1 00:00:13,263 --> 00:00:15,682 SERIAL NETFLIX ORIGINAL 2 00:01:22,499 --> 00:01:23,792 Ada yang bisa kubantu? 3 00:01:23,875 --> 00:01:25,460 - Bisa minta saus lagi? - Ya. 4 00:01:25,543 --> 00:01:27,420 Dia seorang penipu bukan suami. 5 00:01:27,629 --> 00:01:29,589 Semua ucapannya saat pacaran, itu palsu. 6 00:01:29,798 --> 00:01:31,049 Senior dia bilang, 7 00:01:31,132 --> 00:01:33,134 sekalinya mengalah, harus terus mengalah. 8 00:01:33,343 --> 00:01:34,886 Itu sebabnya dia tak mau mengalah. 9 00:01:35,720 --> 00:01:38,056 Kenapa dia keras kepala sekali? 10 00:01:38,890 --> 00:01:40,934 Kau juga keras kepala. 11 00:01:41,559 --> 00:01:43,311 Dia terus bekerja selama 29 tahun, 12 00:01:43,394 --> 00:01:45,396 bagaimana bisa mendadak menganggur? 13 00:01:45,980 --> 00:01:50,401 Hyeon-jeong! Bukan itu masalahnya! 14 00:01:50,485 --> 00:01:53,113 - Dia keras kepala. - Tipikal pengantin baru. 15 00:01:53,196 --> 00:01:54,197 Kalian menggemaskan. 16 00:02:00,453 --> 00:02:01,955 Baiklah! 17 00:02:02,038 --> 00:02:05,917 Cho Gang-hwa memang berandalan. Dia yang bersalah! 18 00:02:06,000 --> 00:02:08,378 Makan saja lebih dahulu. Katamu belum makan? 19 00:02:08,461 --> 00:02:09,796 Tidak, aku tak mau makan. 20 00:02:14,509 --> 00:02:17,387 Bahkan arwah yang sudah makan akan terlihat lebih menarik. 21 00:02:17,720 --> 00:02:19,722 Ayo. Cepat makan. 22 00:02:19,931 --> 00:02:22,559 Aku sangat kesal sekarang, bagaimana aku bisa makan? 23 00:02:24,310 --> 00:02:25,395 Hyeon-jeong... 24 00:02:26,688 --> 00:02:28,565 Sepertinya aku salah memilih suami. 25 00:02:29,482 --> 00:02:32,026 Baiklah, aku mengerti. Makan saja. 26 00:02:32,777 --> 00:02:35,446 Jika dia tak minta maaf, aku tak mau pulang. 27 00:02:36,197 --> 00:02:37,699 Aku mengerti. Makan saja... 28 00:02:37,782 --> 00:02:40,577 Dahulu, saat aku tak bisa memprediksi kematianku, 29 00:02:40,910 --> 00:02:43,788 aku terlalu sibuk dengan apa yang aku rasakan 30 00:02:44,205 --> 00:02:47,000 tanpa memikirkan sesuatu yang sebenarnya lebih penting. 31 00:02:47,083 --> 00:02:49,502 Makan lebih dahulu. Setelah itu baru bicara. 32 00:02:50,295 --> 00:02:52,005 Aku sedang tak nafsu makan. 33 00:02:52,088 --> 00:02:54,799 Benar. Aku mengerti. Tetap saja, kau harus makan. 34 00:02:54,883 --> 00:02:56,759 Benar-benar akan putus kali ini. 35 00:02:57,343 --> 00:02:58,595 Lantas putus saja. 36 00:02:59,470 --> 00:03:01,180 Mau putus pun tetap harus makan. 37 00:03:01,264 --> 00:03:03,558 Cepat, buka mulutmu. 38 00:03:07,770 --> 00:03:08,855 Silakan dimakan. 39 00:03:09,981 --> 00:03:12,066 Walaupun merasa menderita, 40 00:03:12,150 --> 00:03:14,444 aku masih bisa memakan sesuatu, 41 00:03:14,527 --> 00:03:16,905 masih bisa menyentuh orang yang kucintai, 42 00:03:17,488 --> 00:03:19,407 masih bisa bernapas dan hidup. 43 00:03:20,533 --> 00:03:22,535 Namun, setelah kematian, 44 00:03:23,244 --> 00:03:25,455 aku baru menyadari betapa indahnya hal ini. 45 00:03:27,540 --> 00:03:32,462 EPISODE 3: MENYADARI BAHWA KEINDAHAN HIDUP HANYA MEMUNGKINKAN SETELAH MATI 46 00:04:12,752 --> 00:04:14,754 - Cha Yu-ri! - Kau salah orang... 47 00:04:40,697 --> 00:04:41,531 Apa... 48 00:04:44,826 --> 00:04:45,868 Bagaimana... 49 00:04:48,329 --> 00:04:49,706 Bagaimana bisa... 50 00:05:28,119 --> 00:05:29,704 Aku sungguh bodoh. 51 00:05:30,121 --> 00:05:31,998 Bagaimana bisa aku tertangkap basah? 52 00:05:36,544 --> 00:05:38,796 Apa aku harus mengatakan semuanya? 53 00:05:39,047 --> 00:05:42,759 Begitu rupanya. Aku mengerti. 54 00:05:42,842 --> 00:05:45,053 Jika dalam 49 hari kau menemukan tempatmu, 55 00:05:45,136 --> 00:05:47,013 kau dapat hidup kembali seperti semula? 56 00:05:47,096 --> 00:05:49,057 Tempatmu sebagai istriku? 57 00:05:50,266 --> 00:05:53,061 Astaga, bagaimana ini... 58 00:05:53,144 --> 00:05:56,189 Tempat itu sudah tak kosong lagi. 59 00:05:56,272 --> 00:05:58,816 Aku sudah punya istri lagi. 60 00:06:05,948 --> 00:06:07,033 Apa? 61 00:06:08,951 --> 00:06:10,286 Seo-woo dapat melihat arwah? 62 00:06:11,162 --> 00:06:12,914 Kau kemari untuk menyingkirkannya? 63 00:06:14,665 --> 00:06:19,045 Begitu rupanya. Aku mengerti sekarang. 64 00:06:19,378 --> 00:06:22,507 Kau seharusnya bilang dari awal. 65 00:06:22,590 --> 00:06:23,925 Tunggu. 66 00:06:24,467 --> 00:06:26,928 Tapi, kenapa Seo-woo 67 00:06:27,428 --> 00:06:30,139 bisa melihat arwah? 68 00:06:32,308 --> 00:06:33,392 Jangan-jangan... 69 00:06:34,310 --> 00:06:36,813 Kau terus mengikuti kami setelah menjadi arwah? 70 00:06:38,481 --> 00:06:40,858 Menakutkan sekali. 71 00:06:48,866 --> 00:06:50,535 Aku tak bisa mengatakan itu. 72 00:06:50,701 --> 00:06:53,704 Seandainya jadi mereka, aku pun akan takut. 73 00:06:54,497 --> 00:06:56,332 Apa yang harus kukatakan? 74 00:07:11,556 --> 00:07:13,683 PENGUMUMAN KELULUSAN UJIAN KEDOKTERAN 75 00:07:14,350 --> 00:07:16,519 Jangan mengunyah sedotan. Kebiasaan buruk. 76 00:07:16,602 --> 00:07:19,188 Tolong diamlah. Aku gugup. 77 00:07:21,149 --> 00:07:23,609 Aku yang seharusnya gugup, bukan kau. 78 00:07:52,096 --> 00:07:53,764 Ini bukan mimpi. 79 00:07:59,770 --> 00:08:01,397 Terserah. Pura-pura bodoh saja. 80 00:08:01,564 --> 00:08:03,608 Di dunia ini, banyak orang yang mirip. 81 00:08:05,485 --> 00:08:09,780 KARTU IDENTITAS RS UNIVERSITAS DONGSUNG 82 00:08:12,366 --> 00:08:14,243 CHO GANG-HWA BODOH 83 00:08:14,327 --> 00:08:15,578 Seseorang 84 00:08:17,538 --> 00:08:18,873 yang punya kebiasaan 85 00:08:21,542 --> 00:08:22,710 coret-coret begini 86 00:08:23,961 --> 00:08:25,087 hanya ada 87 00:08:26,297 --> 00:08:27,673 satu orang. 88 00:08:31,135 --> 00:08:32,220 Kau orangnya. 89 00:08:33,554 --> 00:08:34,889 Aku yakin kau orangnya, 90 00:08:36,015 --> 00:08:37,517 tapi bagaimana... 91 00:08:42,730 --> 00:08:45,233 Bagaimana bisa kau muncul di hadapanku... 92 00:08:48,361 --> 00:08:49,904 Bagaimana ini bisa terjadi? 93 00:08:51,280 --> 00:08:52,323 Katakan. 94 00:08:53,282 --> 00:08:56,494 Ayolah, jawab aku. 95 00:08:57,954 --> 00:08:58,996 Katakan. 96 00:09:36,325 --> 00:09:37,994 Kau dari mana saja? 97 00:09:41,330 --> 00:09:42,748 Apa yang telah terjadi? 98 00:09:44,333 --> 00:09:45,334 Apa? 99 00:09:45,876 --> 00:09:47,086 Maafkan aku. 100 00:09:48,170 --> 00:09:49,297 Temanku... 101 00:09:50,131 --> 00:09:51,632 - Dia... - Teman yang mana? 102 00:09:53,926 --> 00:09:56,887 Kenapa lancang membawa anak kita... 103 00:09:59,682 --> 00:10:03,060 Ada apa? Kau seperti melihat hantu. 104 00:10:03,394 --> 00:10:07,023 Kau pulang saja, aku harus pergi ke suatu tempat. 105 00:10:07,898 --> 00:10:08,941 Gang-hwa! 106 00:10:16,407 --> 00:10:19,076 Saat terbangun, kau ada di rumah duka? 107 00:10:19,702 --> 00:10:22,496 Lalu, bagaimana dengan ingatanmu? 108 00:10:22,580 --> 00:10:25,666 Sudah empat tahun berlalu. Apa kau menyadarinya? 109 00:10:26,292 --> 00:10:28,502 Tidak tahu. Aku tak ingat apa pun. 110 00:10:29,462 --> 00:10:31,631 Aku ingat saat meninggal. 111 00:10:32,923 --> 00:10:35,676 Tapi, ketika terbangun, waktu sudah berlalu. 112 00:10:36,260 --> 00:10:37,261 Apa... 113 00:10:39,180 --> 00:10:42,350 Bukankah kau seharusnya reinkarnasi? 114 00:10:42,600 --> 00:10:44,143 Benar. Itu juga tak masuk akal. 115 00:10:44,226 --> 00:10:46,812 Ini maksudku, semua tak masuk akal. 116 00:10:47,021 --> 00:10:50,066 Aku bahkan tak percaya. Aku jelas-jelas sudah meninggal. 117 00:10:51,651 --> 00:10:53,444 Bagaimana aku bisa hidup kembali? 118 00:10:54,028 --> 00:10:54,945 Mungkinkah... 119 00:10:55,571 --> 00:10:58,199 Kenapa? Kau ingat sesuatu? 120 00:10:59,992 --> 00:11:01,452 Hadiah liburan! 121 00:11:01,952 --> 00:11:03,621 Mungkin itu alasannya? 122 00:11:04,205 --> 00:11:06,082 Selama 49 hari. 123 00:11:06,165 --> 00:11:08,834 Karena di atas sana, aku berlaku seperti tahanan teladan... 124 00:11:08,918 --> 00:11:11,462 Maksudku, arwah teladan. 125 00:11:13,255 --> 00:11:15,716 Kau mendapatkan hadiah hari libur? 126 00:11:16,467 --> 00:11:18,552 - Siapa yang memberikannya? - Mungkin... 127 00:11:19,220 --> 00:11:20,554 Misalnya... 128 00:11:22,848 --> 00:11:23,808 Dewa? 129 00:11:25,393 --> 00:11:26,268 "Dewa"? 130 00:11:34,735 --> 00:11:35,778 Itu... 131 00:11:55,923 --> 00:11:57,675 MIN-JEONG: APA YANG TERJADI? 132 00:12:05,015 --> 00:12:08,310 Permisi, aku mau ke toilet sebentar. 133 00:12:08,394 --> 00:12:10,229 Ya. Silakan. 134 00:12:19,071 --> 00:12:21,449 APA YANG TERJADI? 135 00:12:31,834 --> 00:12:34,462 Seo-woo, hari ini pergi dengan siapa? 136 00:12:34,962 --> 00:12:36,964 Bukan Bibi Pengasuh? 137 00:12:39,758 --> 00:12:41,343 Bibi yang cantik. 138 00:12:42,595 --> 00:12:43,929 "Bibi yang cantik"? 139 00:12:46,098 --> 00:12:47,057 Perempuan? 140 00:12:52,646 --> 00:12:55,274 Seo-woo, kenapa tanganmu terluka? 141 00:13:03,157 --> 00:13:06,619 Apa tujuannya membawa anak orang lain? 142 00:13:23,552 --> 00:13:25,554 Aku tak ingin ini terjadi. 143 00:13:28,849 --> 00:13:30,392 Aku harus pergi dari sini. 144 00:13:37,441 --> 00:13:39,568 Apa? Mau ke mana dia? 145 00:13:40,694 --> 00:13:41,737 Yu-ri! 146 00:13:44,156 --> 00:13:45,115 Yu-ri! 147 00:13:54,416 --> 00:13:55,417 Mau ke mana? 148 00:13:56,835 --> 00:13:57,962 Aku... 149 00:14:02,174 --> 00:14:03,175 Sebenarnya... 150 00:14:10,266 --> 00:14:11,392 Ada apa? 151 00:14:13,394 --> 00:14:15,104 Kenapa kau terus melarikan diri? 152 00:14:19,149 --> 00:14:20,401 Aku Gang... 153 00:14:23,028 --> 00:14:24,905 Aku Gang-hwa. Cho Gang-hwa. 154 00:14:33,289 --> 00:14:34,290 Ya. 155 00:14:35,291 --> 00:14:36,584 Cho Gang-hwa. 156 00:14:42,798 --> 00:14:46,051 Bukan begitu, aku sangat terkejut. 157 00:14:47,261 --> 00:14:49,221 Aku tak ingin ini terjadi. 158 00:14:49,305 --> 00:14:51,849 Aku bahkan tak tahu keadaanmu. 159 00:14:55,019 --> 00:14:56,562 Maksudku... 160 00:14:58,689 --> 00:14:59,773 Ini... 161 00:15:00,065 --> 00:15:04,278 Kurasa kita butuh waktu untuk berpikir. 162 00:15:04,987 --> 00:15:07,114 Itu maksudku. 163 00:15:18,375 --> 00:15:20,794 Jangan berkeliaran di luar, menginap saja di sini. 164 00:15:20,878 --> 00:15:23,088 Aku akan kembali besok. 165 00:15:25,841 --> 00:15:28,969 Gunakanlah kartu ini untuk membeli makanan. 166 00:15:31,722 --> 00:15:32,932 Terima kasih. 167 00:15:35,142 --> 00:15:36,518 - Cepatlah pergi. - Apa? 168 00:15:37,353 --> 00:15:38,395 Ya. 169 00:15:39,521 --> 00:15:42,858 Jangan pergi ke mana pun. Tetaplah di sini. Mengerti? 170 00:15:44,526 --> 00:15:45,611 Tetaplah di sini. 171 00:15:48,822 --> 00:15:49,823 Aku pamit pergi. 172 00:15:53,077 --> 00:15:55,913 - Gang-hwa... - Ya? Ada apa? 173 00:15:56,205 --> 00:15:57,414 Kau ingin bicara? 174 00:15:58,123 --> 00:16:00,209 Maafkan aku 175 00:16:00,876 --> 00:16:02,336 karena membawa Seo-woo. 176 00:17:01,770 --> 00:17:03,772 Bodoh, kenapa bisa ketahuan? 177 00:17:05,107 --> 00:17:06,650 Bagaimana sekarang? 178 00:17:37,681 --> 00:17:38,724 Halo. 179 00:17:40,184 --> 00:17:41,435 Halo, Seo-woo. 180 00:18:10,631 --> 00:18:12,466 Hyeon-jeong, terlihat enak. 181 00:18:13,008 --> 00:18:13,967 Sepertinya, 182 00:18:14,426 --> 00:18:15,719 Yu-ri benar itu. 183 00:18:16,720 --> 00:18:17,679 Apa? 184 00:18:18,639 --> 00:18:19,681 Arwah. 185 00:18:23,811 --> 00:18:25,646 Apa kau sudah gila? Sakit! 186 00:18:25,729 --> 00:18:27,439 Jangan bicara sembarangan! 187 00:18:27,689 --> 00:18:29,858 Yu-ri itu arwah? Kau mau mati? 188 00:18:29,942 --> 00:18:31,819 Aku juga melihatnya. 189 00:18:33,237 --> 00:18:35,739 Aku sekilas seperti melihat Yu-ri. 190 00:18:36,323 --> 00:18:38,575 Bibiku bilang aku punya indera keenam. 191 00:18:40,828 --> 00:18:42,579 Jangan dimakan! Berhenti. 192 00:18:42,663 --> 00:18:44,039 Sakit! Aku berhenti! 193 00:18:44,123 --> 00:18:47,584 Aku tak makan! Aku berhenti! 194 00:18:47,668 --> 00:18:49,461 - Jangan dimakan! - Kejam sekali! 195 00:18:49,545 --> 00:18:51,380 - Rasanya tak enak! - Kau makan banyak! 196 00:18:51,463 --> 00:18:53,173 - Selamat menikmati. - Dasar... 197 00:18:55,759 --> 00:18:56,718 Anakku... 198 00:18:57,469 --> 00:19:00,305 Sayang! Ha-jun terbangun karenamu! 199 00:19:00,389 --> 00:19:02,474 - Halo, Ha-jun! - Ha-jun, anakku. 200 00:19:02,558 --> 00:19:04,143 Kau terbangun karena ibu teriak? 201 00:19:04,226 --> 00:19:07,020 Tidak apa-apa. Ayah akan memarahi Ibumu. 202 00:19:07,104 --> 00:19:08,897 - Apa? - Mari marahi bersama. 203 00:19:12,276 --> 00:19:13,819 Dasar kuda nil! Matilah! 204 00:19:13,902 --> 00:19:15,696 - Awas kau... - Kuda nil... 205 00:19:15,779 --> 00:19:17,739 - Kau akan mati ditanganku. - Maaf! 206 00:19:17,823 --> 00:19:19,491 - Maafkan aku. - Ini yang terakhir! 207 00:19:19,700 --> 00:19:21,410 Aku benar-benar kesal... 208 00:19:25,289 --> 00:19:26,373 Maaf. Silakan makan. 209 00:19:27,499 --> 00:19:29,877 Aku membesarkan dua anak laki-laki. 210 00:19:30,335 --> 00:19:33,005 Walau begitu, dia seorang neuropsikiatri. 211 00:19:33,088 --> 00:19:34,840 Dia sudah gila, jadi seperti itu. 212 00:19:36,675 --> 00:19:39,344 Kuda nil! Matilah kau! 213 00:19:39,636 --> 00:19:41,305 Pergi kau dari toko kami! 214 00:19:41,388 --> 00:19:45,225 Jangan mengobrol dengan pelanggan. Pergilah dari sini. 215 00:19:45,309 --> 00:19:46,810 - Awas kau! - Kuda nil! 216 00:19:46,894 --> 00:19:49,605 - Kuda nil! - Ke sini kau! 217 00:19:49,688 --> 00:19:51,648 MISAENG 218 00:19:53,358 --> 00:19:54,943 Apakah ini masuk akal? 219 00:19:55,027 --> 00:19:58,030 Mungkin saja. Aku baru melihatnya dengan mataku... 220 00:19:58,113 --> 00:20:01,074 Bagaimana ini? Aku harus berbuat apa? 221 00:20:01,450 --> 00:20:04,661 Pertama, aku harus memberi tahu orang tua Yu-ri. 222 00:20:04,745 --> 00:20:06,121 Memberi tahu mereka, lalu... 223 00:20:06,205 --> 00:20:08,290 Apa yang harus kukatakan? 224 00:20:08,373 --> 00:20:09,458 Apa... 225 00:20:11,418 --> 00:20:12,753 Bahwa aku sudah menikah lagi? 226 00:20:14,254 --> 00:20:16,298 Aku tak bisa mengatakan itu kepada Yu-ri. 227 00:20:16,381 --> 00:20:17,591 Kau bisa melihat Yu-ri? 228 00:20:18,759 --> 00:20:20,552 - Kau mengagetkanku. - Hyeon-jeong. 229 00:20:20,719 --> 00:20:21,553 Apa? 230 00:20:22,888 --> 00:20:24,014 Bagaimana kau tahu? 231 00:20:25,682 --> 00:20:27,643 Temanmu hidup di rumahku. 232 00:20:30,896 --> 00:20:33,899 Banyak orang yang mirip di dunia ini, apa kau akan terus begini? 233 00:20:33,982 --> 00:20:35,567 Ada apa denganmu? 234 00:20:35,651 --> 00:20:37,069 Hyeon-jeong. 235 00:20:38,320 --> 00:20:39,738 Dengar, tapi jangan kaget. 236 00:20:41,990 --> 00:20:43,450 Dia bukan hanya mirip. 237 00:20:43,867 --> 00:20:45,452 - Sungguh? - Ya. 238 00:20:45,535 --> 00:20:47,829 - Geun-sang salah lihat? - Bukan begitu. 239 00:20:47,913 --> 00:20:49,206 Jangan terkejut. 240 00:20:53,335 --> 00:20:54,544 Yu-ri... 241 00:20:57,256 --> 00:20:58,590 hidup kembali. 242 00:21:02,511 --> 00:21:03,553 Begitu? 243 00:21:05,847 --> 00:21:08,558 Aku bilang Yu-ri hidup kembali. 244 00:21:08,976 --> 00:21:11,144 - Ya. - Apa? 245 00:21:11,270 --> 00:21:14,398 Syukurlah. Bagus sekali, dasar gila! 246 00:21:15,023 --> 00:21:17,401 - Konyol. - Aku tak... 247 00:21:17,901 --> 00:21:20,487 Sungguh! Aku tak bohong. Hyeon-jeong! 248 00:21:22,406 --> 00:21:25,450 Sepertinya Seo-woo terjatuh. Tangannya terluka. 249 00:21:32,291 --> 00:21:33,667 Siapa wanita itu? 250 00:21:45,637 --> 00:21:46,638 Apa? 251 00:21:49,099 --> 00:21:50,267 Kenapa? 252 00:21:50,934 --> 00:21:52,894 - Apa kau mendengarku? - Ya. 253 00:21:58,150 --> 00:22:01,320 Maaf. Aku sedang banyak pikiran. 254 00:22:01,403 --> 00:22:02,529 Apa katamu tadi? 255 00:22:08,410 --> 00:22:09,494 Maafkan aku. 256 00:22:11,204 --> 00:22:12,247 Apa? 257 00:22:13,665 --> 00:22:14,958 Kenapa? 258 00:22:16,335 --> 00:22:17,878 Seo-woo sempat menghilang 259 00:22:18,587 --> 00:22:19,880 karena kesalahanku. 260 00:22:19,963 --> 00:22:23,175 Apa maksudmu? Kenapa kau bersalah? 261 00:22:23,759 --> 00:22:25,802 Sebenarnya... 262 00:22:26,636 --> 00:22:29,514 Temanku mengenal Seo-woo, jadi, dia membawanya. 263 00:22:29,598 --> 00:22:30,432 Ini... 264 00:22:30,974 --> 00:22:32,350 Aku yang salah. 265 00:22:32,434 --> 00:22:34,895 Aku seharusnya memberitahumu dari awal. 266 00:22:34,978 --> 00:22:36,021 Maafkan aku. 267 00:22:38,523 --> 00:22:40,025 Siapa temanmu itu? 268 00:22:41,568 --> 00:22:42,569 Temanku? 269 00:22:44,196 --> 00:22:45,447 Hanya teman. 270 00:22:46,031 --> 00:22:47,866 Kukenalkan lain kali. 271 00:22:48,450 --> 00:22:50,202 Sudah pukul berapa sekarang? 272 00:22:53,163 --> 00:22:54,456 Ayo kita tidur. 273 00:22:55,457 --> 00:22:57,501 Cepat tidur. 274 00:23:54,015 --> 00:23:55,684 Kenapa? Ada apa malam begini? 275 00:23:55,767 --> 00:23:57,269 Apa? Ini... 276 00:23:58,979 --> 00:24:00,147 Apa... 277 00:24:00,230 --> 00:24:01,481 TRANSAKSI KARTU AYAM 21.000 WON 278 00:24:01,565 --> 00:24:05,318 Astaga. Ini banyak sekali. Bukan main. 279 00:24:06,862 --> 00:24:09,322 Astaga. Mereka juniorku. 280 00:24:09,781 --> 00:24:13,535 Aku memberi mereka kartuku untuk digunakan saat sif malam. 281 00:24:13,618 --> 00:24:14,619 Tapi... 282 00:24:15,579 --> 00:24:17,289 Astaga. 283 00:24:21,960 --> 00:24:25,797 Sepertinya mereka sangat lapar. 284 00:24:26,173 --> 00:24:27,632 Banyak sekali pesanannya. 285 00:24:29,593 --> 00:24:30,760 Terima kasih. 286 00:24:36,975 --> 00:24:38,351 - Terima kasih. - Terima kasih. 287 00:24:39,603 --> 00:24:41,813 Piza! Di sini! 288 00:24:51,406 --> 00:24:53,491 Luar biasa. 289 00:24:53,950 --> 00:24:56,745 Sudah lama sekali! 290 00:24:57,537 --> 00:24:59,873 Setelah makan, aku akan makan lagi, 291 00:24:59,956 --> 00:25:01,166 dan lagi. 292 00:25:59,724 --> 00:26:00,767 Panas. 293 00:26:02,185 --> 00:26:03,561 Bir! 294 00:26:04,145 --> 00:26:06,147 Bir, kesayanganku! 295 00:26:06,231 --> 00:26:08,566 Rupanya di sini kau bersembunyi. 296 00:26:27,877 --> 00:26:29,004 Segar sekali rasanya. 297 00:26:31,673 --> 00:26:35,010 Jika aku tertidur, hari ini akan terbuang percuma. 298 00:26:37,178 --> 00:26:38,555 MY MISTER 299 00:26:40,807 --> 00:26:41,766 Sudah mulai! 300 00:26:46,938 --> 00:26:49,774 MULKIMCHI BUATAN DIA 301 00:26:56,239 --> 00:26:58,366 Kenapa? Rasanya sangat familiar? 302 00:26:58,450 --> 00:27:00,160 Bagaimana kau bisa... 303 00:27:06,791 --> 00:27:09,002 - Di IGD dan restoran... - Apa ini? 304 00:27:09,085 --> 00:27:10,503 - Siapa? - Mari tonton berita. 305 00:27:10,587 --> 00:27:11,546 -Sial! - Terima kasih. 306 00:27:11,671 --> 00:27:13,506 Aku sedang menonton drama! 307 00:27:13,590 --> 00:27:15,508 Cepat kembalikan! Ganti salurannya! 308 00:27:16,009 --> 00:27:20,138 Sejak kapan kau suka menonton berita? Kau sangat menyukai drama! 309 00:27:20,889 --> 00:27:24,059 Kalian benar-benar menyebalkan. Cepat kembalikan. Ayolah! 310 00:27:24,142 --> 00:27:25,935 Sekarang bagian klimaksnya. 311 00:28:02,097 --> 00:28:03,139 Enak sekali. 312 00:28:03,765 --> 00:28:05,308 Astaga... 313 00:28:07,227 --> 00:28:08,645 Menyebalkan. 314 00:28:09,354 --> 00:28:11,981 Sangat menyedihkan menjadi arwah. 315 00:28:29,040 --> 00:28:30,375 Lucunya. 316 00:28:52,605 --> 00:28:55,108 WARNA KUNING KEEMASAN TERLIHAT MATANG SEMPURNA 317 00:28:55,191 --> 00:28:56,025 CAMILAN MALAM TERBAIK 318 00:28:57,068 --> 00:28:58,278 Terlihat enak sekali. 319 00:28:59,612 --> 00:29:02,782 Tentu saja. Itu penuh dengan ayam. 320 00:29:03,533 --> 00:29:06,119 Semua yang digoreng pasti enak. 321 00:29:07,370 --> 00:29:10,707 Rasa yang kita tahu itu berbahaya. Mungkin lebih baik tak tahu. 322 00:29:11,833 --> 00:29:13,543 Jika bisa kembali ke masa lalu, 323 00:29:13,626 --> 00:29:17,172 aku takkan menyisakan ayam, dan hanya sisakan sebelum aku mati. 324 00:29:17,255 --> 00:29:19,132 Jika bisa kembali, jangan bunuh diri! 325 00:29:19,215 --> 00:29:21,301 Masih mau mati setelah makan itu? 326 00:29:24,679 --> 00:29:27,015 Padahal dunia sudah berubah, 327 00:29:27,098 --> 00:29:29,476 tapi sajen tak berubah sejak zaman Dinasti Joseon. 328 00:29:29,684 --> 00:29:32,103 Setidaknya ganti menu sajen setiap tahun. 329 00:29:32,187 --> 00:29:35,064 Selama 54 tahun, selalu makanan yang sama! 330 00:29:35,398 --> 00:29:37,442 Ini bukan film Oldboy! 331 00:29:37,692 --> 00:29:39,027 Menantuku! 332 00:29:40,487 --> 00:29:42,030 Ya, Ayah Mertua? 333 00:29:42,113 --> 00:29:44,032 Ada yang bisa kubantu? 334 00:29:44,115 --> 00:29:47,911 Beraninya kau berteriak seperti itu! Seperti wanita tak waras saja! 335 00:29:48,870 --> 00:29:52,665 Maafkan aku. Mari kuantar masuk. 336 00:29:54,042 --> 00:29:55,168 Bukan main. 337 00:29:55,960 --> 00:29:57,712 Ke mana putranya? 338 00:29:57,796 --> 00:29:59,964 Kenapa selalu mengganggu menantunya? 339 00:30:00,048 --> 00:30:01,800 Sudah mati masih merepotkan menantu! 340 00:30:01,883 --> 00:30:05,220 Benar. Siapa anak kandungmu? Dasar tak adil! 341 00:30:13,353 --> 00:30:17,273 Tapi, Yu-ri sudah lama tak terlihat. 342 00:30:17,357 --> 00:30:18,817 Pasti terjadi sesuatu dengannya. 343 00:30:18,900 --> 00:30:20,610 Tidak ada yang melihatnya? 344 00:30:20,693 --> 00:30:22,987 Aku tidak melihatnya. Kau? 345 00:30:23,947 --> 00:30:24,989 Aku juga tidak. 346 00:30:26,241 --> 00:30:27,367 Aku tidak melihatnya. 347 00:30:28,910 --> 00:30:29,869 Kalian melihatnya? 348 00:30:30,745 --> 00:30:32,956 - Aku? Melihat apa? - Aku tak melihatnya. 349 00:30:33,039 --> 00:30:35,041 - Aku tak melihatnya. - Aku juga. 350 00:30:43,842 --> 00:30:45,677 Dari 49 hari, 351 00:30:48,763 --> 00:30:50,348 tersisa 47 hari lagi. 352 00:30:50,431 --> 00:30:53,518 Sudah kubilang, jangan berada dekat anak kecil! 353 00:30:57,021 --> 00:30:58,982 Energi anak kecil sangat lemah. 354 00:31:01,025 --> 00:31:04,028 Aku harus menuntaskannya. Dimulai dari anak itu. 355 00:31:04,654 --> 00:31:06,155 Aku tak boleh bersantai. 356 00:31:12,787 --> 00:31:15,123 Kau harus mulai pengobatannya. 357 00:31:16,291 --> 00:31:18,751 Dengar. Seorang dokter di RS Universitas 358 00:31:18,835 --> 00:31:20,420 punya fobia dan tak bisa masuk kamar bedah, 359 00:31:20,503 --> 00:31:22,672 apakah masuk akal? 360 00:31:24,299 --> 00:31:26,009 Ini sudah sampai komite disiplin! 361 00:31:26,092 --> 00:31:27,010 Tindakan disiplin? 362 00:31:29,304 --> 00:31:30,889 Kau takut? Tidak cocok denganmu. 363 00:31:32,015 --> 00:31:33,016 Lucu sekali. 364 00:31:33,725 --> 00:31:36,060 Seharusnya cukup beri peringatan saja. 365 00:31:38,479 --> 00:31:39,522 Apa yang kau lakukan? 366 00:31:40,106 --> 00:31:41,691 Kau mau mengundurkan diri? 367 00:31:41,774 --> 00:31:43,776 Aku tak ada pasien. Aku mau pulang. 368 00:31:46,029 --> 00:31:47,655 Hei, Gang-hwa! 369 00:31:48,698 --> 00:31:50,366 Dokter Jang, dia sudah gila. 370 00:31:51,993 --> 00:31:53,161 Cho Gang-hwa! 371 00:31:56,789 --> 00:31:58,625 Benar, aku harus berbuat sesuatu. 372 00:31:58,708 --> 00:32:01,294 Pertama, aku harus memberi tahu orang tua Yu-ri. Lalu... 373 00:32:01,377 --> 00:32:03,963 Sudah gila? Kau ingin dipecat? 374 00:32:04,422 --> 00:32:06,633 Ada apa denganmu? Mau pergi ke mana? 375 00:32:06,716 --> 00:32:07,800 Kau takkan percaya. 376 00:32:07,884 --> 00:32:10,136 Aku memberi tahu istrimu, tapi nyaris dipukul. 377 00:32:10,219 --> 00:32:12,764 Aku saja dipukuli karena bernapas. Katakan kepadaku. 378 00:32:12,847 --> 00:32:14,849 Katakan kepadaku, baru bisa kuputuskan. 379 00:32:14,933 --> 00:32:17,226 Sungguh? Aku yakin kau takkan percaya. 380 00:32:17,310 --> 00:32:19,395 Aku akan percaya, cepat katakan. 381 00:32:19,479 --> 00:32:20,772 Yu-ri hidup kembali. 382 00:32:21,689 --> 00:32:24,567 - Apa? - Yu-ri hidup kembali. 383 00:32:26,569 --> 00:32:27,820 Begitu rupanya. 384 00:32:28,613 --> 00:32:29,864 Astaga. 385 00:32:30,865 --> 00:32:33,284 - Gang-hwa, kemari. - Sudah kuduga kau tak percaya. 386 00:32:33,368 --> 00:32:35,620 Jangan ganggu aku. Unggah saja foto-fotomu. 387 00:32:36,412 --> 00:32:37,789 Kemari kau! 388 00:32:37,956 --> 00:32:41,125 Hei! Kepalamu pasti terbentur! 389 00:32:43,169 --> 00:32:44,796 Bahkan dengan mengikutinya, 390 00:32:44,879 --> 00:32:47,048 kita takkan tahu cara dia menjadi manusia. 391 00:32:47,256 --> 00:32:48,508 Kita harus tanya langsung. 392 00:32:48,591 --> 00:32:50,051 Cari dia di mana? 393 00:32:50,218 --> 00:32:52,720 Banyak tempat yang bisa dicari. Mudah mencarinya. 394 00:32:52,804 --> 00:32:57,475 Tapi, kenapa kita harus berbohong dengan yang lainnya di rumah duka? 395 00:32:57,558 --> 00:33:00,436 Jika semua ikut mencari, bukankah lebih mudah? 396 00:33:00,520 --> 00:33:01,521 Dasar bodoh. 397 00:33:02,188 --> 00:33:04,065 Jika begitu, nanti semua arwah 398 00:33:04,148 --> 00:33:06,401 akan minta tolong macam-macam, lalu apa? 399 00:33:06,484 --> 00:33:08,403 Bagaimana dengan permohonan kita? 400 00:33:08,486 --> 00:33:11,239 Astaga. Kau sangat pintar. 401 00:33:11,406 --> 00:33:14,993 Benar juga! Dia bisa melihat manusia dan arwah. 402 00:33:19,622 --> 00:33:20,790 Dia keluar! 403 00:33:27,463 --> 00:33:30,008 Nak, apa yang kau lakukan di kamar semalaman? 404 00:33:30,091 --> 00:33:31,551 Kau semakin kurus dalam semalam. 405 00:33:31,634 --> 00:33:34,429 Bukankah sudah jelas? Dia masuk bersama perempuan. 406 00:33:34,512 --> 00:33:36,305 Mustahil hanya mengobrol saja. 407 00:33:36,389 --> 00:33:38,307 Pasti lebih dari mengobrol. 408 00:33:39,058 --> 00:33:40,601 Dasar berandal kecil! 409 00:33:40,685 --> 00:33:44,397 Rapat. Mereka fokus rapat di kamar. 410 00:33:44,480 --> 00:33:46,024 - Ada apa? Kau sakit? - Kenapa? 411 00:33:46,107 --> 00:33:46,983 - Ada apa? - Apa? 412 00:33:47,066 --> 00:33:48,943 - Jangan terlalu kerja keras. - Apa? 413 00:33:49,068 --> 00:33:50,778 - Hei. - Kau sakit? 414 00:33:50,862 --> 00:33:53,406 - Kenapa? - Kau terlalu serius rapat! 415 00:34:24,270 --> 00:34:26,230 Tempat ini penuh dengan arwah! 416 00:34:26,731 --> 00:34:28,775 Awalnya, aku tak menyadarinya. 417 00:34:28,858 --> 00:34:31,027 - Lakukan sesuatu. - Bisa apa? Itu urusannya. 418 00:34:31,110 --> 00:34:33,488 Mau bagaimana lagi? Tunggu saja. 419 00:34:34,363 --> 00:34:35,656 - Ibu. - Cepat. 420 00:34:35,740 --> 00:34:36,699 Sialan. 421 00:34:36,783 --> 00:34:39,786 Apa mereka memasang alat pelacak? Kenapa selalu menemukanku? 422 00:34:39,952 --> 00:34:41,037 Yu-ri! 423 00:34:42,580 --> 00:34:44,749 Kau bisa melihat kami, bukan? 424 00:34:44,832 --> 00:34:46,334 - Kapan janjiannya? - Bantu kami. 425 00:34:47,126 --> 00:34:49,921 Cha Yu-ri. Tolong bantu kami. Kita satu rumah duka. 426 00:34:50,004 --> 00:34:51,047 Cha Yu-ri! 427 00:34:55,510 --> 00:34:57,887 Sungguh malang, Pil-seung! 428 00:34:57,970 --> 00:34:59,388 Sayang, jangan menangis. 429 00:34:59,931 --> 00:35:02,391 - Jangan menangis. - Pil-seung! 430 00:35:02,475 --> 00:35:04,268 - Itu urusannya. - Anakku yang malang. 431 00:35:04,352 --> 00:35:05,978 - Pil-seung. - Tidak. 432 00:35:10,733 --> 00:35:12,151 Tak ada siapa-siapa? 433 00:35:12,652 --> 00:35:14,278 - Aku masuk. - Ya. 434 00:35:14,445 --> 00:35:16,364 - Masuklah. - Cepat, pergi. 435 00:36:01,200 --> 00:36:02,702 Tidak, aku tak sanggup. 436 00:36:05,413 --> 00:36:07,498 Sial. Bukan main. 437 00:37:30,706 --> 00:37:31,916 Seka yang benar! 438 00:37:33,834 --> 00:37:34,835 Sampai bersih! 439 00:37:36,712 --> 00:37:41,634 Seka sampai bersih! 440 00:37:48,391 --> 00:37:50,226 Terima kasih. Aku sangat khawatir. 441 00:37:50,309 --> 00:37:53,104 Astaga, dia sudah besar, tak perlu cemas. 442 00:37:53,271 --> 00:37:56,732 Dia sudah besar, tapi masih ceroboh. 443 00:37:57,566 --> 00:37:59,402 Itu pun tak mudah untukku. 444 00:38:14,709 --> 00:38:17,503 Halo. Kamar 554... 445 00:38:18,129 --> 00:38:19,088 kenapa tak ada orang? 446 00:38:19,171 --> 00:38:20,423 Dia baru saja pergi. 447 00:38:20,506 --> 00:38:23,217 Dia pergi? Pergi katamu? Kenapa? 448 00:38:23,301 --> 00:38:26,220 Maksudku... Kapan? 449 00:38:26,554 --> 00:38:29,849 Dia bukan mendadak menghilang, bukan? 450 00:38:29,932 --> 00:38:34,437 Bukan sekejap menghilang di depan mata? 451 00:38:34,520 --> 00:38:36,022 Dia menitipkan kunci, 452 00:38:36,605 --> 00:38:39,025 dan berjalan keluar menggunakan pintu itu. 453 00:38:41,777 --> 00:38:42,778 Berjalan keluar. 454 00:38:43,279 --> 00:38:44,405 Begitu. 455 00:38:45,197 --> 00:38:46,907 Maaf. Terima kasih. 456 00:38:48,826 --> 00:38:51,287 Aku sudah bilang jangan berkeliaran. Ke mana dia? 457 00:38:56,792 --> 00:38:57,626 Diadili? 458 00:38:57,710 --> 00:39:00,838 Kau diadili selama 49 hari di sini dan bisa hidup kembali? 459 00:39:01,380 --> 00:39:03,507 Kenapa? Kenapa hanya kau? 460 00:39:06,218 --> 00:39:08,596 Sialan! 461 00:39:10,848 --> 00:39:12,725 Kau benar-benar sudah gila. 462 00:39:12,808 --> 00:39:14,685 Jika aku, pasti langsung ke neraka. 463 00:39:14,769 --> 00:39:16,687 Kenapa kau diselamatkan? 464 00:39:16,771 --> 00:39:19,315 Selama 49 hari, kau harus menemukan tempatmu, bukan? 465 00:39:19,398 --> 00:39:20,441 Dan bisa hidup kembali? 466 00:39:20,524 --> 00:39:21,567 Benar. 467 00:39:21,650 --> 00:39:25,613 Luar biasa. Kau harus segera mendapatkannya! 468 00:39:25,696 --> 00:39:27,656 Suaminya sudah menikah lagi. 469 00:39:27,740 --> 00:39:30,201 Menurutmu semudah itu menggantikan istri barunya? 470 00:39:30,284 --> 00:39:32,661 Benar juga. Suamimu sudah menikah lagi. 471 00:39:33,371 --> 00:39:36,707 Saat kali pertamamu masuk rumah duka, dia selalu datang dan menangis. 472 00:39:36,791 --> 00:39:40,461 Bagaimana bisa dia menikah lagi secepat itu? 473 00:39:40,544 --> 00:39:42,213 Bahkan berhenti mengunjungimu. 474 00:39:42,296 --> 00:39:44,423 Kenapa harus mengungkit masa lalu? 475 00:39:44,507 --> 00:39:47,426 Jadi, kau menjadi manusia selama 49 hari? 476 00:39:47,510 --> 00:39:50,054 Ya, tapi setelah itu aku bisa saja pergi ke atas. 477 00:39:53,766 --> 00:39:56,227 Kalau begitu, tolong bantu kami. 478 00:39:56,769 --> 00:39:59,146 Kami akan menjaga rahasia ini. 479 00:39:59,730 --> 00:40:00,648 Tidak bisa. 480 00:40:00,731 --> 00:40:04,735 Aku tak punya waktu. Aku harus membuat Seo-woo kembali seperti semula. 481 00:40:04,819 --> 00:40:08,072 Jika aku terus membantu arwah lain, waktuku akan habis terbuang. Bukan. 482 00:40:08,155 --> 00:40:10,658 Kalian akan terus meminta tolong tanpa henti. 483 00:40:10,741 --> 00:40:11,784 Tidak bisa. Tidak akan! 484 00:40:11,867 --> 00:40:14,370 Ayolah, tadi sangat mendesak! 485 00:40:14,453 --> 00:40:16,705 Benar. Tolong kami sekali saja! 486 00:40:16,789 --> 00:40:19,375 Jika tidak, kami sebarkan rahasiamu! 487 00:40:19,458 --> 00:40:20,793 Apa? 488 00:40:23,337 --> 00:40:24,463 Tidak! 489 00:40:27,967 --> 00:40:29,677 Ada pesan terakhir untuk anakku. 490 00:40:29,760 --> 00:40:31,262 Aku menyimpan uang di laci. 491 00:40:31,345 --> 00:40:33,264 - Putraku memakainya. - Bilang istriku. 492 00:40:33,347 --> 00:40:35,599 - Di dalam kulkas. - Kau tahu perbuatannya? 493 00:40:35,683 --> 00:40:37,268 - Tolong aku. - Sekali ini saja. 494 00:40:37,351 --> 00:40:39,478 - Aku tak mendengar apa pun. - Sekali ini saja. 495 00:40:39,562 --> 00:40:42,356 - Tolong aku. - Minggir! 496 00:40:42,481 --> 00:40:45,609 - Bantu sekali saja! - Tolong sampaikan pesanku! 497 00:41:09,675 --> 00:41:10,759 Bagaimana ini? 498 00:41:28,277 --> 00:41:29,528 Ya ampun. 499 00:41:31,530 --> 00:41:34,867 Tolong berikan kami kesehatan. 500 00:41:34,950 --> 00:41:37,077 Tolong bantu kami. 501 00:41:37,161 --> 00:41:38,204 - Dewa! - Bantu kami. 502 00:41:38,287 --> 00:41:41,040 - Tolong dengarkan kami. - Dewa! 503 00:41:41,123 --> 00:41:44,960 Lindungi kami! Terima doa kami! 504 00:41:45,044 --> 00:41:48,506 Ampuni kami! 505 00:41:48,589 --> 00:41:50,424 Ampuni kami! 506 00:41:50,508 --> 00:41:54,845 Astaga, bukankah ritualnya makin hebat? 507 00:41:55,054 --> 00:41:57,056 Dia mungkin bisa menginjak beling. 508 00:41:57,515 --> 00:42:02,019 Jangan berisik, jika kalian mau makan. 509 00:42:03,229 --> 00:42:04,522 - Permisi... - Diam. 510 00:42:04,605 --> 00:42:05,773 Kau bukan seleraku. 511 00:42:08,859 --> 00:42:10,694 Kau sungguh seorang gay? 512 00:42:11,278 --> 00:42:12,404 Kami penasaran. 513 00:42:12,488 --> 00:42:14,657 Astaga, aku kelaparan! 514 00:42:14,740 --> 00:42:16,867 Hentikan omong kosong itu. Keluarkan loncengmu! 515 00:42:18,160 --> 00:42:21,789 Kau hanya bisa mengemis makanan. Jangan mengeluh. 516 00:42:22,081 --> 00:42:25,042 Dia sedang melakukan ritual. Pelanggannya harus puas. 517 00:42:25,125 --> 00:42:28,879 Astaga, banyak sekali arwah jahat di sini. 518 00:42:28,963 --> 00:42:31,131 Astaga. 519 00:42:31,924 --> 00:42:34,218 Kalian akan kuberi pelajaran. 520 00:42:34,301 --> 00:42:36,262 Silakan, Bu Mi-dong. 521 00:42:37,221 --> 00:42:40,891 Kau bahkan tak bisa mengirim arwah semut ke atas. 522 00:42:41,475 --> 00:42:45,104 Omong-omong, ke mana Yu-ri? Apa yang dia lakukan? 523 00:42:45,187 --> 00:42:46,438 Dia melewatkan ritual ini. 524 00:42:46,522 --> 00:42:48,315 Dia sudah berhari-hari tak terlihat. 525 00:42:48,399 --> 00:42:50,025 Mungkin terjadi sesuatu? 526 00:42:50,109 --> 00:42:51,318 Haruskah kita cari? 527 00:42:51,402 --> 00:42:54,113 Tak perlu dicari! Dia pasti gentayangan di rumahnya! 528 00:43:18,053 --> 00:43:19,680 - Mau ke mana? - Berhenti! 529 00:43:22,308 --> 00:43:24,893 - Hei! - Nona! 530 00:43:24,977 --> 00:43:26,645 Jangan pergi 531 00:43:31,859 --> 00:43:34,153 - Ke mana dia? - Ayo! 532 00:43:46,290 --> 00:43:48,959 Rupanya ini maksud Bu Mi-dong soal melelahkan. 533 00:43:51,253 --> 00:43:54,048 Aku sangat mengerti perasaan mereka, 534 00:43:54,798 --> 00:43:56,383 tapi aku sibuk dengan urusanku. 535 00:45:00,280 --> 00:45:02,199 Kau butuh berapa? 536 00:45:02,282 --> 00:45:03,492 Berikan dua saja. 537 00:45:14,336 --> 00:45:15,337 Astaga. 538 00:45:16,046 --> 00:45:17,506 Aduh, lututku. 539 00:45:37,651 --> 00:45:39,153 Ke mana dia? 540 00:45:42,698 --> 00:45:44,616 SUPLEMEN KESEHATAN: 71.000 WON LUNAS 541 00:45:46,201 --> 00:45:47,870 Suplemen kesehatan? 542 00:46:04,178 --> 00:46:06,138 Ya, keduanya ada. 543 00:46:08,056 --> 00:46:11,018 Tidak ada apa-apa di rumah. Setiap hari selalu sama. 544 00:46:11,101 --> 00:46:12,561 Apa? Obat penenang? 545 00:46:12,644 --> 00:46:15,606 Mereka harus minum obat itu. Turuti saja permintaanku. 546 00:46:15,689 --> 00:46:18,233 Jika bisa, kau juga harus minum. 547 00:46:18,400 --> 00:46:20,694 Ada hal gila menanti kalian. 548 00:46:20,777 --> 00:46:23,780 Setidaknya kau harus tetap tenang. Paham? Aku segera tiba. 549 00:46:31,622 --> 00:46:32,748 Makan ini. 550 00:46:33,665 --> 00:46:35,334 - Apa? - Kenapa kau memberikan ini? 551 00:46:35,417 --> 00:46:37,586 Makan saja. Aku juga. 552 00:46:39,254 --> 00:46:41,757 Apa yang kau bicarakan? Kau bermimpi? 553 00:46:44,551 --> 00:46:45,844 Singkirkan ini. 554 00:46:46,386 --> 00:46:48,222 Gang-hwa bilang kita harus makan ini. 555 00:46:48,305 --> 00:46:50,098 Makan ini. Katanya dia mau datang. 556 00:46:50,933 --> 00:46:52,017 Dasar berandal. 557 00:46:53,143 --> 00:46:55,270 Sudah kubilang jangan hubungi dia. 558 00:46:55,354 --> 00:46:57,356 Hidupnya bahagia. Kenapa kau mengusiknya? 559 00:46:57,439 --> 00:46:58,815 Bukan aku yang menghubunginya, 560 00:46:58,899 --> 00:47:02,069 Gang-hwa yang menghubungiku, katanya sangat mendesak. 561 00:47:02,152 --> 00:47:05,322 Hubungi lagi, larang dia kemari. 562 00:47:05,405 --> 00:47:08,283 Awas kalau dia datang. Kau juga akan mati di tanganku. 563 00:47:11,453 --> 00:47:13,789 Apa yang harus aku lakukan? 564 00:47:16,750 --> 00:47:18,210 Ibu sudah gila. 565 00:47:22,130 --> 00:47:23,549 Dia datang sendiri? 566 00:47:24,049 --> 00:47:25,217 Bagaimana dengan Seo-woo? 567 00:47:25,300 --> 00:47:26,718 Aku juga tak tahu. 568 00:47:27,511 --> 00:47:28,845 Tapi sangat aneh. 569 00:47:29,221 --> 00:47:32,266 Dia bertanya seperti sesuatu yang besar akan terjadi. 570 00:47:35,519 --> 00:47:36,520 Ini... 571 00:47:42,150 --> 00:47:43,485 Aku tak perlu ini. 572 00:47:43,902 --> 00:47:46,238 Astaga, sudah disentuh. 573 00:47:53,954 --> 00:47:55,080 Ya! 574 00:48:00,544 --> 00:48:01,628 Gang-hwa! 575 00:48:04,298 --> 00:48:05,215 Yeon-ji. 576 00:48:06,049 --> 00:48:07,301 Tidak terjadi sesuatu? 577 00:48:09,136 --> 00:48:11,305 Kau yang terlihat mencemaskan. 578 00:48:11,388 --> 00:48:14,558 Tidak ada yang datang kemari? Itu... 579 00:48:14,641 --> 00:48:16,184 - "Itu"? - Itu... 580 00:48:20,731 --> 00:48:22,316 Apa ini? 581 00:48:23,650 --> 00:48:25,068 Kau yang beli? 582 00:48:25,569 --> 00:48:27,029 SUPLEMEN KESEHATAN UNTUK LUTUT 583 00:48:27,112 --> 00:48:29,823 Tahu dari mana lutut ibuku sakit? 584 00:48:30,365 --> 00:48:34,036 Gang-hwa, jangan beli barang begini. Ibuku akan memarahiku. 585 00:48:36,622 --> 00:48:38,790 Siapa yang datang? Katamu seseorang akan kemari. 586 00:48:39,458 --> 00:48:40,626 Dia sudah datang. 587 00:48:44,254 --> 00:48:45,464 Siapa? 588 00:48:47,215 --> 00:48:48,258 Itu... 589 00:48:49,760 --> 00:48:50,761 Lain kali saja. 590 00:48:51,762 --> 00:48:53,722 Jangan aku yang seharusnya memberi tahu. 591 00:48:53,972 --> 00:48:56,725 Dingin, cepat masuk. Aku pergi. 592 00:48:56,975 --> 00:49:00,020 Gang-hwa! Siapa yang datang? 593 00:49:00,354 --> 00:49:01,688 Gang-hwa! 594 00:49:03,065 --> 00:49:04,358 Apa-apaan itu? 595 00:49:06,151 --> 00:49:08,570 Astaga. Mereka pasti heboh. 596 00:49:26,630 --> 00:49:27,798 Sudah selesai. 597 00:49:31,927 --> 00:49:34,304 Apa arwah itu mengikuti sampai rumah? 598 00:49:44,564 --> 00:49:45,565 Anak kecil! 599 00:49:46,400 --> 00:49:47,401 Coba kemari. 600 00:49:51,697 --> 00:49:54,074 Tidak apa-apa. Ayo kemari. 601 00:49:56,243 --> 00:49:57,244 Ayo kemari. 602 00:50:00,122 --> 00:50:02,833 Kau senang karena aku bisa melihatmu? 603 00:50:05,168 --> 00:50:06,420 Siapa namamu? 604 00:50:06,503 --> 00:50:09,339 Apa kau kemari karena ingin mencari teman? 605 00:50:09,464 --> 00:50:10,966 Tapi, tidak boleh. 606 00:50:11,049 --> 00:50:14,010 Jika kau di sini, anakku bisa sakit. 607 00:50:14,636 --> 00:50:16,888 Teman-teman yang ada di sini juga bisa sakit. 608 00:50:16,972 --> 00:50:19,307 Kita bermain di tempat lain, ya? 609 00:50:19,975 --> 00:50:21,184 Ayo ikuti aku. 610 00:50:23,437 --> 00:50:24,354 Permisi. 611 00:50:25,021 --> 00:50:26,148 Kau siapa? 612 00:50:27,733 --> 00:50:31,862 Kau yang membawa Seo-woo kemarin? Teman ayahnya? 613 00:50:32,446 --> 00:50:33,572 Apa? 614 00:50:34,072 --> 00:50:37,075 Seharusnya kau memberitahuku. 615 00:50:37,159 --> 00:50:39,202 Aku kira kau pengasuhnya. 616 00:50:39,786 --> 00:50:43,582 Aku juga salah karena terlalu sibuk dan tak memastikannya lagi. 617 00:50:46,710 --> 00:50:47,794 Mau ke mana? 618 00:50:48,378 --> 00:50:49,755 - Nak! - Apa? 619 00:50:50,589 --> 00:50:51,465 Siapa? 620 00:50:52,799 --> 00:50:54,593 Dia tak boleh masuk. 621 00:51:02,851 --> 00:51:05,103 Kau mencari asisten dapur? 622 00:51:07,606 --> 00:51:10,942 Karena tak bisa membuat air panas, hanya ada es kopi, tak apa-apa? 623 00:51:11,026 --> 00:51:11,985 Ya. 624 00:51:12,486 --> 00:51:15,530 Karena banyak orang tua yang bertemu dengan kepala sekolah, 625 00:51:15,614 --> 00:51:18,658 kau harus menunggu lebih lama, apa tak masalah? 626 00:51:18,742 --> 00:51:20,786 Wawancara besok juga bisa. 627 00:51:20,869 --> 00:51:24,206 Tidak masalah. Aku suka menunggu. 628 00:51:24,289 --> 00:51:26,458 Aku hanya akan duduk saja, dan menunggu. 629 00:51:27,709 --> 00:51:28,668 Baiklah. 630 00:51:34,299 --> 00:51:35,509 Ini sangat penting. 631 00:51:35,592 --> 00:51:36,760 Percaya kepadaku. 632 00:51:36,843 --> 00:51:38,637 Bukannya aku tak percaya... 633 00:51:38,720 --> 00:51:40,722 - Aku khawatir karena... - Percaya saja. 634 00:51:42,516 --> 00:51:44,100 - Kau tiba, Bu. - Halo. 635 00:51:44,184 --> 00:51:46,019 - Halo. - Silakan lewat sini. 636 00:51:51,942 --> 00:51:54,069 - Halo. - Halo, Kepala Sekolah. 637 00:51:56,112 --> 00:51:58,281 Aku melihatnya masuk ke sini... 638 00:52:01,660 --> 00:52:03,119 Bicara soal Seo-woo... 639 00:52:04,996 --> 00:52:07,707 Aku tak bermaksud jahat, tapi sering sekali terjadi, 640 00:52:07,791 --> 00:52:09,125 ini mulai menyeramkan. 641 00:52:09,417 --> 00:52:12,629 Kudengar dia terlihat murung, dan suka bicara sendiri di pojokan. 642 00:52:12,712 --> 00:52:15,382 Aku mengerti maksud ibu-ibu semua. 643 00:52:15,465 --> 00:52:17,342 Kami pun sedang memperhatikan Seo-Woo. 644 00:52:17,425 --> 00:52:19,845 Ibu Seo-Woo pun akan diberi tahu. 645 00:52:19,928 --> 00:52:23,807 Dia takkan mendengarkan. Ibunya keras kepala. 646 00:52:23,890 --> 00:52:25,642 Kau pikir kenapa kami sampai kemari? 647 00:52:25,725 --> 00:52:28,019 Katanya itu bukanlah urusan kami. 648 00:52:28,103 --> 00:52:29,771 Kami pun tak ingin mengurusinya. 649 00:52:29,855 --> 00:52:32,440 Kami paham Seo-woo tak bersalah. 650 00:52:32,524 --> 00:52:34,818 Tapi, anak-anak kami ada di TK ini. 651 00:52:35,402 --> 00:52:37,904 Aku merasa gelisah sekarang. 652 00:52:37,988 --> 00:52:40,824 Kami juga melakukan ini karena memikirkan anak yang lain. 653 00:52:40,907 --> 00:52:44,244 Dasar mereka ibu-ibu sialan. 654 00:52:44,327 --> 00:52:46,621 Kenapa sikap mereka kekanak-kanakan? 655 00:52:46,955 --> 00:52:48,874 Apa yang salah dengan Seo-Woo? 656 00:52:49,207 --> 00:52:50,458 Gelisah apanya? 657 00:52:55,839 --> 00:52:56,965 Seo-woo. 658 00:52:59,009 --> 00:53:02,178 Ibu-ibu, Seo-woo masih berada di sini. 659 00:53:02,262 --> 00:53:03,680 Tolong pelankan suara kalian. 660 00:53:03,763 --> 00:53:07,183 Lihat? Sudah kuduga. Dia selalu yang paling terakhir dijemput. 661 00:53:07,267 --> 00:53:10,103 - Orang tuanya tak beres. - Seo-woo, ayo bermain di sana. 662 00:53:10,186 --> 00:53:13,481 Sudah kubilang, ibunya Seo-woo hanya peduli uang ayahnya. 663 00:53:13,565 --> 00:53:16,318 Ayahnya dokter di RS Universitas. Pasti karena harta. 664 00:53:16,401 --> 00:53:17,569 Dia mau harta gana-gini. 665 00:53:17,652 --> 00:53:19,237 KANTOR ADVOKAT KO SEOK-WON 666 00:53:19,321 --> 00:53:21,406 Ya, kantor advokat Ko Seok-won. 667 00:53:22,157 --> 00:53:27,329 KANTOR ADVOKAT KO SEOK-WON PERCERAIAN, PERWALIAN, WARISAN 668 00:53:27,412 --> 00:53:30,415 Alasan perceraiannya sangat lemah, alasan pembebasannya juga. 669 00:53:53,480 --> 00:53:55,315 - Min-jeong. - Hei. 670 00:53:56,399 --> 00:53:58,318 Kau pasti mencemaskan suamimu. 671 00:53:59,194 --> 00:54:00,278 Kau tak apa-apa? 672 00:54:00,654 --> 00:54:03,907 Suamiku? Aku hanya ingin mampir untuk menemuimu. 673 00:54:04,699 --> 00:54:06,743 Ada apa? Apa terjadi sesuatu? 674 00:54:08,203 --> 00:54:09,412 Min-jeong. 675 00:54:10,538 --> 00:54:11,581 Kau belum tahu? 676 00:54:14,793 --> 00:54:16,586 Kacau sekali hari ini. 677 00:54:17,671 --> 00:54:19,506 Kukira kau datang karena Gang-hwa. 678 00:54:19,881 --> 00:54:23,718 Perut pasien sudah dibuka, tapi Gang-hwa keluar tanpa melakukan operasi. 679 00:54:24,260 --> 00:54:26,638 Pasti sampai komite disiplin. 680 00:54:27,389 --> 00:54:28,932 Kemungkinan bisa dipecat juga. 681 00:54:30,350 --> 00:54:32,560 FIRMA HUKUM JW PENGADILAN KELUARGA 682 00:55:09,431 --> 00:55:11,391 Tidak ada tempat lain selain di sini. 683 00:55:39,127 --> 00:55:41,629 Maafkan Ibu. 684 00:55:44,507 --> 00:55:46,509 Maafkan Ibu. 685 00:55:47,177 --> 00:55:48,762 Seo-woo, maafkan Ibu. 686 00:55:49,554 --> 00:55:50,972 Jangan menangis. 687 00:55:51,765 --> 00:55:53,099 Maafkan Ibu. 688 00:55:53,183 --> 00:55:54,476 - Gang-hwa... - Ya? 689 00:55:55,810 --> 00:55:57,896 Ada apa? Kau ingin bicara? 690 00:55:58,980 --> 00:56:00,940 Maafkan aku 691 00:56:01,691 --> 00:56:03,234 karena membawa Seo-woo. 692 00:58:21,331 --> 00:58:23,416 Aku akan menjemput Seo-woo hari ini. 693 00:58:23,625 --> 00:58:24,876 Tidak, tunggu. 694 00:58:27,670 --> 00:58:28,671 - Halo? - Tidak perlu. 695 00:58:28,755 --> 00:58:30,340 Tak perlu, Min-jeong. Aku saja. 696 00:58:30,423 --> 00:58:32,300 Bukankah kau di rumah sakit? 697 00:58:32,383 --> 00:58:34,427 Aku sedang tak di rumah sakit. 698 00:58:34,552 --> 00:58:36,346 Aku kena skors. 699 00:58:36,763 --> 00:58:37,764 Jadi... 700 00:58:37,847 --> 00:58:39,933 Tidak. Bukan itu maksudku. 701 00:58:40,016 --> 00:58:43,645 Serupa dengan itu, tapi bukan diskors. 702 00:58:43,728 --> 00:58:45,104 Kau langsung pulang saja. 703 00:58:45,188 --> 00:58:48,191 Aku sudah di depan TK. Kau pulang saja. 704 00:58:49,108 --> 00:58:50,318 Halo? 705 00:58:50,818 --> 00:58:51,778 Ha... 706 00:58:57,992 --> 00:59:00,119 Aku menemukan ini tergeletak di lantai. 707 00:59:00,203 --> 00:59:01,454 Apa? 708 00:59:06,459 --> 00:59:07,418 Benar. 709 00:59:08,628 --> 00:59:09,754 Kenapa di sana? 710 00:59:09,837 --> 00:59:12,507 Tak apa-apa. Kurasa terjatuh dari selipan buku lamamu. 711 00:59:12,590 --> 00:59:13,883 Kau mungkin tak tahu. 712 00:59:13,967 --> 00:59:15,176 Ya. 713 00:59:22,141 --> 00:59:25,436 Tapi, bukankah itu Yu-ri? 714 00:59:26,354 --> 00:59:27,605 Ibunya Seo-woo. 715 00:59:28,314 --> 00:59:29,399 Yu-ri. 716 00:59:30,525 --> 00:59:31,609 Yu-ri... 717 00:59:32,986 --> 00:59:35,113 Ini tak boleh terjadi. Bagaimana ini? 718 00:59:46,207 --> 00:59:48,293 Kau manis sekali, Seo-woo. 719 00:59:48,751 --> 00:59:50,628 Semua orang dewasa itu bodoh. 720 00:59:53,798 --> 00:59:57,885 Seo-woo, ibu akan membuatmu tidak bisa melihat arwah lagi. 721 00:59:58,261 --> 00:59:59,220 Harus. 722 01:00:03,891 --> 01:00:05,685 Tapi, di mana arwah anak kecil itu? 723 01:00:21,284 --> 01:00:22,368 Tidak boleh. 724 01:00:23,620 --> 01:00:25,079 Kau sangat hebat hari ini. 725 01:00:25,163 --> 01:00:27,332 - Sudah kubilang. - Ada apa denganmu? 726 01:00:27,790 --> 01:00:29,250 Siapa wanita yang ada di dalam? 727 01:00:29,334 --> 01:00:30,877 Entahlah, mungkin guru baru. 728 01:00:30,960 --> 01:00:32,211 Dia cantik sekali. 729 01:00:32,295 --> 01:00:33,338 Bisa saja kau. 730 01:00:33,421 --> 01:00:36,174 - Astaga! - Seo-woo di dalam. 731 01:00:42,013 --> 01:00:43,181 Tak tahu sopan santun. 732 01:00:43,264 --> 01:00:45,725 - Oh Man-Jeong. - Keren sekali. 733 01:00:46,601 --> 01:00:47,685 Hei. 734 01:00:47,935 --> 01:00:49,604 - Hentikan. - Kau kenapa? 735 01:00:49,687 --> 01:00:51,397 Tadi kau terlalu baik. 736 01:00:57,570 --> 01:00:59,447 Halo, aku Sella. 737 01:00:59,614 --> 01:01:00,615 Halo. 738 01:01:01,157 --> 01:01:02,575 Mau berfoto bersama? 739 01:01:12,960 --> 01:01:14,671 Tidak. 740 01:01:47,578 --> 01:01:49,497 Seo-woo, mau ke mana? 741 01:01:51,207 --> 01:01:52,583 Bu Oh, kau sudah datang? 742 01:01:52,667 --> 01:01:53,710 Ya. 743 01:01:58,798 --> 01:02:00,425 Jangan lari, Seo-woo. Nanti jatuh. 744 01:02:00,508 --> 01:02:01,759 Seo-woo! 745 01:02:32,874 --> 01:02:34,083 Gang-hwa? 746 01:02:34,917 --> 01:02:35,960 Ya? 747 01:02:37,670 --> 01:02:38,963 Halo. 748 01:03:33,518 --> 01:03:35,019 Kau selalu ingat. 749 01:03:37,188 --> 01:03:38,898 Walau tak bisa menerima hadiah, 750 01:03:39,482 --> 01:03:41,067 setidaknya Yu-ri tidak kesepian. 751 01:03:42,318 --> 01:03:45,071 Hari ini ulang tahunnya. 752 01:04:28,990 --> 01:04:32,535 KACA: SEJARAH TIGA RIBU TAHUN 753 01:04:32,618 --> 01:04:36,247 SENI KACA SEBAGAI DESAIN PROFESIONAL 754 01:05:57,495 --> 01:05:58,871 Anakku. 755 01:06:01,874 --> 01:06:04,043 Anakku tercinta. 756 01:06:06,712 --> 01:06:08,255 Kau mendengar ibu? 757 01:06:27,358 --> 01:06:29,944 Ya. Aku juga sayang ibu. 758 01:06:31,028 --> 01:06:32,947 Ibu juga mendengarku? 759 01:06:49,171 --> 01:06:53,926 Mungkin hal terindah yang bisa kita rasakan saat masih hidup 760 01:06:54,510 --> 01:06:57,805 adalah mengungkap perasaan kita kepada orang terkasih, 761 01:06:58,055 --> 01:07:02,309 juga mengungkap rasa terima kasih kepada mereka. 762 01:07:06,647 --> 01:07:09,608 SUPLEMEN KESEHATAN UNTUK LUTUT 763 01:07:21,120 --> 01:07:23,122 CHA MU-PUNG, JEON EUN-SUK, CHA YU-RI, CHA YEON-JI 764 01:07:41,724 --> 01:07:43,851 BELUT BAKAR 765 01:07:44,894 --> 01:07:45,936 Siapa yang... 766 01:07:49,065 --> 01:07:51,150 meninggalkan cemilan di depan kedai! 767 01:07:53,360 --> 01:07:54,737 Terima kasih. 768 01:07:55,362 --> 01:07:56,781 Aku akan memakannya! 769 01:07:57,239 --> 01:07:58,699 Terima kasih makanannya! 770 01:08:01,619 --> 01:08:04,538 Memberi adalah suatu kebahagian, 771 01:08:04,622 --> 01:08:08,250 dan hanya terus menerima bisa membuat merasa bersalah. 772 01:08:09,001 --> 01:08:13,506 Aku baru menyadarinya setelah aku meninggal. 773 01:08:18,969 --> 01:08:20,679 Dia sangat mirip dengan Yu-ri. 774 01:08:20,763 --> 01:08:22,181 Apa ada yang salah? 775 01:08:22,264 --> 01:08:24,308 Ibunya Seo-woo hidup kembali. 776 01:08:24,391 --> 01:08:26,435 Omong kosong apa ini? 777 01:08:26,894 --> 01:08:28,479 Bagaimana mungkin... 778 01:08:28,562 --> 01:08:30,231 - Arwah! - Arwah! 779 01:08:30,314 --> 01:08:31,649 Tutup mulutmu! 780 01:08:31,732 --> 01:08:33,275 Kapan kau akan mencari tempatmu? 781 01:08:33,359 --> 01:08:36,362 Jika bekerja di sana, aku bisa mengusir arwah di dekat Seo-woo 782 01:08:36,445 --> 01:08:38,072 dan bisa melihat Seo-woo tiap hari! 783 01:08:38,155 --> 01:08:40,324 Kita tak punya waktu menjaga anak-anak. 784 01:08:40,407 --> 01:08:43,494 Waktumu hanya sedikit. Tersisa 46 hari lagi! 785 01:08:43,577 --> 01:08:46,413 Aku harus menuntaskan semua yang kumulai. 786 01:08:46,497 --> 01:08:48,332 Terjemahan subtitle oleh Jessie Yobelia