1 00:00:06,041 --> 00:00:07,416 Ini dia! 2 00:00:15,916 --> 00:00:18,333 - Jawaban - Jawaban! 3 00:00:18,416 --> 00:00:20,791 Ini StoryBots: Answer Time 4 00:00:20,875 --> 00:00:23,375 Ada di komputer dan punya tugas 5 00:00:23,458 --> 00:00:25,750 Belajar dibuat jadi asyik 6 00:00:25,833 --> 00:00:30,000 Mereka menjawab pertanyaanmu Ini StoryBots: Answer Time 7 00:00:31,333 --> 00:00:32,166 Jawaban! 8 00:00:38,333 --> 00:00:39,875 - Halo! - Apa kabar? 9 00:00:40,500 --> 00:00:44,208 Hai, Boop. Bisa ceritakan dari mana asal wol? 10 00:00:44,291 --> 00:00:45,291 Boop. 11 00:00:46,583 --> 00:00:47,416 Boop. 12 00:00:48,208 --> 00:00:50,083 Wol berasal dari domba? 13 00:00:50,666 --> 00:00:51,500 Boop. 14 00:00:52,791 --> 00:00:55,291 Terima kasih, Boop dan Domba. 15 00:00:55,375 --> 00:00:57,000 - Boop. - Sama-sama. 16 00:00:57,791 --> 00:00:58,625 Boop? 17 00:00:59,208 --> 00:01:02,875 Hei, Bang. Bisa ajari aku cara mengikat simpul? 18 00:01:02,958 --> 00:01:04,333 Tentu, Kawan. 19 00:01:04,416 --> 00:01:09,291 Buat lingkaran, masukkan satu ujungnya ke lingkaran, kencangkan. 20 00:01:10,375 --> 00:01:11,833 Terima kasih. 21 00:01:12,583 --> 00:01:13,500 Sama-sama. 22 00:01:14,708 --> 00:01:17,791 Kau tak tahu cara membuka simpul, 'kan? 23 00:01:18,708 --> 00:01:20,958 Baik. Senang bisa membantu. 24 00:01:23,583 --> 00:01:24,416 Apa? 25 00:01:26,000 --> 00:01:28,791 Sungguh, Hub dan Bub? Bantal kentut? 26 00:01:31,333 --> 00:01:32,416 Bantal kentut. 27 00:01:39,500 --> 00:01:42,291 Lihat! Ada Pertanyaan Level Tiga. 28 00:01:43,500 --> 00:01:48,083 StoryBots! Syukurlah. Aku senang bisa menghubungi kalian. 29 00:01:48,166 --> 00:01:50,166 Apa itu piza Giuseppe? 30 00:01:50,250 --> 00:01:53,083 Benar, dan pizanya masih panas. 31 00:01:53,166 --> 00:01:55,666 Aku suka piza Giuseppe! 32 00:01:55,750 --> 00:01:59,208 Ya. Pria itu membuat piza yang lezat. 33 00:02:00,000 --> 00:02:01,208 Boop. 34 00:02:01,291 --> 00:02:04,250 Teri? Boop, tak ada yang suka teri. 35 00:02:04,333 --> 00:02:05,708 Aku suka teri. 36 00:02:05,791 --> 00:02:07,291 StoryBots? 37 00:02:07,375 --> 00:02:11,833 Hei, maaf, mengganggu, tapi aku harus mengantar piza ini. 38 00:02:11,916 --> 00:02:16,666 Jaminan pengiriman Giuseppe 30 menit atau pizanya gratis. 39 00:02:16,750 --> 00:02:21,583 Astaga, yang lebih enak dari piza hanyalah piza gratis. 40 00:02:21,666 --> 00:02:26,125 Bang, itu masalahnya, karena pizanya tidak gratis. 41 00:02:26,208 --> 00:02:29,833 Jika tak kukirim tepat waktu, aku harus bayar. 42 00:02:29,916 --> 00:02:32,750 Tidak, itu tak adil. 43 00:02:32,833 --> 00:02:38,208 Benar. Minggu lalu, aku beli makanan untuk 12 orang yang tak kukenal. 44 00:02:38,291 --> 00:02:41,625 Kami bisa bantu mengantar piza tepat waktu? 45 00:02:41,708 --> 00:02:47,666 Beep, ada dua rute, dan aku ingin tahu yang mana yang lebih cepat. 46 00:02:48,166 --> 00:02:51,333 Kau tahu rute mana yang lebih pendek? 47 00:02:51,416 --> 00:02:55,875 Satu rute berjarak 3 km dan rute lainnya 8 km. 48 00:02:55,958 --> 00:02:58,750 Mudah. Yang pendek. Masalah beres. 49 00:02:58,833 --> 00:03:03,666 Tapi aku bisa mengemudi lebih cepat di rute yang lebih panjang. 50 00:03:04,166 --> 00:03:05,750 Bisa secepat apa? 51 00:03:05,833 --> 00:03:11,916 32 km per jam di rute yang panjang, tapi cuma 16 km per jam di rute pendek. 52 00:03:12,000 --> 00:03:15,666 - Pilih yang cepat. - Ini lebih rumit. 53 00:03:15,750 --> 00:03:20,166 Ini memang lebih rumit, dan waktuku mepet! 54 00:03:20,250 --> 00:03:23,666 Baik, siapa yang bisa membantu kita menjawab? 55 00:03:23,750 --> 00:03:28,250 Speedy Lightning itu StoryBot tercepat. Dia ikut balapan… 56 00:03:28,333 --> 00:03:31,708 Aku tahu di mana menemukan jawabannya. 57 00:03:31,791 --> 00:03:33,333 Terima kasih, Bing. 58 00:03:33,416 --> 00:03:37,958 Tapi cepatlah. Waktuku hanya 27 menit untuk mengirim piza. 59 00:03:38,041 --> 00:03:41,250 {\an8}Jangan khawatir. Sedang kami kerjakan. 60 00:03:43,083 --> 00:03:43,916 Jawaban! 61 00:03:45,333 --> 00:03:48,666 Hai, StoryBots. Bisa berbagi fakta menarik? 62 00:03:50,291 --> 00:03:54,375 Fakta menarik nomor 210,309. 63 00:03:55,458 --> 00:04:00,708 Kau tahu katak tak minum seperti manusia? Air diserap lewat kulitnya. 64 00:04:03,125 --> 00:04:05,958 Ini minuman untuk pasangan serasi. 65 00:04:13,208 --> 00:04:15,708 Kau tak bisa kubawa ke mana pun. 66 00:04:16,708 --> 00:04:17,541 Apa? 67 00:04:19,166 --> 00:04:22,291 Hai! Sepanas apakah gurun itu? 68 00:04:26,708 --> 00:04:27,541 Hei, Dink? 69 00:04:28,291 --> 00:04:29,291 Apa, Doink? 70 00:04:29,375 --> 00:04:32,666 Menurutmu sepanas apakah gurun ini? 71 00:04:33,250 --> 00:04:36,750 Sudah jelas suhunya seribu derajat. 72 00:04:38,083 --> 00:04:40,791 Seribu derajat? Apa kau gila? 73 00:04:40,875 --> 00:04:43,375 Pasti sejuta derajat di sini! 74 00:04:44,708 --> 00:04:48,041 Tunggu, sejuta derajat? 75 00:04:48,125 --> 00:04:52,333 Doink, jika sejuta derajat, kita berdua pasti terbakar. 76 00:04:54,125 --> 00:04:59,333 Sungguh? Jika cuma seribu derajat, aku tak akan terlalu berkeringat. 77 00:04:59,416 --> 00:05:02,416 Terlalu panas untuk berdebat. 78 00:05:02,500 --> 00:05:06,500 - Bukan aku, tapi kau. - Kau memperdebatkan debat. 79 00:05:06,583 --> 00:05:09,791 - Terlalu panas. - Itu dia. Kau berdebat. 80 00:05:09,875 --> 00:05:12,375 - Tidak, kau, Doink. - Kau, Dink. 81 00:05:12,458 --> 00:05:15,583 - Doink, kau. Doink. - Dink. 82 00:05:18,000 --> 00:05:21,166 Maaf telah membuat kalian takut, 83 00:05:21,250 --> 00:05:25,125 tapi aku dengar perselisihan dan ingin membantu. 84 00:05:25,208 --> 00:05:30,250 Suhu rata-rata siang hari di gurun adalah 46 derajat Celsius. 85 00:05:30,333 --> 00:05:35,708 Tapi adakalanya suhu bisa mencapai 54,5 derajat atau lebih. 86 00:05:41,500 --> 00:05:44,000 Kau kira kami anak kemarin sore? 87 00:05:44,083 --> 00:05:49,166 Jika suhunya 54,5 derajat, aku pasti kedinginan. 88 00:05:49,666 --> 00:05:54,625 Ya! Hei, Dink. Suhunya 54,5 derajat. Ayo buat manusia salju! 89 00:05:57,500 --> 00:05:59,291 Kau percaya hering itu? 90 00:05:59,375 --> 00:06:01,708 Hering tahu apa soal gurun? 91 00:06:10,416 --> 00:06:13,125 Halte berikutnya, Departemen Arsip. 92 00:06:18,958 --> 00:06:19,791 Apa? 93 00:06:27,916 --> 00:06:29,708 Apa kata sandinya? 94 00:06:30,541 --> 00:06:31,833 Roti lapis acar. 95 00:06:32,666 --> 00:06:34,583 Hei, Gob, benarkah itu? 96 00:06:34,666 --> 00:06:36,666 Entahlah. Aku lupa. 97 00:06:36,750 --> 00:06:38,416 Ya. Aku juga. 98 00:06:38,500 --> 00:06:41,833 Goob, buka pintunya! Ini aku! Bing! 99 00:06:42,333 --> 00:06:44,333 Hei, Bing. 100 00:06:47,833 --> 00:06:49,875 Kapan balapannya dimulai? 101 00:06:51,333 --> 00:06:52,666 Kurasa sekarang. 102 00:06:56,833 --> 00:07:01,166 Bagus. Lihat Speedy Lightning? Aku mau bertanya padanya. 103 00:07:03,666 --> 00:07:06,166 Kurasa dia lari ke sana. 104 00:07:06,750 --> 00:07:11,833 Peserta pertama, juara tak terkalahkan klub balapan rahasia, 105 00:07:11,916 --> 00:07:13,541 Speedy Lightning! 106 00:07:15,166 --> 00:07:19,166 Aku yang terhebat! 107 00:07:19,958 --> 00:07:24,791 Dia tak selalu memilih rute yang umum, tapi dia cepat. 108 00:07:25,541 --> 00:07:29,750 Dan penantangnya, pendatang baru di klub balapan, 109 00:07:29,833 --> 00:07:33,000 Ada dari Departemen Matematika! 110 00:07:33,083 --> 00:07:34,416 Halo! 111 00:07:37,958 --> 00:07:40,750 Ada akan melawan Speedy? Astaga. 112 00:07:40,833 --> 00:07:43,416 Pembalap, ke garis start kalian. 113 00:07:43,500 --> 00:07:48,041 Ingat, tak ada jalur pasti ke garis finis dan tiada aturan. 114 00:07:48,125 --> 00:07:49,583 Apa pun boleh! 115 00:07:49,666 --> 00:07:53,583 Bersiap, sedia, 116 00:07:55,166 --> 00:07:56,083 mulai! 117 00:07:57,833 --> 00:07:59,916 Topiku jatuh. 118 00:08:00,000 --> 00:08:01,625 Akan kuambil. 119 00:08:06,000 --> 00:08:07,875 Speedy memang cepat! 120 00:08:25,166 --> 00:08:26,500 Dia cepat. 121 00:08:28,333 --> 00:08:29,958 Tapi aku lebih cepat! 122 00:08:31,291 --> 00:08:33,208 Kau bisa, Speedy! 123 00:08:42,750 --> 00:08:43,750 Maaf. 124 00:08:43,833 --> 00:08:45,125 Bu. Astaga. 125 00:08:47,625 --> 00:08:50,250 Ternyata legenda itu benar! 126 00:08:50,833 --> 00:08:53,916 Tampaknya Ada unggul. Apa yang terjadi? 127 00:08:54,750 --> 00:08:58,083 Dia sudah di labirin pagar hidup terbesar? 128 00:09:01,208 --> 00:09:05,125 Hampir usai. Jaraknya tak boleh makin dekat. Dah! 129 00:09:14,750 --> 00:09:16,250 Tepat di tengah. 130 00:09:17,291 --> 00:09:20,916 - Garis finis, aku… - Ini dia pemenangnya! 131 00:09:21,000 --> 00:09:23,458 - Pemenang? - Balapan menarik! 132 00:09:23,541 --> 00:09:24,750 Tidak mungkin! 133 00:09:24,833 --> 00:09:28,791 Hebat! Bagaimana bisa lebih cepat dari Speedy? 134 00:09:28,875 --> 00:09:34,375 Yang tercepat tak selalu berarti mencapai garis finis dulu, Bing. 135 00:09:34,458 --> 00:09:36,541 Jarak juga berperan. 136 00:09:36,625 --> 00:09:41,000 Temanku mencari cara tercepat mengirim piza. Bisa bantu? 137 00:09:41,083 --> 00:09:46,625 Tentu. Ayo ke Departemen Matematika dan lihat apa yang bisa kita lakukan. 138 00:09:48,291 --> 00:09:52,791 Hei, StoryBots. Kenapa jari-jariku berkerut di bak mandi? 139 00:09:54,708 --> 00:09:58,541 Kisah Tuan Sembrono! 140 00:10:00,000 --> 00:10:03,208 Rasakan itu, Kotoran dan Debu. 141 00:10:03,291 --> 00:10:07,125 Kau kira kau bisa sembunyi di antara… Jariku! 142 00:10:07,750 --> 00:10:10,458 Apa-apaan ini? 143 00:10:11,250 --> 00:10:13,125 Jarimu berkerut. Itu… 144 00:10:13,208 --> 00:10:17,708 Cuma satu yang bisa merapal mantra agar orang jadi berkerut 145 00:10:17,791 --> 00:10:20,333 dan mengubah mereka jadi prem. 146 00:10:20,416 --> 00:10:22,458 Walda si Penyihir! 147 00:10:23,916 --> 00:10:26,500 Kita harus mematahkan mantra ini! 148 00:10:26,583 --> 00:10:29,250 Baik. Tapi bisa berpakaian dulu? 149 00:10:29,333 --> 00:10:32,041 Apa? Benar. Maaf. 150 00:10:32,875 --> 00:10:35,125 Jalan, Prancey! 151 00:10:35,208 --> 00:10:36,333 Baiklah. 152 00:10:37,000 --> 00:10:42,375 Duo pahlawan itu pun bepergian melintasi kerajaan. 153 00:10:45,500 --> 00:10:47,125 Bangunlah, Anakku. 154 00:10:47,208 --> 00:10:51,166 Bangkitkah dari kegelapan dunia! 155 00:10:52,916 --> 00:10:53,791 Berhenti! 156 00:10:54,875 --> 00:10:56,875 Bisa tak menggangguku? 157 00:10:56,958 --> 00:11:02,375 Tak bisa. Aku tak akan mengizinkanmu mengubah orang menjadi prem. 158 00:11:02,458 --> 00:11:05,625 Kau pikir aku mengubah orang jadi prem? 159 00:11:07,416 --> 00:11:09,791 Jangan mencoba menipuku. 160 00:11:09,875 --> 00:11:14,208 Aku memergokimu sedang merapal mantra kerut. 161 00:11:14,708 --> 00:11:16,083 Tidak. 162 00:11:16,166 --> 00:11:21,666 Aku memanggil kiklops untuk membantuku menggapai rak tinggi di dapurku. 163 00:11:22,541 --> 00:11:23,458 Halo. 164 00:11:24,208 --> 00:11:26,666 Lalu bagaimana dengan ini? 165 00:11:28,166 --> 00:11:29,958 Kau mandi tadi? 166 00:11:30,833 --> 00:11:36,708 Apa kau mengamatiku di bola kristalmu? Itu pelanggaran privasi! 167 00:11:36,791 --> 00:11:39,916 Tidak! Jari-jari berkerut di bak mandi! 168 00:11:40,000 --> 00:11:42,000 - Kebohongan! - Dia benar. 169 00:11:42,083 --> 00:11:43,666 Apa? Tapi bagaimana? 170 00:11:43,750 --> 00:11:47,041 Kiklops, tunjukkan tanganmu pada pria ini. 171 00:11:49,833 --> 00:11:53,000 Jari-jari monster ini juga berkerut. 172 00:11:53,083 --> 00:11:57,500 Banyak ilmuwan berpikir itu karena jika kencang dan basah, 173 00:11:57,583 --> 00:12:01,208 kulit jadi licin hingga sulit mengambil sesuatu. 174 00:12:01,291 --> 00:12:05,916 Jika kulit berkerut, akan lebih mudah mengambil sesuatu. 175 00:12:06,000 --> 00:12:09,375 Tapi bagaimana jari tahu kalau ia di air? 176 00:12:09,458 --> 00:12:12,375 Lihat dan pelajari! 177 00:12:13,416 --> 00:12:17,708 Saat kau cukup lama di air, air meresap ke kulitmu 178 00:12:17,791 --> 00:12:20,750 dan saraf memberi tahu otak kau basah. 179 00:12:20,833 --> 00:12:24,875 Otak mengirim pesan ke pembuluh darah untuk menyusut. 180 00:12:24,958 --> 00:12:30,291 Saat pembuluh darah menyusut, ada ruang bagi kulit untuk melekat. 181 00:12:31,333 --> 00:12:33,958 Begitulah kerutan muncul. 182 00:12:34,833 --> 00:12:38,666 Kerutan memudahkan jari basah mengambil sesuatu. 183 00:12:38,750 --> 00:12:40,208 Lepaskan aku… 184 00:12:40,291 --> 00:12:44,583 Kau mudah mengangkatku dengan jarimu yang berkerut. 185 00:12:44,666 --> 00:12:46,333 Otak yang luar biasa. 186 00:12:46,416 --> 00:12:50,458 Kau cukup cerdik! 187 00:12:52,583 --> 00:12:57,166 - Aku bisa libur sekarang. - Saatnya mandi air panas! 188 00:13:04,125 --> 00:13:09,250 Saat kau cukup lama basah Air meresap ke kulitmu 189 00:13:09,333 --> 00:13:13,375 Menuju ujung saraf di dalamnya 190 00:13:13,458 --> 00:13:16,833 Setelah mereka merasakan basahnya 191 00:13:16,916 --> 00:13:18,791 Apa yang mereka lakukan? 192 00:13:18,875 --> 00:13:20,083 Dengarkan ini 193 00:13:20,583 --> 00:13:24,666 Mereka memberi tahu otak kau basah Otak pun membalas 194 00:13:24,750 --> 00:13:27,625 Dengan bergegas mengirim pesan 195 00:13:27,708 --> 00:13:30,583 Ke arteri, vena, serta kapiler 196 00:13:30,666 --> 00:13:33,750 - Membuatnya kurus - Alias "konstriksi" 197 00:13:33,833 --> 00:13:35,458 Setelah mengecil 198 00:13:35,541 --> 00:13:39,625 Terbentuk ruang tempat kulit mengerut 199 00:13:39,708 --> 00:13:42,750 Itu kerutan yang kau lihat, memukau 200 00:13:42,833 --> 00:13:45,541 Air membuat kulit bagaimana 201 00:13:45,625 --> 00:13:48,083 Ilmuwan menduga alasannya 202 00:13:48,166 --> 00:13:50,750 Kerutan membantumu menggenggam 203 00:13:50,833 --> 00:13:54,041 Beberapa menduga jari kaki pun begitu 204 00:13:54,125 --> 00:13:56,875 Kerutan mencegahmu terpeleset 205 00:13:56,958 --> 00:14:00,583 Banyak yang terjadi saat kau berendam 206 00:14:06,083 --> 00:14:09,625 Halte berikutnya, Departemen Angka. 207 00:14:16,000 --> 00:14:18,666 Bagaimana kau mengalahkan Speedy? 208 00:14:18,750 --> 00:14:24,250 Bing, ini bukan hanya soal waktu dan kecepatan. Jarak juga menentukan. 209 00:14:24,333 --> 00:14:28,083 Bagaimana yang lambat mengalahkan yang cepat? 210 00:14:28,166 --> 00:14:33,000 Speedy sangat meyakini kemampuannya berlari dengan cepat 211 00:14:33,083 --> 00:14:36,250 hingga tak memikirkan jaraknya. 212 00:14:36,333 --> 00:14:37,833 Aku masih bingung. 213 00:14:37,916 --> 00:14:42,708 Lihat. Benang biru mewakili jarak yang kulalui saat balapan. 214 00:14:42,791 --> 00:14:46,875 Benang merah mewakili jarak yang ditempuh Speedy. 215 00:14:49,166 --> 00:14:52,875 Walau lebih cepat, jarak yang dilalui lebih jauh, 216 00:14:52,958 --> 00:14:54,916 jadi kau tiba lebih dulu? 217 00:14:55,000 --> 00:14:56,583 Tepat sekali, Bing! 218 00:14:56,666 --> 00:15:02,125 Jadi, walau aku lebih lambat dan dia jauh lebih cepat, 219 00:15:02,208 --> 00:15:04,458 aku sampai lebih dulu. 220 00:15:04,541 --> 00:15:08,458 Waktu tempuh jarakku lebih sedikit. Ini matematika! 221 00:15:09,208 --> 00:15:13,875 Keren! Bisa bantu aku memilih rute pengiriman piza temanku? 222 00:15:13,958 --> 00:15:15,416 Aku yakin bisa. 223 00:15:15,500 --> 00:15:17,000 Ini, pakailah. 224 00:15:20,833 --> 00:15:24,458 Waktu, jarak, dan kecepatan berkaitan, Bing. 225 00:15:26,083 --> 00:15:29,833 Jika tahu dua, kau bisa tahu yang ketiga. 226 00:15:29,916 --> 00:15:35,083 Jika tahu jarak dan kecepatannya, kau bisa tahu lama perjalanannya. 227 00:15:35,166 --> 00:15:36,458 Bagaimana? 228 00:15:36,541 --> 00:15:39,375 Katakanlah perjalananmu 6 km. 229 00:15:42,291 --> 00:15:44,708 Jika menempuh 3 km dalam sejam, 230 00:15:45,750 --> 00:15:50,375 kau butuh satu, dua jam untuk mencapai tujuanmu. 231 00:15:50,458 --> 00:15:52,875 {\an8}Kurasa aku mulai paham. 232 00:15:52,958 --> 00:15:57,291 {\an8}Bagus. Mari kita selesaikan masalah temanmu ini. 233 00:16:01,833 --> 00:16:04,250 {\an8}Sejauh apa perjalanannya? 234 00:16:04,333 --> 00:16:06,333 {\an8}Satu rute berjarak 3 km. 235 00:16:09,625 --> 00:16:11,500 {\an8}Rute satunya 8 km. 236 00:16:15,166 --> 00:16:16,000 Baiklah. 237 00:16:16,083 --> 00:16:18,083 {\an8}Berapa kecepatannya? 238 00:16:18,166 --> 00:16:20,625 {\an8}Untuk rute 3 km, 16 km per jam. 239 00:16:23,500 --> 00:16:26,458 {\an8}Untuk rute 8 km, 32 km per jam. 240 00:16:29,291 --> 00:16:32,583 {\an8}Bagus. Itu yang dibutuhkan untuk simulasi. 241 00:16:32,666 --> 00:16:34,000 {\an8}Kau siap, Bing? 242 00:16:34,083 --> 00:16:35,208 {\an8}Siap, Ada. 243 00:16:44,625 --> 00:16:50,041 {\an8}Jadi, mobil yang lambat menang karena waktu tempuhnya lebih sedikit. 244 00:16:50,125 --> 00:16:51,500 {\an8}Tepat. 245 00:16:51,583 --> 00:16:53,583 {\an8}Matematika itu luar biasa. 246 00:16:53,666 --> 00:16:57,500 Tentu, Bing. Matematika bisa lebih dari itu. 247 00:16:57,583 --> 00:17:00,750 Bisa tahu jarak dari kecepatan dan waktu. 248 00:17:00,833 --> 00:17:04,833 Dan kau bisa tahu kecepatan dari waktu dan jarak. 249 00:17:04,916 --> 00:17:08,000 Itu keren, tapi aku harus pergi. 250 00:17:08,083 --> 00:17:12,250 - Jawabannya harus kuberikan ke temanku. - Baiklah. 251 00:17:12,333 --> 00:17:15,708 Terima kasih, Ada. Aku harus pergi. Dah! 252 00:17:15,791 --> 00:17:19,416 Semoga berhasil. Titip salam untuk semuanya! 253 00:17:25,500 --> 00:17:29,916 Saat naik kereta, pesawat Atau kapal untuk mengarungi laut 254 00:17:30,000 --> 00:17:34,166 Selalu butuh waktu Untuk pergi dari titik A ke B 255 00:17:34,250 --> 00:17:36,333 Jika kau tahu jaraknya 256 00:17:36,416 --> 00:17:38,458 Dan kau tahu kecepatannya 257 00:17:38,541 --> 00:17:42,916 Kau bisa tahu Lama perjalanan yang kau tempuh 258 00:17:43,000 --> 00:17:47,125 Waktu, jarak, dan kecepatan Semuanya bertalian 259 00:17:47,208 --> 00:17:51,708 Ayo lanjutkan ilmu keren Dengan waktu, jarak, dan kecepatan 260 00:17:53,958 --> 00:17:58,125 Kalau butuh sepuluh menit Untuk jalan pelan ke taman 261 00:17:58,208 --> 00:18:02,625 Akan lebih cepat Jika kau bersepeda secepat mungkin 262 00:18:02,708 --> 00:18:04,708 Dengan kecepatan roket pun 263 00:18:04,791 --> 00:18:06,750 Ke Mars pasti lebih lama 264 00:18:06,833 --> 00:18:09,000 Daripada mengemudi dua blok 265 00:18:09,083 --> 00:18:11,250 Naik mobil tua yang lamban 266 00:18:11,333 --> 00:18:15,833 Waktu, jarak, dan kecepatan Semuanya berhubungan 267 00:18:15,916 --> 00:18:17,875 Kau butuh matematika 268 00:18:17,958 --> 00:18:21,958 Untuk tahu waktu, jarak, dan kecepatanmu 269 00:18:25,166 --> 00:18:28,625 Halo, Pengantar Piza, bisa dengar aku? 270 00:18:29,291 --> 00:18:32,583 Syukurlah kau kembali. Aku mulai cemas. 271 00:18:32,666 --> 00:18:35,666 Kau sudah tahu rute tercepat untukku? 272 00:18:35,750 --> 00:18:41,375 Waktu, jarak, kecepatan bertalian. Dengan dua, kau bisa tahu yang ketiga. 273 00:18:41,458 --> 00:18:46,666 Bing, itu bagus, tapi aku butuh jawabannya agar bisa pergi. 274 00:18:46,750 --> 00:18:50,083 Maaf. Kau harus memilih rute 3 km. 275 00:18:50,166 --> 00:18:52,666 Rute 3 km? Sungguh? 276 00:18:52,750 --> 00:18:55,875 Tapi aku bisa lebih cepat di rute 8 km. 277 00:18:55,958 --> 00:18:58,625 Tapi harus mengemudi lebih cepat. 278 00:18:59,208 --> 00:19:01,791 Jadi, maksudmu, 279 00:19:02,291 --> 00:19:07,166 walau lambat, aku bisa tiba lebih awal karena jaraknya pendek. 280 00:19:07,250 --> 00:19:08,291 Benar! 281 00:19:08,375 --> 00:19:11,541 Terima kasih. Kau yang terbaik! 282 00:19:11,625 --> 00:19:14,791 Aku harus mengirim piza agar tepat waktu. 283 00:19:14,875 --> 00:19:17,166 Senang bisa membantu. Sukses! 284 00:19:17,250 --> 00:19:19,083 Baik. Sampai nanti! 285 00:19:41,500 --> 00:19:44,666 Terjemahan subtitle oleh Sheilla M