1 00:00:01,480 --> 00:00:04,360 Tujuan perjalananku adalah ini. 2 00:00:05,290 --> 00:00:09,110 Bertemu kembali dengan kawan baikku yang 10 tahun lalu melakukan perjalanan. 3 00:00:16,370 --> 00:00:19,160 Sudah tahu ke mana si Gorila pergi? 4 00:00:20,760 --> 00:00:22,120 Tür. 5 00:00:22,120 --> 00:00:25,660 Kota perdagangan di bagian tengah Kontinen Utara. 6 00:00:25,660 --> 00:00:28,130 Jauh ke arah timur dari sini. 7 00:00:28,130 --> 00:00:31,380 Arah yang berlawanan dengan Äußerst. 8 00:00:32,310 --> 00:00:33,600 Iya. 9 00:00:42,500 --> 00:00:43,880 Frieren. 10 00:00:44,520 --> 00:00:47,970 Aku memulai perjalanan demi mengejar Gorila. 11 00:00:47,970 --> 00:00:49,560 Aku tahu. 12 00:00:50,740 --> 00:00:56,370 Mataharinya sudah mau terbenam, bagaimana kalau kita putuskan besok saja? 13 00:00:58,520 --> 00:01:01,080 Aku sudah minta pinjam gubuk di desa. 14 00:01:01,080 --> 00:01:03,080 Dipakai saja sesuka kita katanya. 15 00:01:03,680 --> 00:01:05,040 Terima kasih. 16 00:01:17,220 --> 00:01:20,940 Dirimu bagaikan angin ♪ 17 00:01:20,940 --> 00:01:25,189 Senja tiba saat mata terpejam ♪ 18 00:01:25,190 --> 00:01:31,460 Kira-kira apa yang engkau pikirkan ♪ 19 00:01:35,700 --> 00:01:39,880 Saat kelopak mata terbuka ♪ 20 00:01:39,880 --> 00:01:44,540 Matamu seperti gelas kaca ♪ 21 00:01:44,540 --> 00:01:51,320 Tercium sedikit aroma hari nan cerah ♪ 22 00:01:57,221 --> 00:02:02,430 Mentari yang cerah, bunga pun mekar ♪ 23 00:02:02,430 --> 00:02:06,647 Mekar berkat mentari bersinar ♪ 24 00:02:06,650 --> 00:02:11,060 Bahkan hujan yang berhenti turun ♪ 25 00:02:11,060 --> 00:02:16,030 akan membuatmu berkilau di bawah sinar mentari ♪ 26 00:02:16,030 --> 00:02:21,245 Tenanglah wahai suara yang meletup di dada ♪ 27 00:02:21,250 --> 00:02:25,440 Kitalah angin cerah ♪ 28 00:02:25,440 --> 00:02:29,940 yang terbang melewati awan itu ♪ 29 00:02:29,940 --> 00:02:34,560 Jauh dan semakin jauh ♪ 30 00:02:56,740 --> 00:02:58,670 Ini kayu bakarnya. 31 00:02:58,670 --> 00:03:02,750 Sudah saya belikan bahan untuk makan malam. 32 00:03:05,060 --> 00:03:06,620 Tangan saya membeku. 33 00:03:06,620 --> 00:03:09,640 Belakangan memang semakin dingin. 34 00:03:09,640 --> 00:03:11,630 Benar-benar membeku. 35 00:03:11,630 --> 00:03:14,850 Hebat, mungkin ini rekor baru. 36 00:03:18,100 --> 00:03:19,380 Coba lihat. 37 00:03:20,050 --> 00:03:22,650 Betul juga, dingin banget. 38 00:03:22,650 --> 00:03:23,650 Iya, kan? 39 00:03:28,960 --> 00:03:30,270 Hentikan! 40 00:03:30,270 --> 00:03:32,150 Rekor baru bukan? 41 00:03:32,150 --> 00:03:34,200 Iya, dingin banget. 42 00:03:34,200 --> 00:03:36,280 Dasar. 43 00:03:42,160 --> 00:03:43,780 Turun salju. 44 00:03:43,780 --> 00:03:47,580 Apa kita akan melewati musim dingin lagi? 45 00:03:47,580 --> 00:03:51,670 Kali ini kita tidak akan melewati pegunungan yang terjal. 46 00:03:51,670 --> 00:03:55,410 Asal tidak jadi badai salju harusnya tidak masalah. 47 00:04:00,910 --> 00:04:02,320 Malah kejadian betulan. 48 00:04:02,320 --> 00:04:03,460 Malah jadi. 49 00:04:03,460 --> 00:04:04,720 Jadi badai. 50 00:04:05,420 --> 00:04:08,560 Gelombang dingin di sini bisa sampai satu bulan. 51 00:04:08,560 --> 00:04:10,940 Sebaiknya jangan pergi jauh. 52 00:04:10,940 --> 00:04:14,860 Gubuknya kalian pakai dulu saja tidak masalah. 53 00:04:18,440 --> 00:04:21,150 Bagaimana, Sein? Mau tetap berangkat? 54 00:04:21,150 --> 00:04:23,420 Memangnya masih perlu tanya? 55 00:04:23,420 --> 00:04:26,250 Tidak bisa pergi sampai gelombang dinginnya reda. 56 00:04:26,250 --> 00:04:27,710 Begitulah. 57 00:04:28,430 --> 00:04:31,583 Untungnya di sini ada bar dan toko kelontong. 58 00:04:31,583 --> 00:04:33,300 Gubuknya juga luas. 59 00:04:33,300 --> 00:04:37,340 Jauh lebih mending dibandingkan gubuk di gunung sebelumnya. 60 00:04:37,340 --> 00:04:43,820 Terlebih lagi di desa ini ada toko sihir milik orang tua yang nyentrik. 61 00:04:44,440 --> 00:04:49,610 Dari pengalamanku, tempat seperti itu punya sihir legendaris. 62 00:04:50,350 --> 00:04:54,100 Kesempatan besar bisa mengulik di sana. 63 00:04:54,100 --> 00:04:56,290 Sihir legendaris? 64 00:04:56,290 --> 00:04:58,700 Selama ini ada sihir seperti apa memangnya? 65 00:05:00,180 --> 00:05:05,540 Sihir menghilangkan jamur dan sihir menghilangkan minyak membandel. 66 00:05:06,410 --> 00:05:07,810 Hebat. 67 00:05:08,630 --> 00:05:12,780 Memang benar itu sangat praktis dan bisa mengubah dunia. 68 00:05:12,780 --> 00:05:15,300 Malah kayak kiat hidup nenek-nenek. 69 00:05:15,300 --> 00:05:18,470 Yang jelas kita hanya bisa menunggu saja sekarang. 70 00:05:18,470 --> 00:05:22,940 Kita bisa mati kalau meremehkan musim dingin di Kontinen Utara. 71 00:05:22,940 --> 00:05:28,380 Tuan Stark juga hampir mati saat di Pegunungan Schwer. 72 00:05:28,380 --> 00:05:31,310 Aku ini warga Kontinen Utara. 73 00:05:31,310 --> 00:05:33,140 Tentu paham kalau sebatas itu. 74 00:05:35,300 --> 00:05:40,040 Sepertinya aku akan menemani mereka sedikit lebih lama lagi. 75 00:06:09,040 --> 00:06:11,770 Gelombang dinginnya akan segera berakhir. 76 00:06:11,770 --> 00:06:15,230 Para petualang sekalian akhirnya bisa berangkat. 77 00:06:15,230 --> 00:06:18,080 Yah, benar juga. 78 00:06:18,080 --> 00:06:19,300 Sebentar. 79 00:06:19,300 --> 00:06:22,240 Rasanya kami malah jarang kumpul bersama. 80 00:06:23,530 --> 00:06:24,360 Sein. 81 00:06:25,280 --> 00:06:26,960 Bisa minta tolong sebentar? 82 00:06:26,960 --> 00:06:29,100 Ada apa, Frieren? 83 00:06:29,100 --> 00:06:31,910 Tumben sekali kamu datang ke kedai minum. 84 00:06:31,910 --> 00:06:35,990 Kondisi Stark dan Fern entah mengapa agak aneh. 85 00:06:35,990 --> 00:06:39,430 Sepertinya mereka bertengkar. Tolong tengahi sana. 86 00:06:39,430 --> 00:06:43,800 Tidak masalah. Tapi kenapa malah minta tolong ke aku? 87 00:06:43,800 --> 00:06:46,860 Jadi penengah itu pekerjaan pendeta. 88 00:06:47,470 --> 00:06:48,800 Memangnya iya? 89 00:06:55,420 --> 00:06:57,710 Parah sekali situasinya. 90 00:06:57,710 --> 00:07:00,360 Oi, apa yang sebenarnya terjadi? 91 00:07:00,360 --> 00:07:02,780 Tuan Stark yang salah. 92 00:07:02,780 --> 00:07:06,370 Benar, semuanya aku yang salah. 93 00:07:07,080 --> 00:07:09,270 Mana bisa selesai kalau begini. 94 00:07:11,370 --> 00:07:14,760 Kalian gantian masuk ke kamar sebelah. 95 00:07:24,720 --> 00:07:28,050 Jadi, apa yang sebenarnya terjadi? 96 00:07:28,050 --> 00:07:31,180 Saat baru tiba di gubuk ini, 97 00:07:31,180 --> 00:07:34,510 Fern menempelkan tangannya yang dingin ke pipiku, kan. 98 00:07:34,510 --> 00:07:37,070 Oh, pernah memang. 99 00:07:37,780 --> 00:07:40,320 Saat aku membalasnya hari ini, 100 00:07:41,840 --> 00:07:43,640 Fern malah marah besar. 101 00:07:43,640 --> 00:07:45,070 Kayak bocah saja. 102 00:07:47,470 --> 00:07:52,450 Mana mungkin gadis bakal senang kalau mukanya dipegang-pegang begitu. 103 00:07:53,120 --> 00:07:55,220 Apa kamu mau begini terus? 104 00:07:55,220 --> 00:07:58,210 Aku mau berbaikan. 105 00:07:58,210 --> 00:07:59,710 Stark. 106 00:07:59,710 --> 00:08:03,060 Beda denganku, kau itu dasarnya orang baik. 107 00:08:03,060 --> 00:08:05,510 Bilang saja perasaanmu sejujurnya. 108 00:08:05,510 --> 00:08:09,840 Kalau memang mau berbaikan, sampaikan dengan benar ke lawanmu. 109 00:08:09,840 --> 00:08:13,380 Frieren tidak akan menengahi pertengkaran kalian, loh. 110 00:08:14,850 --> 00:08:17,320 Iya, aku tahu. 111 00:08:17,320 --> 00:08:19,220 Aku akan minta maaf ke Fern. 112 00:08:21,240 --> 00:08:23,450 Stark juga sudah menyesal. 113 00:08:23,450 --> 00:08:27,650 Dia itu cuma bocah, tidak ada niat jahat sama sekali. 114 00:08:27,650 --> 00:08:29,370 Saya mengerti. 115 00:08:29,370 --> 00:08:34,210 Saya juga sudah keras kepala, jadi ingin minta maaf. 116 00:08:34,210 --> 00:08:37,500 Lagi pula awalnya ini salah saya. 117 00:08:37,500 --> 00:08:40,500 Saya juga tidak masalah sudah disentuh. 118 00:08:40,500 --> 00:08:41,870 Hanya saja... 119 00:08:42,640 --> 00:08:46,210 Tenaganya saat menahan pundak saya sangat kuat. 120 00:08:48,100 --> 00:08:51,480 Jadi saya sedikit merasa takut. 121 00:08:52,930 --> 00:08:55,710 Apa kau membenci Stark? 122 00:08:55,710 --> 00:08:58,340 Kenapa Anda menanyakan hal itu? 123 00:08:58,340 --> 00:09:00,520 Apa kelihatannya begitu? 124 00:09:00,520 --> 00:09:04,820 Kalau begitu, sampaikan kalau kamu merasa takut dan lekas berbaikan sana. 125 00:09:06,610 --> 00:09:08,310 Tolong lebih lembut lagi. 126 00:09:08,310 --> 00:09:10,030 Maaf, deh. 127 00:09:14,710 --> 00:09:16,860 Jadian saja apa susahnya! 128 00:09:18,540 --> 00:09:23,790 Aku tidak begitu paham, tapi menurutku Sein sudah berjuang keras. 129 00:09:23,790 --> 00:09:26,780 Terima kasih, aku terbantu jadinya. 130 00:09:28,300 --> 00:09:33,640 Frieren, cuma dirimu yang memujiku seperti anak kecil. 131 00:09:33,640 --> 00:09:35,510 Memang masih anak kecil, kan. 132 00:09:36,730 --> 00:09:39,520 Yah, rasanya tidak buruk juga. 133 00:09:42,020 --> 00:09:45,520 Hei, sebenarnya aku sudah dari dulu penasaran. 134 00:09:46,500 --> 00:09:52,780 Seperti saat mengajakku berangkat, kenapa kau begitu perhatian padaku? 135 00:09:54,660 --> 00:09:57,900 Mungkin karena aku tidak senang dengan sesamaku. 136 00:09:57,900 --> 00:10:00,700 Sein yang tidak mau pergi bertualang 137 00:10:00,700 --> 00:10:04,580 sangat mirip dengan diriku sebelum berangkat mengalahkan Raja Iblis. 138 00:10:04,580 --> 00:10:06,240 Dan itu membuatku sebal. 139 00:10:07,170 --> 00:10:10,550 Mana bisa itu jadi alasan untuk perhatian padaku. 140 00:10:10,550 --> 00:10:12,160 Justru karena itu. 141 00:10:12,160 --> 00:10:16,170 Mungkin aku hanya ingin memberi kesempatan. 142 00:10:16,170 --> 00:10:17,970 Apa-apaan itu. 143 00:10:20,350 --> 00:10:24,180 Karena Himmel sang Pahlawan pasti akan melakukannya. 144 00:10:26,050 --> 00:10:28,690 Raih tanganku, Frieren. 145 00:10:28,690 --> 00:10:32,200 Akulah alasanmu untuk memulai perjalanan. 146 00:10:37,650 --> 00:10:41,080 Himmel dan yang lainnya mengajariku untuk berani melakukan perjalanan 147 00:10:41,080 --> 00:10:44,360 serta keseruan menghabiskan waktu dengan kawan. 148 00:10:46,070 --> 00:10:47,590 Bagaimana, Sein? 149 00:10:47,590 --> 00:10:49,340 Seru bukan? 150 00:10:53,720 --> 00:10:56,020 Seru sekali rasanya. 151 00:11:07,640 --> 00:11:11,610 Aku akan menjadi pahlawan yang tak terlupakan seperti Himmel sang Pahlawan. 152 00:11:11,610 --> 00:11:15,990 Aku sedang membicarakan masa kini, Sein. 153 00:11:15,990 --> 00:11:21,490 Oleh karena itu aku memutuskan untuk memercayai perkataannya. 154 00:11:21,490 --> 00:11:26,200 Gorila sering bercerita mengenai dirimu. 155 00:11:26,200 --> 00:11:31,840 "Kami akan menjadi pahlawan yang namanya akan terus dicatat sejarah", katanya. 156 00:11:56,320 --> 00:11:59,450 Sepertinya aku memang harus mengejar si Gorila. 157 00:11:59,450 --> 00:12:02,280 Aku tidak ingin menyesal lagi. 158 00:12:02,280 --> 00:12:04,240 Aku mengerti. 159 00:12:05,040 --> 00:12:06,960 Kalian tetap sehat, ya. 160 00:12:09,520 --> 00:12:10,460 Sampai jumpa. 161 00:12:12,460 --> 00:12:14,170 Sampai jumpa. 162 00:12:22,200 --> 00:12:24,980 Kita bisa berpisah dengan enteng sekali. 163 00:12:24,980 --> 00:12:28,390 Karena Sein sudah dewasa, berbeda dengan kalian berdua. 164 00:12:28,390 --> 00:12:30,980 Aku yakin dia akan baik-baik saja. 165 00:12:48,810 --> 00:12:52,030 Sendirian ternyata sehening ini rasanya. 166 00:13:15,080 --> 00:13:16,030 Loh, eh? 167 00:13:16,030 --> 00:13:19,530 Tumben sekali, masih saja tidur. 168 00:13:20,240 --> 00:13:24,100 Belakangan kita jalan jauh terus, dia pasti capek. 169 00:13:39,340 --> 00:13:40,970 Yah, boleh, deh. 170 00:13:42,220 --> 00:13:44,860 Oi, sarapannya sudah jadi. 171 00:13:44,860 --> 00:13:46,890 Ayo buruan bangun. 172 00:13:49,610 --> 00:13:51,100 Fern? 173 00:13:54,600 --> 00:13:57,520 Oi, Frieren, ayo bangun. 174 00:13:58,440 --> 00:14:00,630 Setengah hari lagi. 175 00:14:00,630 --> 00:14:03,240 Sudah dibilang jangan tidur selama itu. 176 00:14:03,240 --> 00:14:05,990 Omong-omong Fern kelihatannya tidak enak badan. 177 00:14:10,500 --> 00:14:12,020 Oi! 178 00:14:18,700 --> 00:14:21,000 Hentikan, ih. 179 00:14:22,200 --> 00:14:24,870 Ah, dia demam. 180 00:14:24,870 --> 00:14:27,720 Harus tidur dengan dihangatkan. 181 00:14:29,470 --> 00:14:31,720 Hm... 182 00:14:36,120 --> 00:14:38,500 Eh, aneh sekali. 183 00:14:38,500 --> 00:14:40,030 Sudah kuambilkan airnya. 184 00:14:40,680 --> 00:14:42,110 Ketemu. 185 00:14:42,110 --> 00:14:43,310 Apa itu? 186 00:14:43,310 --> 00:14:47,510 Catatan mengenai tanaman obat yang ditinggalkan Sein. 187 00:14:47,510 --> 00:14:49,510 Eh, peninggalan Sein. 188 00:14:49,510 --> 00:14:54,200 Asal penyakitnya diidentifikasi dengan sihir, akan tahu tanaman yang jadi obatnya. 189 00:14:54,200 --> 00:14:58,240 Tapi bukannya identifikasi penyakit adalah sihir dari Dewi? 190 00:14:58,240 --> 00:15:02,170 Bukankah katanya hanya bisa dipakai oleh pemilik kitab suci? 191 00:15:02,170 --> 00:15:05,200 Kalau hanya kitab suci, aku juga punya. 192 00:15:05,200 --> 00:15:06,000 Hah?! 193 00:15:10,450 --> 00:15:12,660 Malah dijadikan tatakan panci! 194 00:15:14,530 --> 00:15:17,100 Walau tidak punya bakat sebagai pendeta 195 00:15:17,100 --> 00:15:20,610 aku masih bisa kalau hanya mengidentifikasi penyakit ringan. 196 00:15:20,610 --> 00:15:22,910 Kalau penyakit yang rumit, aku tidak tahu. 197 00:15:22,910 --> 00:15:24,740 Yakin aman, nih? 198 00:15:26,040 --> 00:15:28,900 Hem, hanya masuk angin biasa. 199 00:15:29,740 --> 00:15:32,750 Kalau di daerah sini, yang bisa dipakai sebagai obat... 200 00:15:34,600 --> 00:15:35,960 Kalau tidak salah, 201 00:15:35,960 --> 00:15:40,380 dulu Himmel dan yang lainnya pernah memetik tanaman obat di dekat sini. 202 00:15:40,380 --> 00:15:44,640 Pokoknya kita pergi ke tempat yang terhindar dari dingin dulu. 203 00:15:44,640 --> 00:15:46,300 Benar. 204 00:15:57,720 --> 00:15:58,650 Walah. 205 00:16:06,180 --> 00:16:08,660 Kami tertolong. 206 00:16:08,660 --> 00:16:12,250 Siapa sangka ada orang yang tinggal di pelosok gunung begini. 207 00:16:12,250 --> 00:16:15,310 Waktu aku ke sini dulu ini adalah desa. 208 00:16:15,310 --> 00:16:18,310 Itu kisah beberapa puluh tahun yang lalu. 209 00:16:18,310 --> 00:16:23,600 Itu desa dengan sejarah panjang yang pernah disinggahi sang pahlawan. 210 00:16:23,600 --> 00:16:27,050 Beristirahatlah dengan santai saja. 211 00:16:27,050 --> 00:16:28,850 Terima kasih. 212 00:16:28,850 --> 00:16:33,010 Omong-omong di dekat sini ada pohon Sakura Pilar Es, kan? 213 00:16:33,010 --> 00:16:35,820 Iya, ke arah utara dari sini. 214 00:16:35,820 --> 00:16:38,890 Tapi itu ada di tempat yang agak terpencil. 215 00:16:39,280 --> 00:16:40,650 Tidak masalah. 216 00:16:40,650 --> 00:16:43,450 Dulu aku pernah ke sana. 217 00:16:44,650 --> 00:16:47,940 Kalau begitu aku akan kembali kerja. 218 00:16:50,440 --> 00:16:52,220 Tunggu di sini, ya, Fern. 219 00:16:52,220 --> 00:16:55,020 Kami akan mencarikan bahan obatnya. 220 00:16:55,020 --> 00:16:58,200 Kau selalu menggenggam tangannya sejak tiba di sini. 221 00:16:58,200 --> 00:17:00,160 Karena kelihatannya sangat kesakitan. 222 00:17:00,160 --> 00:17:05,550 Saat Fern masuk angin, dia akan tenang kalau tangannya digenggam. 223 00:17:05,550 --> 00:17:08,050 Sudah dari kecil dia begitu. 224 00:17:11,560 --> 00:17:12,930 Ada apa? 225 00:17:13,710 --> 00:17:17,690 Nona Frieren, saya malu. 226 00:17:18,460 --> 00:17:19,690 Kenapa? 227 00:17:20,310 --> 00:17:24,160 Jangan perlakukan saya seperti anak kecil. 228 00:17:27,020 --> 00:17:28,380 Begitu, ya. 229 00:17:28,380 --> 00:17:29,980 Benar juga. 230 00:17:33,400 --> 00:17:37,200 2 tahun lagi dia akan jadi wanita dewasa. 231 00:17:37,200 --> 00:17:41,550 Padahal belum lama ini dia hanya gadis kecil sependek ini. 232 00:17:41,550 --> 00:17:44,810 Aku juga lebih tinggi dari dia. 233 00:17:44,810 --> 00:17:46,960 Cepat sekali itu berlalu. 234 00:17:46,960 --> 00:17:51,570 Walau bagiku, Fern masih anak kecil. 235 00:17:52,260 --> 00:17:55,680 Mungkin ke depannya akan tetap begitu. 236 00:17:56,940 --> 00:17:58,470 Frieren. 237 00:17:59,160 --> 00:18:02,230 Kita harus bergegas mengumpulkan bahan obatnya. 238 00:18:06,500 --> 00:18:07,560 Iya. 239 00:18:31,560 --> 00:18:34,820 Kita akan segera sampai ke tempat pohon Sakura Pilar Es berada. 240 00:18:34,820 --> 00:18:39,860 Sakura Pilar Es yang kau sebut itu bahan terakhir dari obatnya, ya. 241 00:18:39,860 --> 00:18:43,950 Tapi yang dipakai sebenarnya jamur yang tumbuh di pangkal pohonnya. 242 00:18:57,450 --> 00:18:58,980 Cantiknya. 243 00:18:58,980 --> 00:19:01,580 Aku ingin menunjukkannya pada Fern juga. 244 00:19:02,200 --> 00:19:05,610 Mungkin ini bunga yang mekar di musim dingin yang paling kusuka. 245 00:19:06,590 --> 00:19:09,640 Bunganya beracun, jadi hati-hati, ya. 246 00:19:10,760 --> 00:19:11,840 Hei. 247 00:19:12,440 --> 00:19:15,000 Kenapa kau menggenggam tangan Fern? 248 00:19:15,000 --> 00:19:18,600 Biasanya kamu tidak akan memperlakukan dia seperti anak kecil sampai sejauh itu. 249 00:19:18,600 --> 00:19:21,530 Aku tidak bermaksud memperlakukan dia seperti anak kecil. 250 00:19:22,280 --> 00:19:25,600 Aku hanya menggenggam tangannya karena Fern kelihatan kesakitan. 251 00:19:27,040 --> 00:19:31,230 Hanya itu cara meringankan rasa sakit yang kutahu. 252 00:19:33,720 --> 00:19:36,740 Kira-kira apa yang seharusnya kulakukan? 253 00:19:39,090 --> 00:19:42,490 Kalau begitu, mungkin lakukan saja apa yang ingin kau lakukan? 254 00:19:43,180 --> 00:19:46,370 Setidaknya itu yang guruku lakukan. 255 00:19:47,500 --> 00:19:50,880 Mungkin orang membutuhkan tumpuan bagi hati mereka. 256 00:19:51,910 --> 00:19:55,630 Mana ada orang yang tidak senang saat hatinya punya tumpuan. 257 00:20:01,860 --> 00:20:03,390 Apa maumu? 258 00:20:03,390 --> 00:20:06,060 Habisnya kamu merintih. 259 00:20:06,060 --> 00:20:09,020 Orang memang akan jadi lemah saat masuk angin. 260 00:20:09,610 --> 00:20:14,650 Saat aku kecil, ibuku yang telah tiada sering menggenggam tanganku begini. 261 00:20:15,360 --> 00:20:17,140 Anehnya itu membuatku tenang. 262 00:20:17,140 --> 00:20:19,660 Itu saat kamu masih kecil, kan? 263 00:20:19,660 --> 00:20:24,280 Yang membutuhkan tumpuan hati bukan hanya anak kecil. 264 00:20:26,100 --> 00:20:28,130 Rasanya tidak buruk bukan. 265 00:20:29,590 --> 00:20:31,260 Iya. 266 00:20:32,440 --> 00:20:34,280 Tidak buruk juga. 267 00:20:35,130 --> 00:20:38,220 Saat perhatian begini, aku juga ganteng, kan? 268 00:20:38,220 --> 00:20:40,000 Diam kamu. 269 00:20:41,510 --> 00:20:44,520 Obatnya sudah jadi. 270 00:20:47,270 --> 00:20:52,520 Mungkin karena ada aku, makanya Fern jadi malu. 271 00:20:52,520 --> 00:20:57,270 Siapa juga yang mau dilihat saat sedang dimanja. 272 00:20:58,130 --> 00:21:00,300 Terima kasih, Stark. 273 00:21:01,630 --> 00:21:04,160 Akan kucoba melakukan apa yang kuinginkan. 274 00:21:05,090 --> 00:21:09,810 Sebagai balasannya, akan kugenggam tanganmu saat kamu masuk angin nanti. 275 00:21:09,810 --> 00:21:11,880 Enggak mau, malu. 276 00:21:13,040 --> 00:21:16,880 Ya, sudah, ayo petik jamurnya. 277 00:21:17,560 --> 00:21:19,260 Hiyak! 278 00:21:19,260 --> 00:21:21,240 Lebih besar dari dugaanku. 279 00:21:21,240 --> 00:21:22,260 Seram! 280 00:21:22,260 --> 00:21:25,770 Tinggal ditambah bahan-bahan yang lain. 281 00:21:25,770 --> 00:21:29,020 Lalu diaduk sampai merata. 282 00:21:29,020 --> 00:21:31,520 Kayak nenek sihir, serem abis! 283 00:21:33,900 --> 00:21:36,020 Buka mulutmu, Fern. 284 00:21:44,990 --> 00:21:47,210 Hebat juga dirimu. 285 00:21:47,210 --> 00:21:48,800 Aku jadi terbantu. 286 00:21:48,800 --> 00:21:50,500 Apa iya? 287 00:21:52,000 --> 00:21:55,510 Tenang saja, kamu akan segera baikan. 288 00:21:55,510 --> 00:22:00,140 Nona Frieren, saya bukan anak kecil. 289 00:22:00,820 --> 00:22:01,880 Aku tahu. 290 00:22:02,700 --> 00:22:04,140 Aku tahu, kok. 291 00:22:13,910 --> 00:22:17,780 Jaga kesehatan badan kalian, ya! 292 00:22:18,260 --> 00:22:21,640 Terima kasih banyak! 293 00:22:21,640 --> 00:22:23,790 Kamu sudah semakin baikan. 294 00:22:25,280 --> 00:22:30,180 Ini berkat Nona Frieren, Tuan Stark, serta catatan milik Tuan Sein. 295 00:22:30,180 --> 00:22:35,480 Serta pemilik rumah tadi sudah memperlakukan kita dengan sangat baik. 296 00:22:36,840 --> 00:22:38,300 Oke. 297 00:22:38,300 --> 00:22:39,800 Kalau begitu 298 00:22:40,440 --> 00:22:44,050 kita akan menuju Kota Sihir Äußerst. 299 00:22:50,060 --> 00:22:53,120 Dan aku baik-baik saja ♪ 300 00:22:53,120 --> 00:22:56,020 Ya, aku mendengarmu ♪ 301 00:22:56,020 --> 00:23:01,840 Angin pun memainkan rambut yang telah memanjang ini ♪ 302 00:23:01,840 --> 00:23:04,680 Semuanya punya arti ♪ 303 00:23:04,680 --> 00:23:07,000 Bahkan juga hari-hari yang sempat terhenti ♪ 304 00:23:07,820 --> 00:23:13,800 Baru sekarang aku memahaminya dan kini aku menyusulmu ♪ 305 00:23:13,800 --> 00:23:17,380 Lihatlah semua yang tampak ♪ 306 00:23:17,380 --> 00:23:20,480 Hanya dengan mata ini ♪ 307 00:23:20,480 --> 00:23:25,200 Lalu kenapa semuanya meluap?♪ 308 00:23:25,200 --> 00:23:31,360 Aku tidak akan memohon untuk bertemu denganmu lagi ♪ 309 00:23:31,360 --> 00:23:37,080 Jadi perbolehkan aku, untuk mengingatnya hari ini ♪ 310 00:23:37,080 --> 00:23:43,180 Jadi bila aku berpapasan denganmu lagi ♪ 311 00:23:43,180 --> 00:23:49,000 Aku tak akan ragu, untuk memilih masa kini ♪ 312 00:23:49,700 --> 00:23:53,200 Kau berada ♪ 313 00:23:53,200 --> 00:23:56,320 Tersenyumlah untukku ♪ 314 00:23:56,320 --> 00:24:00,670 Setiap saat kau menutup matamu ♪ 315 00:24:00,670 --> 00:24:03,280 Meski tak ada kepastian pun ♪ 316 00:24:03,280 --> 00:24:06,320 Pasti akan selalu sampai ♪ 317 00:24:06,320 --> 00:24:12,540 Tak mengapa untuk menangis, malam pasti kan berlalu ♪ 318 00:24:12,540 --> 00:24:20,021 Kubisikkan pengantar tidur kita untukmu kembali pulang ♪ 319 00:24:20,060 --> 00:24:22,690 - Bisa kau perlihatkan itu sebentar? - Coba saja! 320 00:24:22,690 --> 00:24:24,280 - Istirahat sebentar, ah. - Tahun ini pesertanya lumayan juga. 321 00:24:24,280 --> 00:24:26,610 - Mustahil kalau saya sendirian. - Matamu seperti pembunuh. 322 00:24:26,610 --> 00:24:27,200 Mana kutahu. 323 00:24:27,200 --> 00:24:30,130 Ujian Seleksi Penyihir Kelas Satu akan dimulai.