1 00:00:07,341 --> 00:00:09,841 Planet Bumi sangat spektakuler, 2 00:00:10,636 --> 00:00:13,676 makhluk hidup yang lebih kecil pun mudah luput dari perhatian. 3 00:00:15,766 --> 00:00:17,636 Namun, jika diperhatikan lebih dekat... 4 00:00:18,143 --> 00:00:20,563 ada sebuah dunia yang belum diketahui. 5 00:00:22,648 --> 00:00:24,978 Dunia tempat tinggal para pahlawan mungil... 6 00:00:26,485 --> 00:00:27,815 dan monster kecil... 7 00:00:29,029 --> 00:00:31,409 yang membutuhkan kemampuan menakjubkan... 8 00:00:34,618 --> 00:00:40,038 untuk membantu mereka bertahan dari bahaya. 9 00:00:51,969 --> 00:00:53,799 Rumah adalah tempat ternyaman. 10 00:01:01,687 --> 00:01:04,857 Bagi hamster ladang berperut hitam, rumah ada di sini... 11 00:01:07,276 --> 00:01:09,776 di jantung perdesaan Eropa. 12 00:01:14,491 --> 00:01:16,161 Masalahnya... 13 00:01:18,579 --> 00:01:20,579 perdesaan mengalami perubahan. 14 00:01:20,664 --> 00:01:22,674 DINARASIKAN OLEH PAUL RUDD 15 00:01:43,979 --> 00:01:45,649 Ketika mesin bergerak masuk... 16 00:01:48,567 --> 00:01:50,437 para hewan pun keluar. 17 00:02:03,790 --> 00:02:06,380 Sebagian besar sangat kecil hingga tak terlihat. 18 00:02:16,220 --> 00:02:18,560 Hewan yang beruntung berakhir di sini. 19 00:02:22,809 --> 00:02:24,229 Di kebun manusia. 20 00:02:30,150 --> 00:02:31,440 Tempat yang familier. 21 00:02:35,030 --> 00:02:36,990 Namun, dalam skala yang lebih kecil, 22 00:02:37,658 --> 00:02:40,078 ini adalah dunia penuh keajaiban... 23 00:02:43,455 --> 00:02:45,325 yang dikuasai oleh makhluk kecil. 24 00:02:50,254 --> 00:02:54,474 Bagi para penghuni mungil ini, kebun memiliki segalanya. 25 00:02:56,134 --> 00:02:57,144 Tempat tidur nyaman. 26 00:03:03,976 --> 00:03:05,306 Suite pribadi. 27 00:03:09,022 --> 00:03:10,022 Bahkan kolam. 28 00:03:12,276 --> 00:03:14,146 Mungkin terlihat seperti surga. 29 00:03:16,864 --> 00:03:19,704 Namun, ada bahaya di segala penjuru. 30 00:03:23,245 --> 00:03:27,455 Yang terburuk, tanah ini dikuasai oleh raksasa. 31 00:03:33,463 --> 00:03:37,263 Jadi, apa yang dibutuhkan agar tempat ini terasa nyaman? 32 00:03:41,513 --> 00:03:47,313 KEBUN 33 00:03:53,066 --> 00:03:54,606 Musim semi telah tiba. 34 00:03:59,364 --> 00:04:01,874 Bersamaan dengan itu, tersedia makanan segar. 35 00:04:16,380 --> 00:04:20,550 Namun, di mana ada makanan, pasti ada bahaya. 36 00:04:34,441 --> 00:04:38,031 Kucing peliharaan membunuh mamalia yang lebih kecil dibanding predator lain. 37 00:04:45,285 --> 00:04:49,915 Untungnya, tupai bergerak dan berpikiran gesit. 38 00:04:53,252 --> 00:04:58,672 Di mana ada kemauan dan kacang-kacangan, pasti ada jalan. 39 00:05:17,234 --> 00:05:21,664 Namun, sangat sulit menguasai tali tegang. 40 00:05:34,042 --> 00:05:35,042 Ia akan kembali. 41 00:05:38,172 --> 00:05:40,132 Tupai sangat gigih. 42 00:05:45,470 --> 00:05:48,720 Tentu saja, terbang membuat meja burung lebih mudah dijangkau. 43 00:05:58,192 --> 00:06:00,942 Robin membangun keluarga di awal musim semi. 44 00:06:02,696 --> 00:06:06,776 Sang Ayah bisa mengumpulkan banyak makanan untuk keluarganya yang sedang bertumbuh. 45 00:06:13,165 --> 00:06:17,745 Selagi sang Ibu menjaga anaknya, sang Ayah sangat sibuk 46 00:06:17,836 --> 00:06:21,086 memberi makan anak-anaknya setiap lima menit. 47 00:06:24,218 --> 00:06:26,928 Menghindari burung lain adalah bagian yang tersulit. 48 00:06:32,100 --> 00:06:34,560 Robin adalah burung paling agresif di kebun. 49 00:06:40,108 --> 00:06:42,528 Ini salah satu yang paling mematikan. 50 00:06:52,037 --> 00:06:54,407 Terbang dengan kecepatan 50 km/jam, 51 00:06:55,165 --> 00:06:58,165 elang-alap adalah spesialis burung kecil. 52 00:07:15,644 --> 00:07:20,524 Perburuan yang gagal juga bisa berarti makan siang gratis. 53 00:07:34,079 --> 00:07:38,459 Bagi semut hitam, hanya mencari makanan adalah ekspedisi yang sulit. 54 00:07:46,383 --> 00:07:48,593 Mereka harus menavigasi hutan lebat... 55 00:07:50,929 --> 00:07:52,929 dan melintasi gurun yang luas. 56 00:08:00,439 --> 00:08:03,359 Di sarang, ada koloni 5.000 semut. 57 00:08:05,611 --> 00:08:09,321 Cara mereka menyediakan makanan cukup menakjubkan. 58 00:08:16,246 --> 00:08:19,076 Mereka menjadi peternak kutu daun. 59 00:08:20,667 --> 00:08:22,087 Namun, mereka tak memakannya. 60 00:08:24,296 --> 00:08:25,876 Mereka menggelitiki kutu daun... 61 00:08:27,716 --> 00:08:29,836 agar mengeluarkan tetesan embun madu... 62 00:08:34,264 --> 00:08:37,484 cairan manis yang dikeluarkan kutu daun ketika memakan getah. 63 00:08:47,361 --> 00:08:51,241 Namun, di antara kawanan ini, ada serigala. 64 00:08:56,245 --> 00:08:58,495 Kepik adalah predator kutu daun. 65 00:09:06,630 --> 00:09:09,970 Semut balas menyerang dengan rahang yang kuat. 66 00:09:14,304 --> 00:09:16,474 Juga semburan asam format. 67 00:09:34,241 --> 00:09:38,871 Namun, ada pembunuh kutu daun yang tak bisa dikalahkan pasukan semut. 68 00:09:47,713 --> 00:09:49,803 Mereka harus mencari makan di tempat lain. 69 00:09:57,264 --> 00:10:00,144 Di alam liar, hamster sangat teritorial. 70 00:10:02,519 --> 00:10:06,359 Namun, godaan halaman belakang yang subur membuat mereka mendekat. 71 00:10:16,033 --> 00:10:17,243 Pejantan. 72 00:10:23,373 --> 00:10:25,253 Sang betina tak butuh teman. 73 00:10:30,380 --> 00:10:34,380 Mereka mungkin terlihat tak berbahaya, tetapi hamster petarung yang ganas. 74 00:10:39,223 --> 00:10:41,813 Sang pejantan lebih besar dan kuat... 75 00:10:47,523 --> 00:10:50,363 tetapi sepertinya memiliki niat yang lebih romantis. 76 00:10:54,655 --> 00:10:57,365 Perasaannya tak berbalas. 77 00:11:03,539 --> 00:11:04,959 Mungkin lain waktu. 78 00:11:16,510 --> 00:11:20,760 Selama musim panas berlangsung, fokus beralih dari makan ke kawin. 79 00:11:29,022 --> 00:11:31,112 Laba-laba peloncat zebra betina. 80 00:11:36,196 --> 00:11:38,816 Ukurannya mungkin sebesar sebutir nasi... 81 00:11:41,368 --> 00:11:42,698 tetapi ia rakus. 82 00:11:53,839 --> 00:11:57,679 Pejantan ini harus hati-hati. Sang betina bisa membunuhnya dengan mudah. 83 00:12:07,394 --> 00:12:09,444 Ia harus membuktikan ia layak menjadi pasangan. 84 00:12:14,902 --> 00:12:16,402 Dengan menari. 85 00:12:32,294 --> 00:12:33,384 Gerakan shuffle. 86 00:12:37,633 --> 00:12:38,633 Gerakan wave. 87 00:12:41,720 --> 00:12:42,760 Langkah menyamping. 88 00:12:44,681 --> 00:12:46,891 Semua gerakannya harus akurat. 89 00:12:57,152 --> 00:12:58,782 Ia bukan penari terbaik. 90 00:13:00,322 --> 00:13:03,532 Namun, setidaknya ia "tetap hidup". 91 00:13:09,831 --> 00:13:13,461 Pertengahan musim panas. Situasi memanas. 92 00:13:19,716 --> 00:13:21,546 Hamster jantan kembali. 93 00:13:23,303 --> 00:13:25,513 Kegigihannya membuahkan hasil. 94 00:13:38,777 --> 00:13:40,987 Sang betina sudah menetap, 95 00:13:41,822 --> 00:13:46,162 merenovasi untuk membuat liangnya menjadi rumah. 96 00:13:52,875 --> 00:13:56,665 Pada tahun ini, kebun penuh dengan pembuat rumah. 97 00:14:18,317 --> 00:14:21,947 Lebah Mason harus menemukan tempat aman untuk membesarkan anak mereka. 98 00:14:26,742 --> 00:14:27,912 Bagi ibu tunggal, 99 00:14:27,993 --> 00:14:32,003 cangkang keong bawaan lebih mudah dibandingkan membangun dari awal. 100 00:14:40,964 --> 00:14:43,264 Setelah inspeksi secara menyeluruh... 101 00:14:44,593 --> 00:14:47,223 ia bertelur di dalam cangkang. 102 00:14:57,523 --> 00:14:59,153 Hanya ada satu masalah. 103 00:15:05,822 --> 00:15:08,242 Burung jalak suka keong. 104 00:15:12,579 --> 00:15:15,789 Ini bisa menjadi kasus salah sasaran. 105 00:15:36,562 --> 00:15:37,902 Nyaris saja. 106 00:15:40,107 --> 00:15:42,727 Agar anaknya dapat bertahan hidup di kebun ini, 107 00:15:42,818 --> 00:15:45,238 ia harus membuat perlindungan. 108 00:15:48,407 --> 00:15:50,367 Anaknya baru akan keluar tahun berikutnya. 109 00:15:52,536 --> 00:15:55,076 Sang ibu tak akan hidup lama untuk melindunginya. 110 00:15:57,207 --> 00:15:59,747 Jadi, ia mencari bahan bangunan. 111 00:16:18,770 --> 00:16:23,190 Hebatnya, ia membawa ranting berukuran 20 kali lebih besar darinya 112 00:16:23,275 --> 00:16:25,025 untuk menutupi rumah anaknya. 113 00:16:40,292 --> 00:16:43,382 Potongan demi potongan, cangkang pun berubah... 114 00:16:51,929 --> 00:16:53,389 menjadi sebuah benteng. 115 00:17:01,688 --> 00:17:04,528 Walaupun ia tak akan bisa melindungi anaknya, 116 00:17:04,608 --> 00:17:07,238 ia memberikan yang terbaik sejak awal. 117 00:17:14,660 --> 00:17:16,490 Ketika manusia bersiap untuk tidur, 118 00:17:16,954 --> 00:17:20,254 kebun disemarakkan oleh sekelompok makhluk yang baru. 119 00:17:26,128 --> 00:17:29,548 Ada yang melakukan perjalanan berbahaya ke kebun. 120 00:17:32,219 --> 00:17:35,719 Kodok midwife melakukan misi berbahaya. 121 00:17:36,890 --> 00:17:40,890 Pasangannya memercayakannya untuk menjaga telur mereka yang berharga. 122 00:17:47,067 --> 00:17:50,447 Telur disalutkan ke kakinya agar tidak jatuh. 123 00:18:02,457 --> 00:18:06,127 Telur-telurnya siap menetas, jadi ia harus segera membawanya ke air. 124 00:18:09,882 --> 00:18:11,722 Ia akan mempertaruhkan nyawa untuk itu. 125 00:18:27,316 --> 00:18:31,066 Ia bisa mengarah ke tempat tujuan dengan aroma samar kolam kebun. 126 00:18:34,239 --> 00:18:35,659 Namun, ia belum sampai. 127 00:18:44,166 --> 00:18:46,166 Landak akan memakan kodok. 128 00:18:55,511 --> 00:18:57,721 Namun, landak ini mengidamkan yang lain. 129 00:19:02,059 --> 00:19:04,019 Keajaiban malam. 130 00:19:11,360 --> 00:19:12,780 Siput macan tutul. 131 00:19:16,240 --> 00:19:17,780 Di malam yang panas dan lembap, 132 00:19:17,866 --> 00:19:21,866 kemunculan mereka adalah tontonan alam yang paling menakjubkan. 133 00:19:38,178 --> 00:19:41,808 Mengikuti jejak siput yang lain, ia memanjat. 134 00:19:57,489 --> 00:19:58,949 Saat keduanya bertemu... 135 00:20:03,537 --> 00:20:04,657 mereka berdansa. 136 00:20:17,134 --> 00:20:20,264 Lalu saat melepaskan diri dari ranting, 137 00:20:20,345 --> 00:20:23,175 mereka turun dengan untaian lendir. 138 00:20:27,436 --> 00:20:29,266 Jauh dari situasi bahaya... 139 00:20:33,859 --> 00:20:35,489 mereka mulai kawin. 140 00:21:02,221 --> 00:21:05,061 Di seluruh kebun, kehidupan baru dimulai. 141 00:21:09,603 --> 00:21:12,943 Kodok midwife akhirnya menemukan kolam. 142 00:21:15,317 --> 00:21:17,487 Kolam yang sama tempatnya lahir. 143 00:21:30,832 --> 00:21:33,462 Karena kolam alami kini sangat langka, 144 00:21:34,086 --> 00:21:37,206 kolam kebun adalah penyambung hidup para hewan mungil. 145 00:21:49,601 --> 00:21:52,811 Bab baru juga dimulai bagi hamster. 146 00:21:55,482 --> 00:21:58,532 Beralih hidup di kebun membuahkan hasil. 147 00:22:06,869 --> 00:22:09,329 Ia menjadi ibu dari tujuh anak hamster. 148 00:22:14,543 --> 00:22:17,383 Mata mereka akan tertutup selama dua minggu pertama. 149 00:22:19,965 --> 00:22:22,795 Pada saat itu, anak-anaknya akan bertumbuh dua kali lipat. 150 00:22:25,596 --> 00:22:28,596 Untuk mengimbangi, sang Ibu harus cukup makan. 151 00:22:30,684 --> 00:22:33,104 Merawat banyak anak sangat melelahkan. 152 00:22:40,110 --> 00:22:43,320 Untungnya, upaya tukang kebun membuahkan hasil. 153 00:22:54,166 --> 00:22:59,126 Namun, setiap ia berusaha keluar, ia membahayakan dirinya. 154 00:23:14,228 --> 00:23:16,648 Harus menjalankan tugasnya sebisa mungkin. 155 00:23:18,315 --> 00:23:20,525 Juga menerapkan kemahirannya. 156 00:23:23,570 --> 00:23:26,200 Ada ruang yang cukup untuk tiga makanan di pipinya. 157 00:23:44,091 --> 00:23:46,721 Namun, mulutnya tak bisa terbuka terlalu lebar. 158 00:24:05,654 --> 00:24:08,284 Di pertengahan musim panas, kebun tumbuh dengan cepat. 159 00:24:20,836 --> 00:24:23,046 Begitu pula hewan mungil yang memakannya. 160 00:24:30,804 --> 00:24:31,854 Baru saja menetas, 161 00:24:31,930 --> 00:24:35,890 larva ngengat kucing cukup kecil untuk merangkak melewati lubang jarum. 162 00:24:41,023 --> 00:24:43,233 Namun, yang satu ini ulat yang lapar. 163 00:24:46,737 --> 00:24:49,277 Hanya dalam tiga minggu, ia tumbuh... 164 00:24:51,825 --> 00:24:52,865 dan terus tumbuh... 165 00:24:55,495 --> 00:24:58,325 hingga seribu kali dari ukuran awalnya. 166 00:25:03,712 --> 00:25:06,922 Saat inilah, ketika kebun tumbuh lebat, 167 00:25:08,008 --> 00:25:10,178 manusia kembali mengambil kendali. 168 00:25:16,558 --> 00:25:18,768 Namun, alam punya cara untuk melawan. 169 00:25:25,234 --> 00:25:27,954 Semburan asam format biasanya manjur. 170 00:25:32,282 --> 00:25:35,702 Banyak makhluk kecil memakai senjata kimia untuk bertahan. 171 00:25:39,289 --> 00:25:42,289 Namun, manusia memiliki senjata penghancur massal. 172 00:25:52,427 --> 00:25:55,807 Bagi semut yang masih mencari makan... 173 00:26:03,522 --> 00:26:04,732 ini adalah pembantaian. 174 00:26:37,264 --> 00:26:38,974 Walau menelan banyak korban, 175 00:26:40,267 --> 00:26:42,767 semut-semut ini tak akan meninggalkan rekan yang terluka. 176 00:26:46,106 --> 00:26:49,776 Mereka akan membawanya kembali ke koloni. 177 00:26:54,865 --> 00:26:57,195 Tak akan mudah menemukan jalan pulang. 178 00:26:59,953 --> 00:27:03,923 Setelah rumput menjadi pendek, mereka tak punya perlindungan. 179 00:27:19,223 --> 00:27:23,443 Jalak suka semut bahkan melebihi keong. 180 00:27:29,107 --> 00:27:32,107 Kali ini, menggunakan asam format menjadi bumerang. 181 00:27:35,072 --> 00:27:37,242 Jalak justru memaksa semut untuk menyemburkannya. 182 00:27:37,824 --> 00:27:41,624 Asam menjaga kondisi bulunya dan melindungi dari parasit. 183 00:27:47,376 --> 00:27:50,046 Namun, menjilati bulu di halaman terbuka berbahaya. 184 00:28:24,037 --> 00:28:25,867 Keuntungan bagi semut. 185 00:28:28,083 --> 00:28:32,633 Tinggal satu rintangan lagi untuk dilewati sebelum mereka tiba di rumah. 186 00:28:40,387 --> 00:28:42,007 Dengan teriknya matahari. 187 00:28:45,058 --> 00:28:46,478 Pasir yang bergerak. 188 00:28:51,440 --> 00:28:53,280 Juga undur-undur yang mematikan. 189 00:28:56,111 --> 00:29:01,121 Mereka gali jebakan dan mengempaskan pasir agar mangsa tidak kabur. 190 00:29:12,044 --> 00:29:15,674 Seekor semut pemberani bertaruh nyawa untuk rekannya yang gugur. 191 00:29:24,556 --> 00:29:26,636 Kali ini, ia tak terselamatkan. 192 00:29:39,613 --> 00:29:44,243 Namun, berkat sifat semut yang tak egois, sebagian besar pulang dengan selamat. 193 00:30:00,425 --> 00:30:04,845 Kini setelah berusia empat minggu, anak-anak hamster tak bisa tenang. 194 00:30:09,685 --> 00:30:11,595 Waktunya menjelajahi kebun. 195 00:30:25,033 --> 00:30:28,453 Ibu mereka telah memastikan mereka memulai di tempat yang baik. 196 00:30:35,043 --> 00:30:36,713 Oasis hijau yang kecil... 197 00:30:38,046 --> 00:30:39,756 di dunia yang selalu berubah. 198 00:30:46,013 --> 00:30:47,603 Mungkin tidak sempurna. 199 00:30:49,975 --> 00:30:51,095 Namun, ini adalah rumah. 200 00:30:56,190 --> 00:31:00,820 Sering kali, kita menganggap hewan di kebun kita sebagai hama. 201 00:31:02,654 --> 00:31:05,874 Namun, coba berhenti dan perhatikan baik-baik. 202 00:31:06,909 --> 00:31:10,909 Anda akan melihat sebuah komunitas keajaiban kecil 203 00:31:10,996 --> 00:31:14,166 yang mencoba membangun rumah di dunia kita. 204 00:31:23,717 --> 00:31:26,427 Mudah untuk melupakan bagaimana rasanya menjadi kecil. 205 00:31:32,976 --> 00:31:34,436 Namun, dengan bantuan... 206 00:31:39,441 --> 00:31:40,821 makhluk mungil sekalipun... 207 00:31:46,406 --> 00:31:48,526 bisa mencapai banyak hal yang menakjubkan. 208 00:32:50,470 --> 00:32:52,470 Terjemahan subtitle oleh Cindy F