hye-joo.
28
00:03:08,146 --> 00:03:09,147
Apa ini?
29
00:03:09,230 --> 00:03:11,691
Tindikan pasangan. Manis, kan?
30
00:03:11,774 --> 00:03:13,568
Indah sekali.
31
00:03:13,651 --> 00:03:14,903
Ini sulit didapatkan.
32
00:03:15,486 --> 00:03:17,238
Dia memesannya sendiri.
33
00:03:18,072 --> 00:03:20,325
Kudengar cuma ada dua buah di negeri ini.
34
00:03:21,367 --> 00:03:22,827
Ayo pakai ini setiap hari.
35
00:03:23,411 --> 00:03:26,539
Saat kami putus,
36
00:03:26,623 --> 00:03:28,625
punyaku kulepas dan kusimpan di brankas.
37
00:03:30,335 --> 00:03:34,297
Maka yang diambil polisi bukan milikmu.
38
00:03:37,759 --> 00:03:39,969
Kita belum tahu pasti,
39
00:03:40,053 --> 00:03:43,097
tapi jika Hye-joo
masuk ke rumahmu malam itu,
40
00:03:43,765 --> 00:03:46,184
mungkin itu ada hubungannya
dengan suara pintu itu.
41
00:03:53,483 --> 00:03:54,317
La-ik.
42
00:03:56,569 --> 00:03:59,197
Menurutku kita harus memberi tahu polisi.
43
00:04:02,742 --> 00:04:05,036
Ya. Kita harus beri tahu mereka.
44
00:04:06,537 --> 00:04:08,498
Aku tak boleh goyah sekarang.
45
00:04:09,332 --> 00:04:10,416
Kita sudah sejauh ini
46
00:04:11,376 --> 00:04:12,794
demi menemukan kebenarannya.
47
00:04:19,926 --> 00:04:22,428
Sudah larut. Masuklah.
48
00:04:25,598 --> 00:04:26,474
Masuklah.
49
00:04:28,893 --> 00:04:31,771
Baiklah. Hati-hati di jalan.
50
00:04:42,991 --> 00:04:44,158
Dah.
51
00:05:38,755 --> 00:05:39,881
Ya, Chung-jae.
52
00:05:39,964 --> 00:05:42,550
Jika kau masih bangun,
bisa turun sebentar?
53
00:05:42,633 --> 00:05:44,677
Ada yang mau kuperlihatkan.
54
00:05:46,637 --> 00:05:47,597
Apa?
55
00:05:47,680 --> 00:05:50,266
Kau menyuruhku memeriksanya
dengan para penghuni,
56
00:05:50,349 --> 00:05:52,226
jadi, aku memeriksanya.
57
00:05:52,310 --> 00:05:54,687
Ternyata lantai satu
cukup dekat dengan taman.
58
00:05:54,771 --> 00:05:57,231
Aku ingat Jae-hee mengatakan
dengar sesuatu di luar.
59
00:05:57,315 --> 00:05:59,567
Jadi, aku terus memeriksanya.
60
00:06:00,359 --> 00:06:03,613
Ada rumah dengan kamera keamanan
yang menghadap ke sana.
61
00:06:04,655 --> 00:06:06,699
Jadi, aku membawa rekamannya.
62
00:06:16,084 --> 00:06:17,293
Lihat? Bagian ini.
63
00:06:18,961 --> 00:06:21,130
Jika itu orang, aneh jika dia berkeliaran
64
00:06:21,214 --> 00:06:22,715
tanpa payung saat hujan deras.
65
00:06:24,467 --> 00:06:27,762
Dibandingkan bangunan di sebelahnya,
tingginya sekitar awal 160 cm.
66
00:06:28,679 --> 00:06:29,931
Tak terlalu tinggi.
67
00:06:30,515 --> 00:06:31,808
Jika pria, dia kecil.
68
00:06:32,433 --> 00:06:33,309
Jika wanita?
69
00:06:35,770 --> 00:06:39,690
Hye-joo mungkin ke rumah La-ik malam itu.
70
00:06:41,317 --> 00:06:42,568
Hye-joo?
71
00:06:43,611 --> 00:06:45,696
Tapi katanya dia bertemu La-ik di luar.
72
00:06:48,241 --> 00:06:51,577
Lalu tadi, saat Jae-hee bangun,
73
00:06:52,203 --> 00:06:54,038
dia langsung mencari Hye-joo.
74
00:06:56,833 --> 00:06:58,126
Ini belum pasti,
75
00:06:58,209 --> 00:07:00,253
tapi mungkin ini bukti tak langsung.
76
00:07:02,463 --> 00:07:04,382
Karena sudah begini, kuperiksa lagi.
77
00:07:06,300 --> 00:07:07,135
Terima kasih.
78
00:07:08,845 --> 00:07:10,430
Aku cuma tak menyukainya.
79
00:07:11,139 --> 00:07:14,684
Nama La-ik harus segera dibersihkan
agar dia pergi darimu.
80
00:07:15,893 --> 00:07:18,020
Lalu mungkin aku bisa…
81
00:07:19,021 --> 00:07:20,022
Apa?
82
00:07:21,149 --> 00:07:23,276
Pokoknya, nanti kukabari jika ada sesuatu.
83
00:07:24,485 --> 00:07:27,363
Ini salinan rekamannya.
Berikan ke tim investigasi.
84
00:07:30,825 --> 00:07:34,328
Sebenarnya, menurut kami itu juga aneh,
85
00:07:35,580 --> 00:07:39,000
kenapa dia langsung mencari Hye-joo
setelah bangun?
86
00:07:39,917 --> 00:07:42,628
Dengan rekaman dan aksesori
yang kau temukan ini,
87
00:07:43,379 --> 00:07:47,800
seharusnya penyelidikan kami
mengarah ke sana.
88
00:07:50,261 --> 00:07:54,765
Tapi Jaksa Kwak bersikeras mendakwa La-ik.
89
00:07:54,849 --> 00:07:57,643
Katanya pernyataan Jae-hee
tak bisa mengganti tersangka.
90
00:07:57,727 --> 00:08:02,106
Lalu meski Hye-joo terlibat
dengan kasus Jae-hee,
91
00:08:02,690 --> 00:08:08,446
itu bukan berarti dia terlibat langsung
dengan pembunuhan Woo-seong.
92
00:08:08,529 --> 00:08:11,199
Tapi bukankah Do La-ik didakwa
93
00:08:11,282 --> 00:08:13,826
karena dia yakin La-ik terlibat
dengan kasus Jae-hee?
94
00:08:13,910 --> 00:08:15,161
Benar.
95
00:08:15,745 --> 00:08:16,829
Tapi…
96
00:08:16,913 --> 00:08:20,082
Jaksa Kwak terus memaksakan dakwaan ini.
97
00:08:21,292 --> 00:08:22,752
Entah karena egonya atau apa,
98
00:08:23,336 --> 00:08:25,213
tapi dia tak mau mundur.
99
00:08:28,674 --> 00:08:29,926
Permisi.
100
00:08:32,929 --> 00:08:33,930
Halo.
101
00:08:38,601 --> 00:08:39,727
Jae-hee?
102
00:08:40,937 --> 00:08:42,104
Ya.
103
00:08:49,654 --> 00:08:50,530
Kau datang.
104
00:08:52,156 --> 00:08:53,491
Di mana Choi Jae-hee?
105
00:08:53,574 --> 00:08:54,784
Dia menunggumu di dalam.
106
00:08:56,202 --> 00:08:59,497
Dia bersikeras cuma akan memberikan
pernyataan kepadamu.
107
00:09:00,081 --> 00:09:01,249
Buka pintunya.
108
00:09:16,055 --> 00:09:17,557
{\an8}CHOI JAE-HEE
109
00:09:17,640 --> 00:09:18,849
{\an8}Aku…
110
00:09:20,268 --> 00:09:22,103
tidak terlalu ingat
111
00:09:23,813 --> 00:09:25,398
apa yang terjadi.
112
00:09:32,113 --> 00:09:34,365
Aku bahkan tak tahu kenapa aku
113
00:09:35,408 --> 00:09:36,242
bangun di sini.
114
00:09:38,661 --> 00:09:40,663
Jadi, kumohon, jangan ganggu aku.
115
00:09:40,746 --> 00:09:41,622
Malam itu…
116
00:09:41,706 --> 00:09:43,541
Berhenti mencariku!
117
00:09:43,624 --> 00:09:46,210
Setelah menutup telepon dari CEO Geum…
118
00:10:10,484 --> 00:10:13,613
Kak Hye-joo menghubungiku.
119
00:10:15,197 --> 00:10:17,241
Tiba-tiba, dia mau menemuiku.
120
00:10:18,618 --> 00:10:20,453
Lama tak jumpa, Kak.
121
00:10:21,746 --> 00:10:22,622
Sudah tiga tahun?
122
00:10:23,581 --> 00:10:26,959
Ya. Aku baru kembali ke Korea.
123
00:10:30,254 --> 00:10:31,380
Tapi ada apa ini?
124
00:10:35,718 --> 00:10:37,762
Kematian Woo-seong sudah mengejutkan.
125
00:10:37,845 --> 00:10:39,388
Lalu ada masalah kau da La-ik.
126
00:10:40,222 --> 00:10:42,558
Semuanya disorot media. Aku sangat cemas.
127
00:10:44,894 --> 00:10:45,853
Kau tak apa-apa?
128
00:10:49,815 --> 00:10:51,359
Apa yang terjadi?
129
00:10:52,068 --> 00:10:54,111
Ada apa?
130
00:10:55,071 --> 00:10:56,322
Beri tahu aku.
131
00:10:57,198 --> 00:10:59,533
Ini rumit.
132
00:11:00,201 --> 00:11:01,744
Aku juga tak paham yang terjadi.
133
00:11:08,501 --> 00:11:10,002
Itu sebabnya kau kemari?
134
00:11:11,921 --> 00:11:16,217
Tempat ini dekat
dengan lokasi pertunjukan pertama kalian.
135
00:11:17,134 --> 00:11:18,260
Benar.
136
00:11:18,844 --> 00:11:20,930
Aku sangat merindukan Kak Woo-seong.
137
00:11:22,848 --> 00:11:24,892
Aku tak punya tempat tujuan lain.
138
00:11:25,476 --> 00:11:28,521
Kejaksaan terus memperlakukanku
seperti pelaku.
139
00:11:29,939 --> 00:11:31,190
Itu konyol.
140
00:11:31,816 --> 00:11:34,318
Itu tak mungkin.
Kau terlalu baik untuk itu.
141
00:11:36,529 --> 00:11:38,406
Tapi rasanya semua orang mencurigaiku.
142
00:11:39,198 --> 00:11:40,074
Sungguh bukan aku.
143
00:11:41,158 --> 00:11:43,202
Aku tahu. Tak mungkin kau melakukannya.
144
00:11:47,081 --> 00:11:50,459
Tapi malam itu, kau ke rumah La-ik.
145
00:11:51,544 --> 00:11:54,630
Kurasa itu sebabnya orang salah paham.
146
00:11:56,799 --> 00:11:59,218
Tapi akan jelas bahwa kau tak bersalah.
147
00:12:01,095 --> 00:12:05,266
Dari mana kau tahu
aku ke rumahnya malam itu?
148
00:12:11,981 --> 00:12:14,817
Dari mana lagi? Itu diliput di berita.
149
00:12:16,110 --> 00:12:17,319
Berita?
150
00:12:18,320 --> 00:12:21,615
Tentu saja. Dari mana lagi aku tahu?
151
00:12:23,409 --> 00:12:24,493
Jae-hee.
152
00:12:24,577 --> 00:12:27,621
Kau pasti belum makan, kan?
Ayo makan malam.
153
00:12:29,081 --> 00:12:30,666
Baiklah.
154
00:12:34,920 --> 00:12:36,797
Kau pergi dulu, aku menyusul.
155
00:12:38,132 --> 00:12:39,383
Ayo makan makanan enak.
156
00:12:40,426 --> 00:12:41,260
Biar kutraktir.
157
00:12:59,653 --> 00:13:01,197
Rasanya ada yang aneh…
158
00:13:02,573 --> 00:13:03,699
malam itu.
159
00:13:10,706 --> 00:13:12,291
Kata Kak Woo-seong,
160
00:13:13,125 --> 00:13:14,919
dia mau bertemu La-ik,
161
00:13:15,794 --> 00:13:17,796
jadi aku menunggu di rumah sakit.
162
00:13:17,880 --> 00:13:18,714
MASIH BICARA?
163
00:13:18,797 --> 00:13:20,466
Tapi dia tak menelepon,
164
00:13:21,383 --> 00:13:23,594
jadi, aku pergi
ke rumah Kak La-ik sebentar.
165
00:13:32,561 --> 00:13:33,646
Kak Woo-seong!
166
00:13:33,729 --> 00:13:36,398
Tapi aku tak memberi tahu siapa pun.
167
00:13:37,983 --> 00:13:39,568
Aku takut orang mencurigaiku.
168
00:13:41,612 --> 00:13:43,822
Tapi entah kenapa Kak Hye-joo tahu.
169
00:13:44,782 --> 00:13:46,700
Aku dalam masalah dan butuh bantuan.
170
00:13:47,451 --> 00:13:48,536
Ya, jadi…
171
00:13:50,037 --> 00:13:51,664
Kau tak jalan?
172
00:13:51,747 --> 00:13:52,581
Aku akan jalan.
173
00:14:08,472 --> 00:14:09,848
Setelah itu,
174
00:14:11,141 --> 00:14:12,726
aku tak ingat apa pun.
175
00:14:14,103 --> 00:14:16,146
Tapi setelah dipikirkan,
176
00:14:16,981 --> 00:14:19,608
dia tiba-tiba mengajakku bertemu,
177
00:14:20,985 --> 00:14:23,863
lalu aku bangun di sini setelah itu,
178
00:14:24,989 --> 00:14:26,031
semuanya aneh.
179
00:14:29,118 --> 00:14:30,244
Pak,
180
00:14:31,078 --> 00:14:34,456
kau tahu kenapa aku memberitahumu ini?
181
00:14:36,250 --> 00:14:37,918
Kau pernah mengatakan,
182
00:14:39,670 --> 00:14:41,422
meski seseorang tak bersalah,
183
00:14:41,922 --> 00:14:44,717
semuanya tergantung
184
00:14:44,800 --> 00:14:46,510
pada caramu memandangnya.
185
00:14:46,594 --> 00:14:49,138
Tak ada yang namanya kebenaran mutlak.
186
00:14:49,930 --> 00:14:51,765
Kebenaran selalu relatif.
187
00:14:51,849 --> 00:14:53,559
Itu selalu berubah
188
00:14:53,642 --> 00:14:55,728
tergantung cara kita memandangnya.
189
00:14:57,438 --> 00:15:00,691
Katamu tak ada
yang namanya kebenaran mutlak.
190
00:15:01,942 --> 00:15:03,319
Tapi kau salah.
191
00:15:04,570 --> 00:15:05,571
Kebenaran cuma satu.
192
00:15:07,031 --> 00:15:09,867
Aku tak menulis surat bunuh diri.
193
00:15:09,950 --> 00:15:11,619
Aku tak pernah mencoba bunuh diri.
194
00:15:13,245 --> 00:15:14,788
Itu kebenarannya.
195
00:15:17,333 --> 00:15:18,626
Jadi, kumohon,
196
00:15:18,709 --> 00:15:20,920
lihatlah kebenaran yang ada.
197
00:15:23,005 --> 00:15:24,840
Jangan buat orang tak bersalah
198
00:15:26,216 --> 00:15:27,801
menjadi penjahat.
199
00:15:37,686 --> 00:15:39,772
Aku sudah memeriksa Hong Hye-joo.
200
00:15:39,855 --> 00:15:41,982
Ini tak terkait langsung dengan kasusnya,
201
00:15:42,066 --> 00:15:43,525
tapi kurasa kau harus lihat.
202
00:15:43,609 --> 00:15:45,194
EMOSI PASIEN TIDAK STABIL
203
00:15:56,997 --> 00:15:58,082
Ya, La-ik.
204
00:15:58,165 --> 00:16:00,668
Aku sedang di rumah sakit.
205
00:16:00,751 --> 00:16:04,630
Ada polisi dan jaksa di sini,
jadi aku mau periksa apakah kau tahu.
206
00:16:05,339 --> 00:16:07,132
Aku sudah dengar di kantor polisi.
207
00:16:07,216 --> 00:16:09,259
Katanya dia mau memberi pernyataan.
208
00:16:10,469 --> 00:16:13,389
Karena aku terlibat,
kurasa aku tak boleh menemuinya.
209
00:16:14,682 --> 00:16:17,935
Tapi ada Young-bin,
jadi aku mau memeriksanya.
210
00:16:19,353 --> 00:16:20,187
Kau tak apa-apa?
211
00:16:21,814 --> 00:16:23,107
Ya.
212
00:16:24,692 --> 00:16:25,943
Tapi…
213
00:16:26,026 --> 00:16:29,196
jika Hye-joo benar-benar terlibat
dengan Jae-hee,
214
00:16:29,822 --> 00:16:31,657
bukankah harus dilaporkan ke jaksa?
215
00:16:32,992 --> 00:16:34,952
Katanya dia akan segera ke luar negeri.
216
00:16:36,829 --> 00:16:38,747
Young-bin datang. Kutelepon nanti.
217
00:16:39,665 --> 00:16:41,542
Baik. Telepon aku nanti.
218
00:16:45,295 --> 00:16:46,338
LAPORAN MEDIS
219
00:16:51,802 --> 00:16:54,096
Kata dokter, kita tak perlu khawatir.
220
00:16:55,973 --> 00:16:59,435
Dia sudah bangun dan pulih perlahan-lahan.
221
00:17:04,106 --> 00:17:05,024
Maaf.
222
00:17:09,737 --> 00:17:11,113
Kenapa minta maaf?
223
00:17:12,823 --> 00:17:13,782
Aku cuma merasa…
224
00:17:14,783 --> 00:17:16,201
ini semua salahku.
225
00:17:17,786 --> 00:17:21,040
Aku terus menyakiti kalian.
226
00:17:23,417 --> 00:17:25,711
Aku tak tahu betapa menderitanya Jae-hee
227
00:17:26,962 --> 00:17:28,714
atau kalian semua.
228
00:17:31,050 --> 00:17:32,760
Aku tak tahu apa-apa.
229
00:17:39,725 --> 00:17:40,601
Jangan begitu.
230
00:17:42,853 --> 00:17:46,023
Kami juga tak memahami yang Kakak rasakan.
231
00:17:48,108 --> 00:17:51,361
Sebenarnya, mungkin Kak Jae-hee
juga merasa bersalah kepadamu.
232
00:17:56,366 --> 00:17:58,535
Tapi apa yang sebenarnya terjadi
malam itu?
233
00:17:59,536 --> 00:18:02,414
Andai kita punya ponsel Kak Woo-seong…
234
00:18:05,042 --> 00:18:08,879
Kak Woo-seong terbiasa merekam apa pun.
235
00:18:10,130 --> 00:18:12,508
Jika ada sesuatu di ponselnya,
236
00:18:12,591 --> 00:18:15,135
kita akan tahu kebenarannya.
237
00:18:24,937 --> 00:18:25,979
Pak,
238
00:18:26,522 --> 00:18:29,108
aku sudah mengatakan semua yang kutahu.
239
00:18:30,109 --> 00:18:33,278
Tolong selidiki Hong Hye-joo dengan baik
240
00:18:34,113 --> 00:18:35,531
agar kebenarannya ditemukan.
241
00:18:39,618 --> 00:18:40,786
Pak.
242
00:18:42,162 --> 00:18:44,081
Pengacara Maeng Se-na datang.
243
00:18:55,801 --> 00:18:58,262
{\an8}Ini semua bukti tak langsung.
244
00:18:58,345 --> 00:19:00,722
Tak ada yang membuktikan apa pun
secara objektif.
245
00:19:00,806 --> 00:19:03,225
- Ini spekulasi…
- Kudengar kau bertemu Jae-hee.
246
00:19:03,976 --> 00:19:08,272
Aku tahu dia bersaksi bertemu Hong Hye-joo
tepat sebelum kecelakaan.
247
00:19:08,814 --> 00:19:09,815
Lalu ini,
248
00:19:10,691 --> 00:19:13,485
bunyi dari obrolan telepon terakhir
CEO Geum dan Woo-seong,
249
00:19:14,153 --> 00:19:17,030
siluet yang terekam di dekat TKP,
250
00:19:17,114 --> 00:19:19,449
bukti jejaknya,
251
00:19:19,533 --> 00:19:21,034
dan tindikan ini…
252
00:19:23,078 --> 00:19:24,496
bagimu ini semua tidak aneh?
253
00:19:24,580 --> 00:19:27,541
Tidak. Bagiku tidak ada yang aneh.
254
00:19:33,922 --> 00:19:36,216
Tidak. Kau sudah tahu.
255
00:19:38,010 --> 00:19:39,803
Kau tahu jalan yang kau pilih
256
00:19:40,429 --> 00:19:42,181
mungkin jalan yang salah.
257
00:19:44,266 --> 00:19:46,560
Jika kebenarannya dikubur seperti ini,
258
00:19:46,643 --> 00:19:49,855
orang tak bersalah akan memikul
dakwaannya seumur hidupnya.
259
00:19:49,938 --> 00:19:50,814
Aku…
260
00:19:52,733 --> 00:19:54,818
Aku sangat paham bagaimana rasanya.
261
00:19:57,279 --> 00:19:59,698
Kehidupan tempat kita…
262
00:20:01,867 --> 00:20:03,702
cuma bisa terus bertahan.
263
00:20:06,914 --> 00:20:07,748
Byung-gyun.
264
00:20:08,999 --> 00:20:09,833
Bisakah kau…
265
00:20:10,667 --> 00:20:13,003
benar-benar hidup
setelah menjatuhkan orang
266
00:20:13,670 --> 00:20:15,631
ke dalam kesengsaraan seperti itu?
267
00:20:17,174 --> 00:20:21,470
Bisakah kau memikul beban itu
seumur hidupmu?
268
00:20:28,602 --> 00:20:30,229
Hye-joo akan ke luar negeri.
269
00:20:31,230 --> 00:20:33,148
Waktu kita tak banyak.
270
00:20:42,199 --> 00:20:43,116
Kwak Byung-gyun.
271
00:20:45,035 --> 00:20:46,203
Kau…
272
00:20:47,329 --> 00:20:49,164
tak perlu hidup seperti ayahmu.
273
00:21:13,563 --> 00:21:14,982
LAPORAN MEDIS
274
00:21:55,355 --> 00:21:59,443
Kak Woo-seong terbiasa merekam apa pun.
275
00:22:00,068 --> 00:22:01,653
Jika ada sesuatu di ponselnya,
276
00:22:01,737 --> 00:22:04,156
kita akan tahu kebenarannya.
277
00:22:28,096 --> 00:22:29,181
Aku pergi dulu.
278
00:22:30,098 --> 00:22:31,224
Jaga dirimu.
279
00:22:37,647 --> 00:22:38,982
LAPORAN MEDIS
280
00:22:48,825 --> 00:22:52,245
Byung-gyun.
281
00:22:52,829 --> 00:22:55,999
Dulu sekali, Ayah mengalami hal serupa.
282
00:22:57,250 --> 00:22:58,835
Kami punya tersangka.
283
00:22:58,919 --> 00:23:01,713
Motifnya kuat, tapi tak ada bukti.
284
00:23:02,297 --> 00:23:03,924
Dia tak mau mengaku.
285
00:23:05,008 --> 00:23:06,551
Sekeras apa pun kami menekan,
286
00:23:06,635 --> 00:23:08,595
dia terus bersikeras tak bersalah.
287
00:23:09,721 --> 00:23:10,764
Lalu suatu hari…
288
00:23:11,306 --> 00:23:12,933
dia…
289
00:23:14,017 --> 00:23:15,519
gantung diri di penjara.
290
00:23:19,106 --> 00:23:22,400
Hei, gadis tadi sangat cantik, kan?
291
00:23:22,484 --> 00:23:24,361
- Ayolah.
- Hei.
292
00:23:34,412 --> 00:23:35,831
Ayahku bukan pembunuh.
293
00:23:37,124 --> 00:23:39,167
- Apa?
- Ayahmu tahu itu,
294
00:23:39,251 --> 00:23:41,628
tapi dia terus menekan ayahku.
295
00:23:42,212 --> 00:23:44,923
- Kau bicara apa?
- Kau mau jadi pengacara?
296
00:23:45,882 --> 00:23:48,510
Kuharap kau berhasil.
297
00:23:49,094 --> 00:23:50,679
Karena aku mau kau melihatku
298
00:23:50,762 --> 00:23:53,223
memperbaiki semuanya.
299
00:24:10,073 --> 00:24:11,116
Kwak Byung-gyun.
300
00:24:12,117 --> 00:24:13,118
Kau…
301
00:24:14,494 --> 00:24:16,705
tak perlu hidup seperti ayahmu.
302
00:24:39,895 --> 00:24:42,689
Ya, Detektif Yu. Ini aku.
303
00:24:49,029 --> 00:24:50,197
Halo, La-ik.
304
00:24:51,615 --> 00:24:52,991
Aku melihat pesanmu.
305
00:24:54,075 --> 00:24:55,118
Kau pergi hari ini?
306
00:24:56,369 --> 00:24:58,788
Ya. Sebentar lagi.
307
00:25:00,790 --> 00:25:04,878
Aku meneleponmu karena ingin
menanyakan satu hal lagi.
308
00:25:06,463 --> 00:25:07,464
Menanyakan sesuatu?
309
00:25:08,465 --> 00:25:09,299
Apa?
310
00:25:10,967 --> 00:25:12,177
Malam itu…
311
00:25:13,553 --> 00:25:15,513
saat Woo-seong meninggal,
312
00:25:16,765 --> 00:25:17,849
apa kau ke rumahku?
313
00:25:20,602 --> 00:25:22,395
Jawab dengan jujur.
314
00:25:23,230 --> 00:25:24,481
Apa kau ke rumahku?
315
00:25:27,651 --> 00:25:30,320
Tidak.
316
00:25:31,029 --> 00:25:34,908
Aku tak tahu dari mana
atau dari siapa kau mendengarnya,
317
00:25:36,785 --> 00:25:38,119
tapi ingatlah ini.
318
00:25:38,203 --> 00:25:41,873
Apa pun kata orang, itu semua tidak benar.
319
00:25:42,624 --> 00:25:43,541
Kau tahu, kan?
320
00:26:08,942 --> 00:26:10,193
Hong Hye-joo!
321
00:26:43,810 --> 00:26:46,104
Aku tak bisa menghubungimu,
jadi aku khawatir…
322
00:26:57,449 --> 00:26:59,576
Kenapa? Apa terjadi sesuatu?
323
00:27:01,786 --> 00:27:02,829
Tidak.
324
00:27:03,538 --> 00:27:04,664
Aku cuma…
325
00:27:05,540 --> 00:27:06,958
sangat merindukanmu.
326
00:27:08,793 --> 00:27:09,878
Lalu kau datang.
327
00:27:11,504 --> 00:27:12,464
Itu saja.
328
00:27:13,340 --> 00:27:14,174
Ada apa?
329
00:27:15,675 --> 00:27:19,095
Katamu kau akan meneleponku lagi,
tapi kau tak menjawab teleponku.
330
00:27:19,179 --> 00:27:20,722
Kau bertelepon cukup lama.
331
00:27:24,267 --> 00:27:26,519
Masuklah. Ada yang mau kuperlihatkan.
332
00:27:33,943 --> 00:27:36,363
Maksudmu, ponsel Woo-seong
333
00:27:36,446 --> 00:27:39,741
mungkin otomatis tersinkronisasi
dengan penyimpanan awan ini?
334
00:27:42,160 --> 00:27:44,287
Woo-seong terbiasa merekam semuanya.
335
00:27:45,497 --> 00:27:48,249
Setelah kupikirkan,
jika ponselnya diambil seseorang,
336
00:27:48,333 --> 00:27:50,293
mungkin ada sesuatu di dalamnya.
337
00:27:52,295 --> 00:27:54,881
Jadi, aku berusaha masuk, tapi…
338
00:27:54,964 --> 00:27:55,799
KATA SANDI SALAH
339
00:27:57,175 --> 00:27:58,676
aku tak tahu kata sandinya.
340
00:28:01,054 --> 00:28:02,889
Kukira aku yang paling mengenalnya,
341
00:28:02,972 --> 00:28:05,809
jadi aku mencoba semua yang terpikirkan.
342
00:28:07,060 --> 00:28:08,186
Tapi tak berhasil.
343
00:28:10,980 --> 00:28:12,690
Kubilang jawab yang jelas!
344
00:28:14,150 --> 00:28:17,404
Kau berada di mana
pada malam kecelakaan Choi Jae-hee?
345
00:28:17,487 --> 00:28:19,072
Sudah kubilang.
346
00:28:19,656 --> 00:28:22,492
Aku menghadiri acara perusahaan,
lalu pulang.
347
00:28:23,910 --> 00:28:25,954
Kau bisa periksa CCTV.
348
00:28:27,747 --> 00:28:29,249
Benar juga.
349
00:28:29,332 --> 00:28:31,543
Kau gagal mendapatkan rekamannya?
350
00:28:34,212 --> 00:28:36,464
Kami dapat sesuatu
yang lebih baik dari CCTV.
351
00:28:37,966 --> 00:28:39,551
Pernyataan Choi Jae-hee.
352
00:28:41,970 --> 00:28:43,888
Dia sudah bangun.
353
00:28:44,931 --> 00:28:45,765
Kemarin.
354
00:28:48,560 --> 00:28:49,686
Benarkah?
355
00:28:53,398 --> 00:28:54,274
Syukurlah.
356
00:28:55,734 --> 00:28:57,777
Menurut ucapannya,
357
00:28:57,861 --> 00:29:00,071
dia bertemu denganmu malam itu,
358
00:29:00,155 --> 00:29:02,323
tepat sebelum kecelakaan.
359
00:29:02,407 --> 00:29:03,658
Lalu…
360
00:29:05,034 --> 00:29:05,869
ini.
361
00:29:06,828 --> 00:29:11,791
Siluet seseorang di dekat TKP
yang bentuk tubuhnya mirip denganmu.
362
00:29:12,417 --> 00:29:13,960
Tindikan yang ditemukan di TKP,
363
00:29:15,545 --> 00:29:17,630
milikmu sendiri.
364
00:29:18,882 --> 00:29:22,093
Semua ini menunjukmu.
365
00:29:23,887 --> 00:29:25,680
Bagaimana kau menjelaskannya?
366
00:29:29,142 --> 00:29:32,479
Apa kau goyah karena bukti seperti itu?
367
00:29:33,229 --> 00:29:35,690
- Apa?
- Jae-hee menyebut namaku
368
00:29:35,774 --> 00:29:39,152
karena dia tahu aku memberikan
pernyataan yang merugikannya.
369
00:29:40,320 --> 00:29:42,030
Lalu tindikan itu?
370
00:29:42,614 --> 00:29:45,867
Aku memberikannya kepada La-ik malam itu.
371
00:29:47,243 --> 00:29:48,912
Kami berdebat, aku marah.
372
00:29:51,664 --> 00:29:53,416
Pak Jaksa…
373
00:29:57,712 --> 00:29:59,297
aku tak melakukannya.
374
00:30:00,799 --> 00:30:02,342
Lalu sejujurnya,
375
00:30:03,009 --> 00:30:04,803
kau lebih untung jika itu bukan aku.
376
00:30:07,430 --> 00:30:08,473
Benar, kan?
377
00:30:16,856 --> 00:30:18,733
Dia bukan orang biasa.
378
00:30:18,817 --> 00:30:21,444
Jika dapat pengakuan, mungkin ada sesuatu.
379
00:30:32,956 --> 00:30:34,374
Apa yang kau lakukan?
380
00:30:35,667 --> 00:30:37,836
Bebaskan Hong Hye-joo sekarang juga.
381
00:30:37,919 --> 00:30:39,170
Tidak bisa.
382
00:30:40,088 --> 00:30:43,216
Dia tersangka utama. Kami punya bukti.
383
00:30:43,299 --> 00:30:45,969
Itu bukan bukti penentu!
384
00:30:49,973 --> 00:30:51,474
Sudah Ayah bilang.
385
00:30:51,558 --> 00:30:55,687
Kasus bukan dimenangkan dengan bukti,
tapi dengan kekuatan.
386
00:30:57,313 --> 00:30:59,983
Bebaskan dia sekarang juga…
387
00:31:00,066 --> 00:31:00,900
Ayah.
388
00:31:02,610 --> 00:31:04,445
Beginikah cara Ayah hidup selama ini?
389
00:31:06,281 --> 00:31:09,075
Menekan kebenaran dengan kekuatan?
390
00:31:09,784 --> 00:31:11,536
Maka ajari aku.
391
00:31:12,120 --> 00:31:14,622
Ajari aku cara berpura-pura
tak melihat kebenaran.
392
00:31:14,706 --> 00:31:16,583
Cara melihat kebenaran di depanku
393
00:31:17,250 --> 00:31:18,835
dan berpura-pura tak tahu.
394
00:31:20,670 --> 00:31:22,380
Tolong ajari aku.
395
00:31:31,264 --> 00:31:34,976
Dia akan segera bebas.
396
00:31:35,935 --> 00:31:38,354
Tak ada dasar atas penahanan daruratnya.
397
00:31:39,814 --> 00:31:43,067
Yang kau lakukan bukan investigasi,
tapi merajuk.
398
00:31:44,193 --> 00:31:45,862
Apa pun caranya,
399
00:31:45,945 --> 00:31:50,199
Ayah akan menghentikan
kesalahan bodoh yang kau perbuat ini.
400
00:31:52,076 --> 00:31:54,662
Jadi, Ayah tega menghalangi putra sendiri
401
00:31:54,746 --> 00:31:57,582
demi melindungi kesuksesan Ayah.
402
00:31:58,833 --> 00:32:01,544
Aku mengerti. Terima kasih.
403
00:32:02,211 --> 00:32:04,756
Segelintir keraguan yang ada dalam diriku
404
00:32:04,839 --> 00:32:06,507
baru Ayah hapus sepenuhnya.
405
00:32:09,510 --> 00:32:10,595
Apa?
406
00:32:10,678 --> 00:32:12,680
Ikuti jalan Ayah sendiri.
407
00:32:12,764 --> 00:32:15,183
Mulai sekarang,
aku mengikuti jalanku sendiri.
408
00:32:16,893 --> 00:32:18,811
Aku akan melawan Ayah.
409
00:32:19,938 --> 00:32:21,230
Untuk pertama kalinya.
410
00:32:42,001 --> 00:32:43,378
KANG WOO-SEONG
411
00:32:48,383 --> 00:32:50,468
Rahasia di dalam lagu Woo-seong.
412
00:32:52,387 --> 00:32:58,768
Kau tahu unggahan
tentang rahasia Woo-seong?
413
00:33:01,062 --> 00:33:01,896
{\an8}LIKE
414
00:33:05,024 --> 00:33:07,777
Like, boleh aku bertanya?
415
00:33:19,455 --> 00:33:23,209
Hei! Kenapa kau menghilang?
Kau bahkan menghapus akunmu.
416
00:33:23,292 --> 00:33:24,919
Apa yang terjadi?
417
00:33:25,003 --> 00:33:26,004
Maaf.
418
00:33:26,879 --> 00:33:28,756
Maaf aku tiba-tiba mengganggu,
419
00:33:28,840 --> 00:33:31,718
tapi soal pesan rahasia
dalam lagu Woo-seong,
420
00:33:31,801 --> 00:33:34,512
boleh jelaskan kepadaku?
421
00:33:35,471 --> 00:33:37,974
{\an8}Itu?
422
00:33:38,057 --> 00:33:41,060
{\an8}Itu cuma ada dalam albumnya.
423
00:33:41,144 --> 00:33:42,311
{\an8}Album?
424
00:33:43,563 --> 00:33:44,856
Ya, cuma ada di CD.
425
00:33:57,243 --> 00:33:59,620
Ya, La-ik, bisa datang sebentar?
426
00:33:59,704 --> 00:34:02,123
Kurasa aku menemukan sesuatu.
427
00:34:06,044 --> 00:34:07,003
Ya.
428
00:34:11,966 --> 00:34:13,634
Kata temanku,
429
00:34:13,718 --> 00:34:15,762
Woo-seong menyembunyikan pesan rahasia
430
00:34:15,845 --> 00:34:18,723
di salah satu lagu yang dia buat.
431
00:34:18,806 --> 00:34:20,558
- Pesan?
- Ya.
432
00:34:20,641 --> 00:34:24,854
Itu tak ada di versi digital,
cuma terdengar di versi CD.
433
00:34:24,937 --> 00:34:26,022
Jika kau perhatikan,
434
00:34:26,105 --> 00:34:29,567
ada trek dengan nada berfrekuensi tinggi
diulang pada akhirnya.
435
00:34:40,620 --> 00:34:43,372
Jika nada itu diputar di aplikasi dekode…
436
00:34:43,456 --> 00:34:44,457
PUTAR
437
00:34:46,626 --> 00:34:48,294
{\an8}…muncul pesan tersembunyi.
438
00:34:50,713 --> 00:34:52,965
TERUS HIDUP, JANGAN KEHILANGAN DIRIMU
439
00:34:54,342 --> 00:34:56,135
{\an8}ALBUM LENGKAP KEDUA
440
00:34:57,512 --> 00:35:00,348
Ini pesan yang kutemukan sejauh ini.
441
00:35:04,227 --> 00:35:07,146
{\an8}Tapi ini terlalu panjang untuk kata sandi.
442
00:35:08,106 --> 00:35:08,940
Benar, kan?
443
00:35:09,524 --> 00:35:12,360
Aku tetap akan memeriksa semua trek
untuk berjaga-jaga.
444
00:35:30,878 --> 00:35:35,508
Rasanya aneh mendengarkan
lagu kami bersama seperti ini.
445
00:35:37,093 --> 00:35:39,178
Kenapa? Ini lagu favoritku.
446
00:35:44,559 --> 00:35:48,855
Aku tak tahu Woo-seong
menyembunyikan sesuatu di dalam musiknya.
447
00:35:50,273 --> 00:35:53,818
Tak kusangka para penggemar menemukannya.
Itu mengagumkan.
448
00:35:55,653 --> 00:36:00,199
Para penggemar mau tahu semuanya.
Bahkan hal terkecil.
449
00:36:01,159 --> 00:36:03,369
Setiap arti yang tersirat dalam lirik,
450
00:36:03,452 --> 00:36:06,164
setiap getaran dalam suara,
451
00:36:06,247 --> 00:36:08,749
setiap tatapan di atas panggung.
452
00:36:08,833 --> 00:36:10,668
Karena semua itu adalah dirinya.
453
00:36:19,844 --> 00:36:21,596
- Kau dengar?
- Ya.
454
00:36:24,473 --> 00:36:26,225
PENCARI KODE MORSE
455
00:36:28,853 --> 00:36:32,481
PUTAR
456
00:36:43,034 --> 00:36:45,620
Bukankah ini judul album?
457
00:36:49,415 --> 00:36:52,460
Lihat! Huruf-huruf pertamanya.
458
00:36:53,211 --> 00:36:58,466
{\an8}M, I, L, E, S, T, O, N, E.
459
00:36:58,549 --> 00:37:00,301
Milestone.
460
00:37:01,260 --> 00:37:03,638
- Itu judul album lengkap pertama!
- Benar.
461
00:37:03,721 --> 00:37:05,765
Lalu ini.
462
00:37:07,767 --> 00:37:11,229
Itu album lengkap kedua, Forward.
463
00:37:12,438 --> 00:37:13,356
Lalu ini.
464
00:37:16,150 --> 00:37:20,071
Album lengkap ketiga, Lonely.
465
00:37:25,493 --> 00:37:27,662
Bukan begitu.
466
00:37:27,745 --> 00:37:30,665
Album lengkap berikutnya
merayakan tahun kesepuluh kita.
467
00:37:30,748 --> 00:37:32,917
Kita harus melakukan hal baru.
468
00:37:33,000 --> 00:37:35,962
Kudengar cyberpunk sedang tren.
469
00:37:36,045 --> 00:37:39,382
Bukan itu, karena ini merayakan
tahun kesepuluh kita,
470
00:37:40,466 --> 00:37:42,176
aku mau sesuatu dengan pesan.
471
00:37:43,219 --> 00:37:44,303
Pesan?
472
00:37:45,304 --> 00:37:46,180
Pesan apa?
473
00:37:54,355 --> 00:37:56,274
- Remind.
- Remind.
474
00:37:56,357 --> 00:37:58,276
{\an8}"Remind"?
475
00:38:07,702 --> 00:38:09,120
Berhasil!
476
00:38:28,556 --> 00:38:31,309
Ini fail yang diunggah pada hari kejadian.
477
00:38:31,392 --> 00:38:32,310
REKAMAN SUARA
478
00:38:32,393 --> 00:38:35,813
Kurasa waktunya hampir sama
dengan waktu perkiraan kejadian.
479
00:38:46,490 --> 00:38:47,908
REKAMAN SUARA
480
00:38:51,120 --> 00:38:52,747
Tapi setelah seperti ini,
481
00:38:53,914 --> 00:38:56,876
{\an8}aku akan bertanggung jawab
atas semua perbuatanku.
482
00:38:57,501 --> 00:39:00,546
Aku akan keluar dari perusahaanmu
apa pun caranya.
483
00:39:02,715 --> 00:39:05,676
Cuma itu caranya kami bisa hidup bebas.
484
00:39:45,674 --> 00:39:48,094
- Kang Woo-seong?
- Kenapa kau kemari?
485
00:39:53,808 --> 00:39:55,476
Apa yang kau lakukan? Kenapa kau…
486
00:39:55,559 --> 00:39:58,312
Bukankah sudah jelas?
Aku mau bertemu La-ik. La-ik!
487
00:39:58,396 --> 00:40:00,564
Dia mabuk berat. Dia sedang tidur.
488
00:40:02,650 --> 00:40:03,651
La-ik.
489
00:40:04,151 --> 00:40:05,611
Kenapa kau begini?
490
00:40:06,487 --> 00:40:07,738
Minggir.
491
00:40:10,449 --> 00:40:12,326
Kau masih belum berubah.
492
00:40:13,452 --> 00:40:15,413
Becerminlah dulu.
493
00:40:16,705 --> 00:40:20,835
Minum bersamanya,
berpura-pura mendengarkan dan peduli.
494
00:40:20,918 --> 00:40:23,546
Kau masih menjadi parasitnya, ya?
495
00:40:23,629 --> 00:40:24,588
Apa?
496
00:40:25,506 --> 00:40:26,882
La-ik!
497
00:40:26,966 --> 00:40:28,509
Kubilang hentikan!
498
00:40:28,592 --> 00:40:30,511
Kenapa? Kau pikir kau siapa?
499
00:40:30,594 --> 00:40:34,265
Aku mau menemuinya!
Kau pikir kau berhak menghentikanku?
500
00:40:43,149 --> 00:40:45,818
Ini sebabnya kubilang hentikan.
Karena kau begini!
501
00:40:50,448 --> 00:40:53,200
Kau tahu betapa menderitanya La-ik
karena kau?
502
00:40:53,993 --> 00:40:55,953
Tahu betapa kau menyakitinya?
503
00:40:57,997 --> 00:41:03,169
Hye-joo, kau menekan orang sampai hancur.
504
00:41:03,252 --> 00:41:07,882
Sebanyak apa pun cinta yang dia berikan,
kau terus meminta lebih.
505
00:41:08,799 --> 00:41:10,843
Karena kau tumbuh besar tanpa cinta.
506
00:41:22,229 --> 00:41:23,772
Itu sudah berakhir.
507
00:41:24,565 --> 00:41:26,150
Sudah kubilang,
508
00:41:27,443 --> 00:41:29,320
dia harus terus maju.
509
00:41:31,197 --> 00:41:33,199
Dia tak mencintaimu lagi.
510
00:41:59,391 --> 00:42:01,143
Hye-joo, kau harus…
511
00:42:02,895 --> 00:42:03,896
Kau…
512
00:42:04,730 --> 00:42:06,565
Apa yang kau lakukan?
513
00:42:08,025 --> 00:42:10,069
Katamu itu berakhir.
514
00:42:11,862 --> 00:42:13,197
Tanpa dia,
515
00:42:14,615 --> 00:42:17,284
mungkin lebih baik
semuanya berakhir di sini.
516
00:42:18,536 --> 00:42:19,662
Hei!
517
00:42:20,496 --> 00:42:23,541
Letakkan pisaunya! Letakkan!
518
00:43:06,542 --> 00:43:07,585
Woo-seong.
519
00:43:21,682 --> 00:43:22,600
Woo-seong.
520
00:43:23,642 --> 00:43:24,893
Woo-seong!
521
00:43:25,603 --> 00:43:27,021
Woo-seong!
522
00:43:30,941 --> 00:43:32,651
Woo-seong!
523
00:43:34,612 --> 00:43:36,030
Woo-seong!
524
00:43:51,170 --> 00:43:52,338
Woo-seong.
525
00:43:52,963 --> 00:43:55,090
Tidak, Woo-seong!
526
00:43:59,845 --> 00:44:02,598
Mungkin cukup sampai di sini?
527
00:46:45,677 --> 00:46:46,678
Kak Woo-seong!
528
00:46:54,645 --> 00:46:55,687
Kak Woo-seong!
529
00:47:11,912 --> 00:47:12,913
Kak Woo-seong!
530
00:47:23,590 --> 00:47:24,675
Kak Woo-seong!
531
00:48:51,678 --> 00:48:53,347
CHOI JAE-HEE
532
00:49:09,154 --> 00:49:09,988
La-ik.
533
00:49:18,955 --> 00:49:20,415
Aku memang…
534
00:49:21,875 --> 00:49:22,709
sudah menduganya.
535
00:49:24,753 --> 00:49:26,171
Meski aku berharap itu salah.
536
00:49:42,062 --> 00:49:43,855
Jika rekaman ini diungkapkan,
537
00:49:44,564 --> 00:49:48,151
kebenaran tentangmu dan Hye-joo
juga akan terungkap.
538
00:49:49,986 --> 00:49:51,697
Kau bisa menerimanya?
539
00:49:56,576 --> 00:49:57,703
Tidak.
540
00:50:02,582 --> 00:50:04,334
Tapi aku akan menghadapinya.
541
00:50:08,964 --> 00:50:10,799
Aku sudah muak kabur.
542
00:50:12,259 --> 00:50:14,302
Sesakit apa pun kebenarannya,
543
00:50:15,637 --> 00:50:17,013
kita janji mengungkapkannya.
544
00:50:18,849 --> 00:50:20,892
Karena cuma itu yang bisa kulakukan
545
00:50:22,436 --> 00:50:24,438
demi orang yang menyayangiku
546
00:50:26,398 --> 00:50:28,191
dan orang yang menyayangi Woo-seong.
547
00:50:41,955 --> 00:50:43,623
Pagi ini, kejaksaan mengajukan
548
00:50:43,707 --> 00:50:46,626
hukuman penjara seumur hidup
untuk terdakwa, Nn. Hong,
549
00:50:46,710 --> 00:50:49,546
yang didakwa atas pembunuhan
dan percobaan pembunuhan.
550
00:50:49,629 --> 00:50:50,797
Sudah dipastikan
551
00:50:50,881 --> 00:50:54,259
dia anak haram Pimpinan Hong
dari Grup Imhwa.
552
00:51:06,396 --> 00:51:11,067
Hong Hye-joo terus bersikeras
itu tidak direncanakan.
553
00:51:11,151 --> 00:51:15,822
Tapi dalam kasus Choi Jae-hee,
itu sudah jelas.
554
00:51:16,531 --> 00:51:18,450
Dia dapat obat bius dari rumah sakitnya
555
00:51:18,533 --> 00:51:21,953
dan sepertinya membius Jae-hee dengan itu.
556
00:51:23,663 --> 00:51:26,082
Kurasa dia mau memfitnahnya.
557
00:51:33,799 --> 00:51:34,966
Terima kasih.
558
00:51:36,468 --> 00:51:38,303
Aku tahu kau banyak ditekan
559
00:51:38,386 --> 00:51:40,597
demi mengungkapkan kasus ini
dan mengadilinya.
560
00:51:41,389 --> 00:51:43,642
Lalu saat aku minta bantuanmu,
561
00:51:43,725 --> 00:51:47,395
kau memutuskan sebelum terlambat,
jadi pelaku sebenarnya ditangkap.
562
00:51:50,899 --> 00:51:52,442
Aku berterima kasih.
563
00:51:52,526 --> 00:51:54,653
Seharusnya aku yang berterima kasih.
564
00:51:56,905 --> 00:51:57,948
Sejujurnya,
565
00:51:58,532 --> 00:52:01,284
kasus ini menyiksaku selama ini.
566
00:52:02,327 --> 00:52:04,996
Aku tak bisa mengakui
bahwa mungkin aku salah,
567
00:52:05,580 --> 00:52:09,167
tapi jika orang tak bersalah dihukum
karena kesalahanku,
568
00:52:09,251 --> 00:52:11,920
aku tak yakin bisa hidup memikul itu.
569
00:52:13,213 --> 00:52:14,047
Aku takut.
570
00:52:16,550 --> 00:52:20,387
Berkatmu, pelakunya sebenarnya ditangkap,
dan aku pun diliput.
571
00:52:22,097 --> 00:52:24,724
Aku jadi jaksa bintang berkatmu.
572
00:52:32,274 --> 00:52:33,108
Maaf.
573
00:52:35,318 --> 00:52:37,070
Soal kasus ayahmu,
574
00:52:37,696 --> 00:52:39,406
kuharap kebenarannya terungkap.
575
00:52:42,284 --> 00:52:43,118
Sungguh.
576
00:52:47,664 --> 00:52:50,125
Pokoknya, aku sudah menyampaikan semuanya.
577
00:52:51,293 --> 00:52:53,795
Aku pergi. Jaga dirimu.
578
00:53:06,558 --> 00:53:08,602
KANG WOO-SEONG
HIDUPMU ABADI DALAM LAGU
579
00:53:40,926 --> 00:53:42,010
Kenapa kau di sini?
580
00:53:43,887 --> 00:53:45,847
Kau mau melihatku hancur?
581
00:53:46,848 --> 00:53:48,058
Tidak.
582
00:53:48,141 --> 00:53:49,726
Aku mau tanya alasannya.
583
00:53:52,270 --> 00:53:54,314
Kenapa kau melakukannya?
584
00:53:54,397 --> 00:53:55,607
Aku mau dengar darimu.
585
00:53:56,733 --> 00:53:58,276
Kau pikir aku berutang jawaban?
586
00:54:00,111 --> 00:54:02,948
Baik. Biar kujawab.
587
00:54:07,786 --> 00:54:09,245
Kau mau tahu alasannya?
588
00:54:14,834 --> 00:54:15,794
Karena kau.
589
00:54:18,338 --> 00:54:20,131
Semua ini…
590
00:54:20,840 --> 00:54:22,258
karena kau.
591
00:54:25,053 --> 00:54:27,722
Aku tak ke luar negeri setelah kita putus.
592
00:54:30,058 --> 00:54:31,726
Aku masuk rumah sakit.
593
00:54:33,353 --> 00:54:34,562
Rumah sakit jiwa.
594
00:54:37,399 --> 00:54:40,276
Aku mencoba bunuh diri
lebih dari sekali setelah kita putus.
595
00:54:52,747 --> 00:54:53,999
Tapi…
596
00:54:58,211 --> 00:54:59,629
kau tersenyum.
597
00:55:02,298 --> 00:55:04,342
Begitu lebarnya.
598
00:55:07,679 --> 00:55:08,972
Aku…
599
00:55:11,182 --> 00:55:13,518
cuma mau kau kembali.
600
00:55:15,353 --> 00:55:20,233
Jika kau tak membuangku dengan dingin,
aku tak akan ke rumahmu waktu itu.
601
00:55:20,316 --> 00:55:21,985
Jika Kang Woo-seong…
602
00:55:22,652 --> 00:55:26,281
tak mempermasalahkannya,
semua ini tak akan terjadi.
603
00:55:28,616 --> 00:55:29,951
Ini semua karena kau.
604
00:55:32,412 --> 00:55:34,831
Kuharap kau tak akan melupakanku.
605
00:55:36,916 --> 00:55:39,544
Kuharap kau memimpikanku setiap malam
606
00:55:40,420 --> 00:55:42,380
dan tak bisa tidur.
607
00:55:43,214 --> 00:55:46,092
Aku mau kau membenciku
608
00:55:47,427 --> 00:55:48,636
dan membenci dirimu…
609
00:55:49,429 --> 00:55:50,805
selamanya.
610
00:55:53,683 --> 00:55:54,976
Tidak.
611
00:55:56,269 --> 00:55:59,105
Aku tak akan membuang waktu membencimu.
612
00:56:01,232 --> 00:56:04,986
Tapi ada satu hal
yang sama sekali tak kupahami.
613
00:56:07,363 --> 00:56:09,699
Kenapa kau membawa pisaunya?
614
00:56:11,367 --> 00:56:13,995
Jika kau meninggalkannya,
615
00:56:14,079 --> 00:56:16,122
aku yang akan disalahkan.
616
00:56:16,706 --> 00:56:18,500
Itu akan berakhir dengan baik.
617
00:56:19,709 --> 00:56:21,294
Kenapa kau bawa?
618
00:56:22,545 --> 00:56:26,049
Jika mau mengatakan kau melakukannya
karena kau mencintaiku,
619
00:56:28,426 --> 00:56:30,637
aku mau mengatakan bahwa kau salah.
620
00:56:32,722 --> 00:56:34,140
Itu sebabnya aku datang.
621
00:56:34,933 --> 00:56:36,559
Itu bukan cinta.
622
00:56:39,938 --> 00:56:41,439
Cinta sejati
623
00:56:42,398 --> 00:56:46,402
adalah mendukung orang
di mana pun mereka berada
624
00:56:47,237 --> 00:56:49,697
atau siapa pun mereka menjadi.
Memercayai mereka.
625
00:56:50,281 --> 00:56:52,408
Mendoakan mereka dengan segenap hati.
626
00:56:53,952 --> 00:56:55,370
Agar mereka bahagia.
627
00:57:36,202 --> 00:57:38,121
{\an8}SETAHUN KEMUDIAN
628
00:57:48,506 --> 00:57:50,133
Tidak.
629
00:57:53,094 --> 00:57:56,598
Demi bertemu Gold Boys,
yang sibuk dengan tur dunia mereka,
630
00:57:56,681 --> 00:57:58,933
aku jauh-jauh ke New York.
631
00:57:59,017 --> 00:58:01,019
Gold Boys, senang bertemu kalian!
632
00:58:01,853 --> 00:58:04,439
- Dua, tiga.
- Halo, kami Gold Boys.
633
00:58:06,357 --> 00:58:08,067
Pertama, selamat.
634
00:58:08,651 --> 00:58:12,447
Kudengar tiket konser tur dunia kalian
sudah terjual habis,
635
00:58:12,530 --> 00:58:14,240
lalu berkat respons yang baik,
636
00:58:14,324 --> 00:58:17,368
tur kalian diperpanjang.
637
00:58:17,452 --> 00:58:21,039
Sebelum kita bahas, ada pesan
untuk Goldy, penggemar Korea kalian,
638
00:58:21,122 --> 00:58:23,458
yang telah menantikan Gold Boys?
639
00:58:24,042 --> 00:58:25,418
Semuanya.
640
00:58:25,502 --> 00:58:27,128
{\an8}Semoga kalian sehat.
641
00:58:27,712 --> 00:58:31,007
{\an8}Meski kami tak di sana,
aku yakin kalian menjaga kesehatan.
642
00:58:32,509 --> 00:58:36,221
Kami berusaha keras agar bisa
segera kembali kepada kalian secepatnya.
643
00:58:36,304 --> 00:58:38,681
Jadi, sampai saat itu, jangan lupa makan,
644
00:58:39,474 --> 00:58:40,767
jangan sampai sakit,
645
00:58:43,144 --> 00:58:45,188
dan tetaplah sehat.
646
00:59:35,822 --> 00:59:38,575
{\an8}Maaf aku tak bisa di sisimu.
647
00:59:38,658 --> 00:59:40,159
{\an8}Aku merindukanmu.
648
00:59:40,243 --> 00:59:43,037
{\an8}Aku juga suka La-ik di panggung.
649
00:59:44,330 --> 00:59:47,333
{\an8}Kukira waktu itu pilihanku cuma mundur.
650
00:59:47,417 --> 00:59:51,045
{\an8}Itu sebabnya kita menang,
karena menangkap pelaku sebenarnya.
651
00:59:52,255 --> 00:59:54,048
{\an8}Kebohongan tak mengalahkan kebenaran.
652
00:59:54,132 --> 00:59:58,428
{\an8}Sebagai keluarga mendiang Maeng Ji-yong,
saya memohon dengan tulus
653
00:59:59,053 --> 01:00:00,805
{\an8}untuk melakukan sidang ulang.
654
01:00:01,514 --> 01:00:06,519
{\an8}Terjemahan subtitle oleh Sudirman Lius