1 00:00:06,006 --> 00:00:09,926 SERIAL NETFLIX ORIGINAL 2 00:00:22,439 --> 00:00:24,190 CERITA ORISINAL WEBTOON SWEET HOME KARYA KIMCARNBY DAN YOUNGCHAN HWANG 3 00:02:13,258 --> 00:02:14,217 Cepat naik! 4 00:02:20,807 --> 00:02:22,142 Kau punya SIM? 5 00:02:22,225 --> 00:02:24,144 - Lulus ujian tulis. - Yang praktik? 6 00:02:27,021 --> 00:02:28,148 Pegangan yang erat. 7 00:02:55,925 --> 00:02:57,093 Maafkan aku, Ji-su. 8 00:03:57,028 --> 00:03:58,404 Kena kau! 9 00:04:24,764 --> 00:04:25,598 Pak Han! 10 00:04:35,692 --> 00:04:37,026 Paman! 11 00:04:37,860 --> 00:04:41,155 - Haruskah kita menolongnya? - Kau saja. 12 00:04:42,031 --> 00:04:43,783 Lakukan seperti saat latihan! 13 00:04:43,866 --> 00:04:46,286 Diam kau! Kau hanya bisa mengatur saja! 14 00:04:46,828 --> 00:04:47,662 Minggirlah. 15 00:04:49,414 --> 00:04:50,540 Kalian mau mati? 16 00:04:53,835 --> 00:04:55,378 Lalu apa gunanya berlatih? 17 00:04:56,212 --> 00:04:57,672 Kalian mau hidup begini? 18 00:05:09,809 --> 00:05:11,978 - Paman. - Pergi! Aku tak apa. Cepat. 19 00:06:14,749 --> 00:06:16,167 Mati kau, monster! 20 00:06:38,481 --> 00:06:39,565 Satu, dua… 21 00:08:16,454 --> 00:08:19,415 Buat apa menyelamatkannya jika tetap mengurungnya? 22 00:08:23,211 --> 00:08:24,045 Hyun-su… 23 00:08:26,214 --> 00:08:27,298 Maafkan kami. 24 00:08:31,010 --> 00:08:32,803 Karena menambah bebanmu. 25 00:08:37,350 --> 00:08:38,976 Kali ini kau boleh memilih. 26 00:09:11,842 --> 00:09:12,969 Terima kasih. 27 00:09:13,052 --> 00:09:13,928 Tidak masalah. 28 00:09:17,348 --> 00:09:18,975 Bukan saatnya mengobati orang. 29 00:09:19,559 --> 00:09:22,687 Kau sendiri sulit bernapas dengan baik. 30 00:09:26,023 --> 00:09:27,275 Aku tidak apa-apa. 31 00:09:53,342 --> 00:09:55,011 Apa kau ingin mati? 32 00:09:57,638 --> 00:09:59,932 Kau mungkin tak ingin hidup, 33 00:10:00,600 --> 00:10:05,146 tetapi jangan tunjukkan kepada yang lain dan berpura-puralah. 34 00:10:05,688 --> 00:10:06,772 Untuk apa? 35 00:10:07,982 --> 00:10:08,899 Itu etika. 36 00:10:13,696 --> 00:10:16,115 Kenapa peduli etika di dunia seperti ini? 37 00:10:18,576 --> 00:10:20,077 Karena kita bertahan 38 00:10:20,786 --> 00:10:21,954 di dunia ini. 39 00:10:23,998 --> 00:10:25,958 Kita harus hidup layaknya manusia. 40 00:10:36,218 --> 00:10:37,553 Kau sakit asma, bukan? 41 00:10:39,513 --> 00:10:40,640 Apa kau akan mati? 42 00:10:42,808 --> 00:10:44,185 Tak pernah kupikirkan. 43 00:10:46,103 --> 00:10:46,937 Obatilah aku. 44 00:10:51,067 --> 00:10:51,901 Aku mohon. 45 00:11:43,911 --> 00:11:45,246 Kau boleh 46 00:11:46,956 --> 00:11:48,582 makan punyaku juga. 47 00:11:49,875 --> 00:11:51,460 Tidak, terima kasih. 48 00:11:57,717 --> 00:11:59,927 Sendok ini tak ada gunanya. 49 00:12:00,010 --> 00:12:02,596 Benar, lebih cepat kalau diminum saja. 50 00:12:10,020 --> 00:12:12,898 Kenapa kalian terus menatapnya seperti itu? 51 00:12:12,982 --> 00:12:14,358 Aku tak bisa tahan. 52 00:12:34,044 --> 00:12:34,920 Mau ke tempat lain? 53 00:12:41,927 --> 00:12:43,721 Duduk. Kalian membingungkanku. 54 00:12:51,854 --> 00:12:53,189 Enak sekali. 55 00:12:58,110 --> 00:12:59,278 Kalian kenapa? 56 00:13:00,321 --> 00:13:03,699 Semua tak nyaman dengan kalian. Nyamanlah dengan diri sendiri. 57 00:13:06,202 --> 00:13:09,872 Jangan hanya duduk merengut dengan wajah bekas luka yang seram. 58 00:13:10,498 --> 00:13:11,916 Aku jadi tak berselera. 59 00:13:13,042 --> 00:13:15,294 Mengapa tanganmu terluka? 60 00:13:17,671 --> 00:13:19,089 Kalian tak bisa mengalahkanku. 61 00:13:25,930 --> 00:13:27,681 Bagaimana? Cukup menakutkan? 62 00:13:31,894 --> 00:13:35,064 Semua organ dalam tubuhku rusak. 63 00:13:36,106 --> 00:13:38,275 Kata dokter waktuku cuma enam bulan. 64 00:13:38,359 --> 00:13:40,027 Kubuat dia tampak bodoh 65 00:13:41,028 --> 00:13:42,530 dengan hidup hingga kini. 66 00:13:44,949 --> 00:13:46,992 Mau kuberi tahu rahasianya? 67 00:13:49,745 --> 00:13:52,623 Makanlah dengan teratur. 68 00:13:53,874 --> 00:13:56,252 Masukkan saja makanan ke dalam mulut. 69 00:13:56,335 --> 00:13:58,462 Begitulah cara bertahan hidup. 70 00:14:36,625 --> 00:14:39,712 RUANG SATPAM 71 00:14:49,513 --> 00:14:50,347 Biar aku saja. 72 00:16:02,628 --> 00:16:06,340 Kak, ayo bermain bersama. 73 00:16:06,924 --> 00:16:11,303 Kau berjanji mau bermain denganku. 74 00:16:11,387 --> 00:16:13,222 Kau sungguh mau dimarahi? 75 00:16:13,305 --> 00:16:16,100 Kakak pembohong seperti Ayah! 76 00:16:16,183 --> 00:16:17,601 Pergi! 77 00:16:20,187 --> 00:16:21,397 Kakak… 78 00:16:36,996 --> 00:16:38,998 LANGIT 79 00:16:41,375 --> 00:16:42,209 Bermainlah. 80 00:16:42,876 --> 00:16:44,128 Kalian boleh bermain. 81 00:16:46,130 --> 00:16:47,756 Lebih baik beri aku pistol. 82 00:16:49,466 --> 00:16:51,552 Apa pun untuk membunuh monster. 83 00:16:56,140 --> 00:16:58,225 Nanti, saat kau lebih dewasa. 84 00:16:58,809 --> 00:17:00,310 Jika aku mati sebelumnya? 85 00:17:01,145 --> 00:17:03,480 Jika aku mati, Yeong-su juga akan mati. 86 00:17:06,358 --> 00:17:08,068 Dia hanya punya aku. 87 00:17:17,828 --> 00:17:19,955 PERATURAN RUANG MANDI 88 00:17:28,172 --> 00:17:29,256 Tiga hari sekali? 89 00:17:31,383 --> 00:17:33,260 Kulitku akan rusak. 90 00:17:33,927 --> 00:17:36,472 Lalu impianku? Itu juga akan rusak. 91 00:17:38,348 --> 00:17:39,641 Sial. Aku tak peduli. 92 00:18:00,996 --> 00:18:02,748 LISTRIK 93 00:18:04,875 --> 00:18:06,293 Tangki air terkontaminasi. 94 00:18:09,213 --> 00:18:11,632 Kukira 15 hari cukup dengan berhemat. 95 00:18:14,218 --> 00:18:16,887 Gawat. Air adalah hal terpenting. 96 00:18:17,387 --> 00:18:18,222 Benar. 97 00:18:23,185 --> 00:18:24,436 Bagaimana kakimu? 98 00:18:25,062 --> 00:18:25,896 Ini? 99 00:18:26,897 --> 00:18:29,650 Aku tak tahu karena sudah mati rasa. 100 00:18:30,734 --> 00:18:33,570 Karena bisa terinfeksi, pastikan kakimu dirawat. 101 00:18:34,822 --> 00:18:35,697 Baik. 102 00:18:38,117 --> 00:18:39,201 Kenapa kacamatamu? 103 00:18:40,119 --> 00:18:41,620 Berikan. Biar kuperbaiki. 104 00:18:47,334 --> 00:18:48,669 Aku lebih suka begini. 105 00:18:54,299 --> 00:18:55,217 Kenapa kemari? 106 00:18:56,343 --> 00:18:58,178 Kurasa kau harus ke basemen. 107 00:19:08,730 --> 00:19:09,565 Semua aman? 108 00:19:10,149 --> 00:19:13,068 Ya, jadi… Sedang apa kau di sini? 109 00:19:18,699 --> 00:19:20,284 Hati-hati. 110 00:19:22,119 --> 00:19:23,829 Semua pasti akan senang. Ini… 111 00:19:26,165 --> 00:19:26,999 Apa itu? 112 00:19:28,417 --> 00:19:29,960 Katamu basemen sudah aman. 113 00:19:30,627 --> 00:19:33,672 Beberapa orang menantikan paket mereka… 114 00:19:38,010 --> 00:19:39,303 Jangan bertindak sendiri. 115 00:19:39,803 --> 00:19:42,097 Tentu. Karena itu kami pergi berdua. 116 00:19:54,109 --> 00:19:56,528 HAN DU-SIK 117 00:19:58,488 --> 00:19:59,364 Permisi… 118 00:20:17,090 --> 00:20:18,425 Ini cukup bagus. 119 00:20:19,927 --> 00:20:23,472 Jika jendela diperkuat dan pasang senjata, monster tak akan bisa masuk.. 120 00:20:24,640 --> 00:20:25,891 Kapan bisa selesai? 121 00:20:29,895 --> 00:20:31,230 Harus secepatnya, 'kan? 122 00:20:31,730 --> 00:20:34,191 Benar. Tak ada waktu, orangnya banyak. 123 00:20:35,275 --> 00:20:37,986 Semua bisa mati jika tak segera dilakukan. 124 00:20:39,613 --> 00:20:41,740 Kita harus keluar sebelum semua panik. 125 00:20:53,835 --> 00:20:54,711 Kim Ji-eun. 126 00:20:54,795 --> 00:20:55,629 - Ya. - Ini. 127 00:20:58,298 --> 00:21:00,008 Ini milikku. 128 00:21:02,010 --> 00:21:03,470 Ini juga milikku. 129 00:21:09,059 --> 00:21:10,227 Milikku lagi. 130 00:21:16,858 --> 00:21:17,693 Ini… 131 00:21:19,278 --> 00:21:22,155 - milikku lagi. - Kenapa semua milikmu? 132 00:21:22,739 --> 00:21:23,573 Biar kulihat. 133 00:21:24,408 --> 00:21:25,492 Ini bukan milikmu! 134 00:21:25,993 --> 00:21:26,994 Bukan milikmu! 135 00:21:28,078 --> 00:21:29,579 Kamar 502, Nam Sang-won. 136 00:21:29,663 --> 00:21:31,581 Siapa Nam Sang-won? 137 00:21:33,083 --> 00:21:35,419 Tunangan Seo Yi-kyung yang sudah wafat. 138 00:21:44,136 --> 00:21:47,306 KALIAN DIUNDANG KE PERNIKAHAN KAMI 139 00:21:49,099 --> 00:21:50,350 Ke mana Yi-Kyung? 140 00:21:51,351 --> 00:21:52,477 Tak apa-apa, bukan? 141 00:22:06,408 --> 00:22:07,326 Keluar. 142 00:22:24,926 --> 00:22:28,221 Kami menyebut mereka sebagai "orang terinfeksi spesial." 143 00:22:28,305 --> 00:22:29,723 Tadinya ada beberapa, 144 00:22:29,806 --> 00:22:32,267 tapi mereka jadi monster, atau hilang kendali dan mati. 145 00:22:33,477 --> 00:22:36,104 Hari ke-15 usai gejala pertama itu yang terburuk. 146 00:22:39,941 --> 00:22:41,568 Ada yang mampu melewati hari ke-15? 147 00:22:41,651 --> 00:22:44,446 Ada satu, tapi dia menghilang tanpa jejak. 148 00:22:46,615 --> 00:22:47,949 Anak muda itu. 149 00:22:48,033 --> 00:22:50,118 Dia harus melewati hari ke-15. 150 00:23:26,613 --> 00:23:28,532 KURANG AIR DAN MAKANAN 151 00:23:28,615 --> 00:23:30,575 PISAHKAN STOK MAKANAN BUAT KELOMPOK KECIL 152 00:23:56,309 --> 00:23:57,144 Berhenti. 153 00:23:59,271 --> 00:24:01,398 Kalian akan kabur, 'kan? Aku tahu. 154 00:24:04,526 --> 00:24:05,819 Berikan jatahku! 155 00:24:07,446 --> 00:24:10,407 - Hentikan. - Sial! Aku tak percaya siapa pun lagi! 156 00:24:10,490 --> 00:24:12,242 Tenanglah. Mari kita bicara. 157 00:24:12,993 --> 00:24:15,328 Berengsek! Jangan sentuh aku. 158 00:24:16,079 --> 00:24:18,039 Aku tak akan mati begini di sini. 159 00:24:18,540 --> 00:24:20,208 Aku akan keluar sendirian! 160 00:24:20,834 --> 00:24:22,669 Kau! Berikan kunci mobil. 161 00:24:25,172 --> 00:24:27,507 Berikan kunci mobil kepadaku! 162 00:24:28,341 --> 00:24:31,136 Aku bilang berikan! Dasar sial… 163 00:24:41,229 --> 00:24:42,063 Kau… 164 00:24:47,235 --> 00:24:48,111 Keluarlah. 165 00:24:51,573 --> 00:24:53,074 Kalian tak tahu rasanya 166 00:24:53,700 --> 00:24:56,036 menggantungkan hidup kepada orang lain! 167 00:24:57,704 --> 00:24:58,872 Kalian sedang apa? 168 00:25:01,541 --> 00:25:03,043 Tak malu dengan anak-anak? 169 00:25:04,002 --> 00:25:06,087 Apa hubungan umur dengan ini? 170 00:25:06,171 --> 00:25:08,173 Lagi pula, kita semua akan mati! 171 00:25:15,388 --> 00:25:16,223 Tidak. 172 00:25:19,434 --> 00:25:20,519 Tidak semua. 173 00:25:25,273 --> 00:25:29,402 Orang yang bertingkah bodoh sepertimu yang pertama mati. 174 00:25:31,530 --> 00:25:32,697 Sadarlah! 175 00:25:34,783 --> 00:25:37,244 Kau yang bertanggung jawab atas nyawamu. 176 00:25:48,838 --> 00:25:49,798 Kita… 177 00:25:52,217 --> 00:25:53,552 akan keluar dari sini. 178 00:25:54,261 --> 00:25:56,555 Makanan cuma cukup untuk lima hari. 179 00:25:57,055 --> 00:25:59,182 Kita akan cari toko terdekat dahulu. 180 00:26:00,350 --> 00:26:01,393 Itu bahaya, 'kan? 181 00:26:03,144 --> 00:26:04,187 Sudah kami siapkan. 182 00:26:05,689 --> 00:26:07,357 Pak An mengintai situasi. 183 00:26:12,988 --> 00:26:14,739 Pak Han mereparasi mobil. 184 00:26:15,657 --> 00:26:16,700 Tunggu sebentar. 185 00:26:17,450 --> 00:26:18,410 Siapa yang keluar? 186 00:26:19,286 --> 00:26:20,537 Apa dengan pemilihan? 187 00:26:23,623 --> 00:26:24,833 Karena ini penting, 188 00:26:26,668 --> 00:26:28,169 yang mampu yang akan pergi. 189 00:26:36,761 --> 00:26:39,472 - Kenapa aku? - Kau penanggung jawab makanan. 190 00:26:40,140 --> 00:26:42,434 Kau yang kemungkinan besar berhasil. 191 00:26:53,278 --> 00:26:55,322 Kau tahu orang seperti apa aku? 192 00:26:55,864 --> 00:26:56,865 Aku tak peduli. 193 00:26:57,991 --> 00:26:58,825 Namun… 194 00:26:59,909 --> 00:27:00,785 pernahkah kau 195 00:27:03,163 --> 00:27:04,122 menyelamatkan orang? 196 00:27:53,838 --> 00:27:54,964 Aku pantas dipukul. 197 00:27:57,133 --> 00:27:58,009 Maafkan aku. 198 00:28:06,851 --> 00:28:07,686 Aku juga. 199 00:28:12,148 --> 00:28:12,982 Maafkan aku… 200 00:28:14,067 --> 00:28:15,026 telah memukulmu. 201 00:28:25,745 --> 00:28:27,247 Kini tabiatmu lebih baik. 202 00:28:29,082 --> 00:28:30,041 Kau tidak pergi? 203 00:28:31,209 --> 00:28:32,585 Aku harus habiskan ini. 204 00:28:35,088 --> 00:28:36,673 Aku masih belum mahir minum. 205 00:29:21,551 --> 00:29:23,303 Sudah lama tak dengar musik. 206 00:29:23,803 --> 00:29:25,138 Ada yang membuangnya. 207 00:29:29,058 --> 00:29:29,893 Lagu apa itu? 208 00:29:31,352 --> 00:29:34,439 Aku hanya berimprovisasi. 209 00:29:34,522 --> 00:29:35,857 Senarnya hanya empat. 210 00:29:36,357 --> 00:29:37,692 Melodinya payah, 'kan? 211 00:29:39,527 --> 00:29:40,612 Aku ingin dengar 212 00:29:41,196 --> 00:29:42,280 sampai akhir. 213 00:29:43,281 --> 00:29:44,115 Sungguh? 214 00:29:49,120 --> 00:29:50,079 Apa kau sakit? 215 00:29:51,080 --> 00:29:52,582 Tidak parah. Tak masalah. 216 00:30:15,355 --> 00:30:16,481 "Sweet Home." 217 00:30:17,190 --> 00:30:18,024 Apa? 218 00:30:19,150 --> 00:30:20,026 Musik ini. 219 00:30:20,819 --> 00:30:22,570 Membuatku serasa di rumah. 220 00:30:26,699 --> 00:30:27,659 Terima kasih. 221 00:30:29,828 --> 00:30:30,703 Untuk apa? 222 00:30:32,247 --> 00:30:33,248 Lagu ini 223 00:30:34,916 --> 00:30:36,334 tak punya judul. 224 00:30:39,254 --> 00:30:40,922 Kau telah memberinya judul. 225 00:30:45,051 --> 00:30:46,135 "Sweet Home." 226 00:31:07,532 --> 00:31:10,577 APARTEMEN WASTU GREEN HOME 227 00:31:10,660 --> 00:31:14,122 PERPUSTAKAAN ANAK-ANAK 228 00:31:48,406 --> 00:31:49,407 Belum selesai? 229 00:31:50,658 --> 00:31:51,492 Ya. 230 00:31:51,993 --> 00:31:53,202 Masih lama. 231 00:31:57,457 --> 00:31:58,291 Hei. 232 00:32:01,544 --> 00:32:03,796 Sial, ini darurat! 233 00:32:05,006 --> 00:32:06,674 Sayang sekali. 234 00:32:07,175 --> 00:32:09,135 Harusnya kau datang kemarin. 235 00:32:09,218 --> 00:32:11,971 Hei. Kau mau mati? 236 00:32:12,055 --> 00:32:14,557 Apa? Tentu aku buang air besar agar hidup. 237 00:32:16,809 --> 00:32:19,562 Hei, Eun-yu. 238 00:32:19,646 --> 00:32:22,523 Hei! Cepat! Ayolah. 239 00:32:49,634 --> 00:32:50,468 Hei. 240 00:32:51,552 --> 00:32:53,596 Ada apa denganmu? Ayo, sadarlah. 241 00:32:56,391 --> 00:32:57,725 Kau juga akan berubah? 242 00:32:58,768 --> 00:33:00,228 Sebab tak buang air besar? 243 00:33:00,311 --> 00:33:02,647 Hei, sadarlah. Yoon Ji-su. 244 00:33:06,025 --> 00:33:09,404 Kau kenapa? Sadarlah! 245 00:33:10,029 --> 00:33:11,572 Sejak kapan kau merasa sakit? 246 00:33:11,656 --> 00:33:12,699 Aku tak apa-apa. 247 00:33:17,787 --> 00:33:19,330 Coba kulepas tanganku. 248 00:33:25,294 --> 00:33:26,504 Kurasa radang usus. 249 00:33:27,005 --> 00:33:27,839 Radang usus? 250 00:33:29,507 --> 00:33:32,051 - Usus buntumu. - Kita harus bagaimana? 251 00:33:32,677 --> 00:33:33,886 Bagaimana kau tahu? 252 00:33:36,472 --> 00:33:37,640 Soal itu dia tahu. 253 00:33:38,850 --> 00:33:40,601 Dia sempat kuliah kedokteran. 254 00:33:45,690 --> 00:33:47,650 Kasihan Kak Ji-su. 255 00:33:48,317 --> 00:33:49,569 Dia akan sembuh. 256 00:33:51,320 --> 00:33:52,947 Waktu emas… 257 00:33:57,660 --> 00:33:59,328 berlaku untuk kedua pihak. 258 00:34:07,545 --> 00:34:09,464 Bahaya jika usus buntunya pecah. 259 00:34:10,089 --> 00:34:11,591 Peritoneumnya bisa terinfeksi, 260 00:34:11,674 --> 00:34:14,177 dan bakteri bisa menyebar ke seluruh tubuh. 261 00:34:16,179 --> 00:34:17,555 Dia butuh dioperasi? 262 00:34:18,973 --> 00:34:20,266 Di sini tak memadai. 263 00:34:21,976 --> 00:34:23,227 Aku tak cukup mampu. 264 00:34:28,357 --> 00:34:29,400 Lalu? 265 00:34:30,276 --> 00:34:32,487 Yang bisa kau lakukan hanya mengoceh? 266 00:34:36,491 --> 00:34:37,700 Lakukan sesuatu! 267 00:34:38,993 --> 00:34:42,121 Lakukan sebisamu! Aku harus balas dendam kepadanya. 268 00:34:46,459 --> 00:34:48,795 Jadi, aku bisa mati? 269 00:34:49,462 --> 00:34:50,296 Ya. 270 00:34:52,673 --> 00:34:55,093 Peluang mati lebih tinggi daripada hidup. 271 00:34:57,804 --> 00:34:58,805 Mau ambil risiko? 272 00:35:00,973 --> 00:35:01,808 Ya. 273 00:35:03,976 --> 00:35:06,437 Jika tidak, aku tak punya peluang hidup. 274 00:35:19,617 --> 00:35:20,785 Aku akan mengoperasinya. 275 00:35:21,369 --> 00:35:25,123 Aku butuh obat bius, antibiotik, cairan salin, dan alat bedah. 276 00:35:25,206 --> 00:35:26,082 Aku akan pergi. 277 00:35:28,751 --> 00:35:29,585 Kau mau mati? 278 00:35:36,342 --> 00:35:38,136 Jika ya, kau hanya jadi beban. 279 00:35:40,096 --> 00:35:42,723 Aku juga pergi. 280 00:35:44,225 --> 00:35:45,059 Ke mana? 281 00:35:47,353 --> 00:35:49,689 Alat bedah bermacam-macam. 282 00:35:49,772 --> 00:35:51,858 Tak bisa bawa rumah sakit ke sini, 283 00:35:52,358 --> 00:35:54,318 maka orang yang paham harus ikut. 284 00:36:07,415 --> 00:36:08,291 Bantulah kami. 285 00:36:38,487 --> 00:36:39,864 PERSARAFAN PLEURA 286 00:36:40,948 --> 00:36:41,949 USUS HALUS 287 00:36:51,042 --> 00:36:52,084 Dia berat sekali. 288 00:37:09,602 --> 00:37:11,354 Utamakan ke rumah sakit. 289 00:37:12,104 --> 00:37:13,231 Makanan nomor dua. 290 00:37:14,398 --> 00:37:15,775 Ji-su prioritas utama. 291 00:37:36,879 --> 00:37:38,589 Sejak kapan kau punya pedang? 292 00:37:42,260 --> 00:37:43,761 Sekitar 30 tahun lalu. 293 00:37:45,846 --> 00:37:49,350 Aku serius. Aku pilih pisau saat ulang tahun pertama. 294 00:37:52,645 --> 00:37:54,689 Kau hampir meledakkan ususku. 295 00:37:57,733 --> 00:38:00,736 Apa yang kau pilih pada ulang tahun pertamamu? 296 00:38:02,571 --> 00:38:03,531 Aku memilih 297 00:38:08,369 --> 00:38:09,495 benang panjang umur. 298 00:38:11,372 --> 00:38:12,415 Itu bagus. 299 00:38:13,749 --> 00:38:14,583 Benang… 300 00:38:34,979 --> 00:38:35,896 Tanggal 25 Agustus. 301 00:38:37,273 --> 00:38:40,484 Aku berencana untuk bunuh diri hari ini. 302 00:38:49,660 --> 00:38:50,995 Kau murid baru, 'kan? 303 00:38:51,704 --> 00:38:53,164 Kenapa diam saja? 304 00:38:56,792 --> 00:38:59,337 Entah berapa kurangnya, tapi ambillah. 305 00:38:59,420 --> 00:39:00,755 Tak perlu diganti. 306 00:39:01,797 --> 00:39:02,965 Kau sombong sekali. 307 00:39:03,632 --> 00:39:06,552 - Apa? - Apa salahku waktu itu? 308 00:39:08,679 --> 00:39:09,722 Awas! 309 00:39:13,309 --> 00:39:14,435 Berhati-hatilah! 310 00:39:14,518 --> 00:39:16,228 Maaf. Kau tak apa? 311 00:39:20,274 --> 00:39:21,108 Kau tak apa? 312 00:39:21,192 --> 00:39:23,569 Andai saja aku tak mengulurkan tangan, 313 00:39:26,864 --> 00:39:28,491 apa hidupku akan berbeda? 314 00:39:30,576 --> 00:39:32,787 Kau tak tahu alasanku melakukan ini. 315 00:39:34,830 --> 00:39:37,208 Namun, aku punya alasan bagus. 316 00:39:38,125 --> 00:39:39,335 Dasar berengsek… 317 00:39:39,418 --> 00:39:40,878 Kau tampak marah. 318 00:39:43,464 --> 00:39:44,799 Kurasa belum cukup kuhajar. 319 00:39:47,718 --> 00:39:50,012 KIM DO-HUN 320 00:39:50,096 --> 00:39:50,930 Mata Empat. 321 00:39:52,932 --> 00:39:53,849 Kau. 322 00:39:55,101 --> 00:39:56,185 Benar. 323 00:39:58,604 --> 00:39:59,814 Sekarang giliranmu. 324 00:40:01,774 --> 00:40:03,859 Namun, dia… 325 00:40:04,527 --> 00:40:05,528 Kenapa? 326 00:40:08,656 --> 00:40:10,199 Kau dekat dengannya? 327 00:40:14,745 --> 00:40:16,872 Sepertinya kalian juga begitu. 328 00:40:20,668 --> 00:40:22,002 Tak usah jika tak mau. 329 00:40:22,586 --> 00:40:23,754 Aku tak memaksamu. 330 00:40:26,006 --> 00:40:27,133 Omong-omong, 331 00:40:29,009 --> 00:40:31,137 siapa lagi teman dekatmu? 332 00:40:54,160 --> 00:40:58,497 PARK JU-YEONG 333 00:41:03,335 --> 00:41:04,295 Maaf… 334 00:41:12,303 --> 00:41:13,179 Berengsek. 335 00:41:16,557 --> 00:41:19,143 Astaga. Kasihan sekali. 336 00:41:21,687 --> 00:41:23,314 Kenapa kau begini kepadaku? 337 00:41:24,648 --> 00:41:26,358 Aku akan bilang kau terjun. 338 00:41:29,320 --> 00:41:32,907 Kalian akan kubunuh jika berbicara dengan Cha Hyun-su. 339 00:41:37,536 --> 00:41:40,581 Kenapa orang tuamu diam meski tahu kau ditindas? 340 00:41:42,791 --> 00:41:44,043 Mereka terlalu sibuk? 341 00:41:45,586 --> 00:41:49,173 Ayahmu bekerja di perusahaan ayahku. Haruskah kubuat dipecat? 342 00:41:49,757 --> 00:41:51,175 Jika orang setua itu dipecat, 343 00:41:52,384 --> 00:41:53,928 biasanya akan bunuh diri. 344 00:41:54,845 --> 00:41:55,846 Berengsek! 345 00:41:56,347 --> 00:41:59,391 Lakukan apa pun kepadaku, tetapi jangan ayahku! 346 00:42:05,523 --> 00:42:06,982 Kau sungguh tahu diri. 347 00:42:07,566 --> 00:42:08,692 Akan kuberi tahu 348 00:42:09,568 --> 00:42:11,487 alasanku melakukan ini kepadamu. 349 00:42:13,781 --> 00:42:15,241 Hari saat kau 350 00:42:16,408 --> 00:42:18,410 menawarkanku uang kotor itu, 351 00:42:20,621 --> 00:42:21,997 langit sangat cerah. 352 00:42:23,999 --> 00:42:25,042 Hanya karena itu. 353 00:42:26,335 --> 00:42:27,670 Karena langit cerah. 354 00:42:36,554 --> 00:42:37,680 Kau hebat sekali. 355 00:42:38,847 --> 00:42:40,808 Kau ingin menjaga keluargamu. 356 00:42:41,725 --> 00:42:42,685 Namun… 357 00:42:44,603 --> 00:42:46,230 apa keluargamu juga begitu? 358 00:42:46,939 --> 00:42:48,524 Maafkan dia. 359 00:42:48,607 --> 00:42:50,276 Karena itu, aku membenci Ayah. 360 00:42:50,359 --> 00:42:54,405 Ayah melakukannya untuk melindungi keluarga kita. 361 00:42:54,488 --> 00:42:55,906 Kau mengerti, 'kan? 362 00:42:55,990 --> 00:42:57,491 Aku juga membenci Ibu. 363 00:42:58,492 --> 00:43:00,452 Cha Hyun-su kakakku? 364 00:43:00,536 --> 00:43:03,038 Siapa yang bilang? 365 00:43:03,122 --> 00:43:03,998 Ji-yeon? 366 00:43:04,498 --> 00:43:06,834 Jangan konyol. Aku tak punya kakak! 367 00:43:07,668 --> 00:43:09,253 Aku juga benci adikku. 368 00:43:11,797 --> 00:43:13,841 Setelah ayahku datang ke sekolah, 369 00:43:14,508 --> 00:43:16,218 mereka berhenti menggangguku. 370 00:43:18,387 --> 00:43:19,722 Namun… 371 00:43:21,473 --> 00:43:23,475 aku tak bisa hidup seperti dahulu lagi. 372 00:43:28,105 --> 00:43:29,273 Itulah… 373 00:43:30,065 --> 00:43:31,317 yang membuatku marah. 374 00:43:31,984 --> 00:43:33,902 Aku akan membayar operasi ibumu. 375 00:43:35,446 --> 00:43:37,698 Paham? Lompat ke jalan saat ada mobil. 376 00:43:52,004 --> 00:43:53,213 Kau saja. 377 00:43:58,302 --> 00:44:01,388 Hari berikutnya, Ayah dipecat. 378 00:44:07,561 --> 00:44:10,272 Hyun-su, temanmu datang. 379 00:44:12,983 --> 00:44:14,234 Ini salahmu! 380 00:44:15,152 --> 00:44:18,405 Ibuku mati karenamu. 381 00:44:20,824 --> 00:44:22,117 Aku hanya ingin 382 00:44:22,993 --> 00:44:24,620 menjadi orang baik, 383 00:44:28,082 --> 00:44:30,084 tapi aku tak bisa apa-apa… 384 00:44:32,961 --> 00:44:34,338 selain mati. 385 00:44:43,889 --> 00:44:45,057 Namun, hari ini… 386 00:44:48,519 --> 00:44:49,895 aku keluar dari sini 387 00:44:50,562 --> 00:44:51,689 untuk tetap hidup. 388 00:45:27,975 --> 00:45:29,810 BERDASARKAN WEBTOON SWEET HOME KARYA KIMCARNBY DAN YOUNGCHAN HWANG 389 00:47:38,522 --> 00:47:42,359 Terjemahan subtitle oleh Aisya Julia