1
00:00:08,625 --> 00:00:12,250
SERIAL NETFLIX
2
00:00:15,083 --> 00:00:16,041
Keluar!
3
00:00:19,208 --> 00:00:21,166
Lihat? Semuanya beres.
4
00:00:24,791 --> 00:00:26,916
Aku ingin menjadi huruf!
5
00:00:31,000 --> 00:00:33,916
DICARI: MATI ATAU HIDUP
6
00:00:37,625 --> 00:00:39,416
Ya! Bagus!
7
00:00:39,500 --> 00:00:43,708
Sembilan puluh delapan, 99, 100.
8
00:00:43,791 --> 00:00:45,208
Ya, bagus.
9
00:00:46,791 --> 00:00:49,916
Kau mungkin penasaran
kenapa aku di sini.
10
00:00:50,000 --> 00:00:52,083
Semuanya berawal dari PR.
11
00:00:54,500 --> 00:00:56,791
PR adalah cerminan diriku.
12
00:00:56,875 --> 00:01:00,000
PR adalah cerminan diriku.
13
00:01:01,125 --> 00:01:02,000
PR adalah…
14
00:01:02,083 --> 00:01:03,750
Granit bagus, kuarsa
15
00:01:04,833 --> 00:01:08,750
Ayah! Jangan mengganggu!
Kami sedang bermeditasi.
16
00:01:08,833 --> 00:01:10,083
Maaf.
17
00:01:14,500 --> 00:01:16,916
Masalah hanya solusi terbalik.
18
00:01:17,000 --> 00:01:18,083
Masalah hanya…
19
00:01:18,166 --> 00:01:21,416
Mau kacang? Ini dari Makanan Tak Menarik.
20
00:01:21,500 --> 00:01:23,875
Ibu! Kami mau mengerjakan PR.
21
00:01:23,958 --> 00:01:24,875
Sungguh?
22
00:01:24,958 --> 00:01:28,041
Karena Ibu lihat kau menunda-nunda.
23
00:01:29,041 --> 00:01:30,291
Perhatianlah!
24
00:01:32,750 --> 00:01:38,416
Literatur tak diciptakan
untuk menyakitiku!
25
00:01:40,000 --> 00:01:41,083
Literatur…
26
00:01:42,166 --> 00:01:44,833
Pergi!
27
00:01:49,125 --> 00:01:50,041
Sudah kena.
28
00:01:51,125 --> 00:01:52,708
Kau bunuh hewan itu!
29
00:01:52,791 --> 00:01:55,541
Itu menganggu ritual persiapan PR.
30
00:01:55,625 --> 00:01:57,916
Gangguan merusak masyarakat.
31
00:01:58,000 --> 00:02:01,041
Ada hal-hal hebat yang belum kita capai
32
00:02:01,125 --> 00:02:06,541
karena saat seseorang hampir memahaminya,
orang lain mengganggu.
33
00:02:06,625 --> 00:02:10,000
Kita tak punya jetpack
karena gangguan, Max.
34
00:02:10,083 --> 00:02:15,125
- Tapi kalau ia punya keluarga?
- Lalat itu berada di wilayahku.
35
00:02:15,208 --> 00:02:19,041
Aku tak ke wilayah serangga
dan membunuhi mereka,
36
00:02:19,125 --> 00:02:22,541
tapi saat serangga ke rumahku,
aku bertindak.
37
00:02:22,625 --> 00:02:25,541
Jika seekor belalang masuk sekarang…
38
00:02:25,625 --> 00:02:27,708
Sebaiknya ia berdoa!
39
00:02:27,791 --> 00:02:32,208
Jadi, saat aku ke hutan,
belalang itu boleh membunuhku.
40
00:02:32,916 --> 00:02:34,458
Tak terpikirkan.
41
00:02:35,083 --> 00:02:37,708
Setidaknya tak akan ada akibatnya.
42
00:02:38,541 --> 00:02:40,291
SEKOLAH DIRT
43
00:02:40,375 --> 00:02:43,041
Hei, bagus kau menyelesaikan PR.
44
00:02:43,125 --> 00:02:47,250
Ya, tanganku masih sakit
karena memukuli lalat itu.
45
00:02:53,541 --> 00:02:56,666
Pak McFly, ada masalah?
46
00:02:56,750 --> 00:03:00,708
Mau kucarikan tempat untuk menangis
agar tak malu?
47
00:03:00,791 --> 00:03:06,250
Nenek McFly pergi semalam
dan dia tak pernah pulang.
48
00:03:06,333 --> 00:03:09,166
Nenek McFly?
49
00:03:10,208 --> 00:03:11,833
Dia pergi ke mana?
50
00:03:11,916 --> 00:03:14,875
Terima kasih sudah bertanya, Max.
51
00:03:16,333 --> 00:03:19,666
Dia terakhir terlihat di sini.
52
00:03:19,750 --> 00:03:22,291
Itu dekat dengan rumahmu, James.
53
00:03:23,583 --> 00:03:24,416
Dia kecil?
54
00:03:25,250 --> 00:03:26,083
Ya.
55
00:03:26,166 --> 00:03:27,083
Rentan?
56
00:03:27,166 --> 00:03:29,666
- Sangat…
- Sering mengganggu?
57
00:03:29,750 --> 00:03:31,541
Selalu.
58
00:03:31,625 --> 00:03:34,416
Itu yang Bapak sukai darinya.
59
00:03:34,500 --> 00:03:38,416
Keluarga McFly sangat akrab.
60
00:03:40,041 --> 00:03:44,041
Maaf, itu nada dering Bapak.
Harus Bapak jawab.
61
00:03:44,125 --> 00:03:47,041
Sepupu Bapak mengadakan pencarian.
62
00:03:47,125 --> 00:03:50,041
Kami akan mencari Nenek malam ini.
63
00:03:52,416 --> 00:03:55,250
- Nenek McFly kubunuh!
- Pembunuh!
64
00:03:55,333 --> 00:03:58,750
Itu tak disengaja.
Aku pembunuh tak sengaja.
65
00:03:58,833 --> 00:04:01,208
Kau pukul 15 kali dengan Little Women.
66
00:04:01,291 --> 00:04:04,083
Jika itu neneknya, takkan kupukul
67
00:04:04,166 --> 00:04:07,916
dengan buku sastra
tentang pergumulan wanita!
68
00:04:08,000 --> 00:04:11,458
Mereka akan mencarinya.
Kita harus bagaimana?
69
00:04:11,541 --> 00:04:13,083
Bantu mencari Nenek!
70
00:04:23,333 --> 00:04:26,916
Ini dia, menempel
di gumpalan permen karetmu.
71
00:04:30,916 --> 00:04:31,750
Astaga!
72
00:04:34,416 --> 00:04:36,208
Aku bangga padamu.
73
00:04:36,291 --> 00:04:40,750
Membawa jasad ke polisi
dan mengakui kejahatan itu tepat.
74
00:04:40,833 --> 00:04:43,041
Aku tak akan melakukan itu.
75
00:04:43,125 --> 00:04:47,125
Buktinya kusembunyikan.
Tanpa jasad, tiada kejahatan.
76
00:04:47,208 --> 00:04:51,875
Tapi aku kaki tangan pembunuh.
Aku bisa dikira bersekongkol.
77
00:04:51,958 --> 00:04:55,125
- Apa itu?
- Entah. Kata itu tidak baik.
78
00:04:56,000 --> 00:04:58,375
Ada orang. Sembunyikan Nenek!
79
00:05:01,333 --> 00:05:03,791
- Mau coba kismis jelek?
- Apa?
80
00:05:03,875 --> 00:05:06,541
Mau kismis? Nikmatnya mematikan.
81
00:05:06,625 --> 00:05:08,250
- Tidak.
- Kau, Max?
82
00:05:08,333 --> 00:05:10,708
Nikmatnya bisa membunuhmu.
83
00:05:10,791 --> 00:05:13,083
- Tidak.
- Kau sudah makan.
84
00:05:13,166 --> 00:05:14,791
Max makan kismis?
85
00:05:14,875 --> 00:05:17,458
Aku tak membunuh. Jangan ganggu.
86
00:05:18,958 --> 00:05:19,958
Belikatku!
87
00:05:22,083 --> 00:05:26,250
- Mulutku dipenuhi kejahatan.
- Tenang. Tetap tenang.
88
00:05:26,333 --> 00:05:28,125
Kucoba, tapi tak mudah.
89
00:05:28,208 --> 00:05:32,041
Aku bicara pada diriku sendiri
karena aku panik!
90
00:05:32,125 --> 00:05:36,333
Kau tahu? Semua akan beres.
Kita singkirkan jasadnya.
91
00:05:36,416 --> 00:05:40,041
Tidak. Aku tak bisa melakukannya!
92
00:05:40,125 --> 00:05:41,500
Baiklah.
93
00:05:42,583 --> 00:05:47,000
Tiru suaraku agar orang tuaku
tak tahu aku mengubur jasad.
94
00:05:49,416 --> 00:05:52,041
Menjijikkan. Bodoh. Mengomel.
95
00:05:52,125 --> 00:05:57,500
Intinya aku dan kepala besarku,
harfiah dan kiasan. Pose, pose tagar.
96
00:06:06,500 --> 00:06:08,500
Tanpa jasad, tiada kejahatan.
97
00:06:13,833 --> 00:06:17,041
- Tindakan…
- Aku terpaksa! Mereka curiga!
98
00:06:17,833 --> 00:06:20,500
- Max, apa ini?
- Tak ada pilihan.
99
00:06:20,583 --> 00:06:22,916
Satu kubunuh, mereka menyerbu.
100
00:06:25,541 --> 00:06:27,625
Mereka tertarik pada jasad.
101
00:06:33,666 --> 00:06:36,250
Tenang. Kita akan baik-baik saja.
102
00:06:36,333 --> 00:06:38,250
Kita kubur semuanya.
103
00:06:38,333 --> 00:06:42,541
Tapi kau harus membantuku
dan kita butuh sendok besar.
104
00:06:44,583 --> 00:06:45,625
Sekop?
105
00:06:46,125 --> 00:06:48,041
TOKO PERANGKAT KERAS
106
00:06:51,541 --> 00:06:54,208
Aku benci ini. Aku merasa kotor.
107
00:06:54,291 --> 00:06:57,916
Kita butuh cairan pembersih
guna membuang bukti.
108
00:06:58,000 --> 00:07:00,125
Ayo cari…
109
00:07:02,125 --> 00:07:03,458
Coba tebak.
110
00:07:03,541 --> 00:07:07,958
Selama pencarian,
delapan kerabat lainnya menghilang.
111
00:07:08,041 --> 00:07:11,958
Aku tahu ada sesuatu
dan aku akan mengakhirinya.
112
00:07:12,041 --> 00:07:18,666
Terkadang kita harus
menyelesaikan masalah sendiri.
113
00:07:20,125 --> 00:07:21,416
Terima kasih.
114
00:07:21,500 --> 00:07:26,666
Biasanya orang datang malam
membeli barang ganjil tanpa penjelasan.
115
00:07:29,041 --> 00:07:30,000
Peluk.
116
00:07:30,541 --> 00:07:33,375
Max, ayo pulang sebelum McFly lihat.
117
00:07:33,458 --> 00:07:35,708
JALUR PEMBANTAIAN
118
00:07:48,916 --> 00:07:51,333
Dia tahu!
119
00:07:51,416 --> 00:07:52,583
Bagaimana bisa?
120
00:07:57,166 --> 00:08:00,291
Ayo beli yoghurt dan lupakan McFly.
121
00:08:00,375 --> 00:08:04,791
- Dia bisa mengikuti.
- Tidak jika aksi kita tak terduga.
122
00:08:07,333 --> 00:08:09,625
Cepat.
123
00:08:14,666 --> 00:08:17,083
Hentikan aksi tak terduga, Max.
124
00:08:19,375 --> 00:08:23,500
Aku tak bisa menikmati ini
dengan rasa bersalah.
125
00:08:26,041 --> 00:08:27,000
Lalat!
126
00:08:30,750 --> 00:08:34,750
Aku mengulanginya! Ada apa denganku?
127
00:08:35,500 --> 00:08:39,916
Max! Tunggu! Tak ada yang tahu
kita menutupi kejahatan!
128
00:08:42,041 --> 00:08:44,708
Hei, James. Ini tagihanmu.
129
00:08:44,791 --> 00:08:48,625
Mau memenangkan trip memancing gratis?
130
00:08:49,291 --> 00:08:50,791
Ini selebarannya.
131
00:08:51,541 --> 00:08:54,041
Pakaianmu keren.
132
00:08:54,791 --> 00:08:57,125
Kau tahu ritsletingmu terbuka?
133
00:09:01,666 --> 00:09:04,833
Aku bilang apa? James tak memakai baju.
134
00:09:12,375 --> 00:09:14,250
Tetap tenang.
135
00:09:24,916 --> 00:09:27,250
Lalat makhluk hidup, James.
136
00:09:27,333 --> 00:09:29,458
Nikmatnya bisa membunuh.
137
00:09:29,541 --> 00:09:31,666
Tahu ritsletingmu terbuka?
138
00:09:31,750 --> 00:09:32,583
Pembunuh.
139
00:09:33,083 --> 00:09:37,208
Tidak! Itu tak disengaja.
Aku pembunuh tak sengaja.
140
00:09:44,916 --> 00:09:45,875
Hai.
141
00:09:50,500 --> 00:09:51,916
- Hai.
- Lalat.
142
00:09:55,041 --> 00:09:55,875
Lalat.
143
00:09:57,291 --> 00:09:58,666
- Lalat.
- Pagi.
144
00:09:59,416 --> 00:10:01,500
Lalat!
145
00:10:05,708 --> 00:10:07,500
Seluruh keluarga McFly?
146
00:10:07,583 --> 00:10:10,958
Kukis? Ini kukis gandum kismis.
147
00:10:23,833 --> 00:10:25,125
Itu hanya mimpi.
148
00:10:45,791 --> 00:10:48,791
Tidak! Dia tahu dan akan balas dendam.
149
00:10:55,625 --> 00:10:57,250
Max!
150
00:10:57,333 --> 00:11:00,583
Kau membunuh dan berpikir, "Lalu apa?"
151
00:11:15,541 --> 00:11:17,250
Pergilah, Lalat!
152
00:11:36,250 --> 00:11:38,458
Kumohon! Jangan lakukan ini!
153
00:11:41,041 --> 00:11:44,791
Astaga.
154
00:11:44,875 --> 00:11:48,125
Maaf, James.
Bapak berharap kau tak lihat.
155
00:11:48,208 --> 00:11:50,166
Ini akan berisik.
156
00:11:51,166 --> 00:11:53,291
Dan sangat berantakan.
157
00:11:53,375 --> 00:11:55,791
Jangan sakiti aku, Pak McFly.
158
00:11:55,875 --> 00:11:59,291
Aku membunuh nenek
dan mengubur sepupu Bapak.
159
00:12:01,500 --> 00:12:02,333
Apa?
160
00:12:02,416 --> 00:12:04,458
Sepupu Bapak. Lalat lain.
161
00:12:04,541 --> 00:12:06,166
Lalat?
162
00:12:07,750 --> 00:12:11,666
James, apa maksudmu?
Kerabat Bapak baik-baik saja.
163
00:12:11,750 --> 00:12:14,208
Nenek McFly tak hilang.
164
00:12:14,291 --> 00:12:15,250
Benar.
165
00:12:15,333 --> 00:12:20,541
Ternyata pencarian itu adalah pesta
dan dia tak mau mengundangku.
166
00:12:20,625 --> 00:12:24,833
- Jadi, Bapak datang memperbaiki talang.
- Apa?
167
00:12:27,000 --> 00:12:30,375
Hujan mengungkap masalah saluran airmu,
168
00:12:30,458 --> 00:12:33,166
jadi Bapak diminta membereskannya.
169
00:12:33,250 --> 00:12:39,625
Uang tambahan dari pekerjaan sampingan ini
bisa untuk mengirim nenek berpesiar.
170
00:12:39,708 --> 00:12:43,916
Mungkin dia akan mengundang Bapak
ke pesta keluarga,
171
00:12:44,000 --> 00:12:47,375
bukannya berpura-pura hilang atau mati.
172
00:12:53,208 --> 00:12:56,958
Turun dan tiba di bawah.
173
00:12:58,375 --> 00:13:01,541
- Jadi, tak ada masalah?
- Tidak.
174
00:13:01,625 --> 00:13:05,333
Kenapa ada masalah karena membunuh lalat?
175
00:13:05,416 --> 00:13:07,375
Ia berada di wilayahmu.
176
00:13:07,458 --> 00:13:11,333
- Mereka mengganggu.
- Bapak membunuh tanpa alasan.
177
00:13:15,791 --> 00:13:17,750
- Berhenti!
- Bapak pergi!
178
00:13:18,958 --> 00:13:21,625
Kau ditahan atas pembunuhan.
179
00:13:22,208 --> 00:13:23,833
Bagaimana? Siapa?
180
00:13:24,541 --> 00:13:27,833
Aku tak tahan.
Kuceritakan semuanya! Maaf!
181
00:13:30,250 --> 00:13:36,333
Temanmu membuat kesepakatan dengan Jaksa.
Dan kau akan dipenjara seumur hidup!
182
00:13:37,708 --> 00:13:38,708
Seumur hidup?
183
00:13:39,875 --> 00:13:43,916
Seratus satu, 102, 103.
184
00:13:44,000 --> 00:13:47,125
Jadi, aku di sini, dihukum seumur hidup.
185
00:13:47,208 --> 00:13:51,041
Tapi tak buruk.
Aku tak diganggu saat membuat PR.
186
00:13:51,125 --> 00:13:52,000
Sungguh?
187
00:13:52,083 --> 00:13:54,750
Kedengarannya kau menunda -nunda.
188
00:13:54,833 --> 00:13:57,541
Maaf mengganggu, tapi kau bebas.
189
00:13:58,083 --> 00:14:02,583
Kukira aku dihukum seumur hidup.
Aku baru di sini sehari.
190
00:14:02,666 --> 00:14:06,083
Ya. Seumur hidup lalat.
Umur mereka tak lama.
191
00:14:14,000 --> 00:14:16,708
- Jangan sentuh klaksonku!
- Maaf.
192
00:14:16,791 --> 00:14:19,291
Dan jangan bersandar di mobilku!
193
00:14:28,416 --> 00:14:33,750
Maaf aku mengadukanmu. Aku melihat uang
dan tergiur dengan hidup baru.
194
00:14:33,833 --> 00:14:36,416
Tak apa. Aku jadi berotot.
195
00:14:44,708 --> 00:14:47,958
- Kau membunuhnya!
- Tak apa. Itu nyamuk.
196
00:14:48,041 --> 00:14:50,916
Tapi James, kita di wilayah mereka!
197
00:15:26,750 --> 00:15:29,583
Terjemahan subtitle oleh Sheilla M